Perubahan sosial budaya yang terjadi setelah Revolusi Mei 1908 adalah

Skip to content

Peristiwa Mei 1998 merupakan klimaks dari ketidakpuasan terhadap Orde Baru. Berbagai peristiwa seperti aksi penjarahan dan kerusuhan, insiden Trisakti, pendudukan gedung DPR/MPR, hingga mundurnya Presiden ke-2 RI Presiden Soeharto adalah realitas sejarah yang mengiringi akhir era Orde Baru.

Perubahan sosial budaya yang terjadi setelah Revolusi Mei 1908 adalah

KOMPAS/JULIAN SIHOMBING Seorang mahasiswa tergeletak di tepi jalan saat terjadi kerusuhan menyusul demonstrasi mahasiswa di depan Kampus Universitas Trisakti, Jakarta, 12 Mei 1998.

This entry was posted in Paparan Topik and tagged B.J. Habibie, BJ Habibie, camdessus, Dana Moneter Internasional, gerakan mahasiswa, Ginandjar Kartasasmita, Hamengkubuwana X, Hari-hari terkahir orde baru, IMF, Kekerasan HAM, kerusuhan Mei 1998, kerusuhan sosial, Komnas HAM, Korban, korban kerusuhan mei 1998, Korban Pelanggaran HAM, Krisis ekonomi, krisis moneter, kronologi, kronologi kerusuhan mei 1998, kronologi peristiwa mei 1998, mahasiswa, Mei 1998, michel camdessus, Orde Baru, Pelanggaran Hak Asasi Manusia, peristiwa Mei 1998, peter kasenda, reformasi, sejarah mei 1998, sejarah peristiwa mei 1998, sejarah reformasi, Semanggi, Soeharto, Sri Sultan Hamengku, tragedi mei 1998, tragedi trisakti, Trisakti, Universitas Trisakti, unjuk rasa.

error: Content is protected !!

Hal berikut ini yang benar mengenai perubahan sosial budaya yang terjadi setelah Revolusi Mei 1998 adalah ....

    A.   kebebasan berpendapat dan mengkritisi cara kerja pemerintah

    B.    angka kemiskinan menurun disebabkan pendapatan per kapita tinggi

    C.    larangan mengumpulkan massa untuk menjalankan aksi mengkritisi jalannya pemerintahan

    D.   pembangunan merata di seluruh daerah

Pembahasan:

Kebebesan pres mulai dicetuskan oleh Presiden Habibie yang mana sebelum itu pers sangat dibatasi dan distir pemerintah, sampai sekarang kebebasan pers tersebut terus terjadi.

Jawaban: A

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Newer Posts Older Posts

Perubahan sosial budaya yang terjadi setelah Revolusi Mei 1908 adalah

Perubahan sosial budaya yang terjadi setelah Revolusi Mei 1998 adalah?

  1. Larangan mengumpulkan massa untuk menjalankan aksi mengkritisi pemerintahan
  2. Pembangunan merata di seluruh daerah
  3. Kebebasan berpendapat dan mengkritisi pemerintah
  4. Angka kemiskinan menurun
  5. Semua jawaban benar

Jawaban: C. Kebebasan berpendapat dan mengkritisi pemerintah

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, perubahan sosial budaya yang terjadi setelah revolusi mei 1998 adalah kebebasan berpendapat dan mengkritisi pemerintah.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Yang bukan termasuk dampak positif adanya globalisasi berikut ini adalah? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.

Ilustrasi Salah Satu Perubahan Sosial Budaya yang Terjadi Setelah Revolusi Mei 1998, Foto Unsplash Markus Spiske

17 Agustus kemarin kita telah memperingati ulang tahun Indonesia yang ke-77. Selama 77 tahun itulah, negara ini telah banyak mengalami peristiwa-peristiwa yang menjadi sejarah Indonesia. Tidak hanya menjadi sejarah Indonesia, peristiwa-peristiwa tersebut juga merubah keadaan sosial budaya masyarakat Indonesia. Sebagai contoh peristiwa Mei 1998. Perisitiwa ini akan dikenang rakyat Indonesia sebagai revolusi yang mana pada saat itu Orde Baru berakhir dan masa Reformasi pun dimulai. Salah satu perubahan sosial budaya yang terjadi setelah revolusi Mei 1998 adalah keberanian rakyat untuk berpendapat. Simak ulasannya di bawah ini.

Berdasarkan buku Detik-Detik Terjadinya Kerusuhan Mei 1998 oleh TEMPO Publishing (2020:90), perisitiwa Mei tidak terjadi begitu saja. Juga tidak terjadi tiba-tiba. Itu puncak dari berbagai peristiwa yang mengawalinya dan merupakan titik kulminasi dari suatu proses panjang yang menginginkan perubahan dari kehendak melakukan sirkulasi kekuasaan. Secara singkat, peristiwa Mei 1998 merupakan puncak dari beragam kegiatan yang dilakukan rakyat dengan satu tujuan utama, yakni berakhirnya era Orde Baru.

Suasana peristiwa Mei 1998 cukup mencekam waktu itu, terutama di daerah pusat ibukota yakni Jakarta. Hal ini disebabkan banyaknya kerusuhan yang terjadi. Salah satu titik yang populer ketika peristiwa Mei 1998 adalah Universitas Trisakti sehingga dikenal menjadi Tragedi Trisakti. Pada saat itu beberapa mahasiswa gugur dalam kerusuhan.

Ilustrasi Salah Satu Perubahan Sosial Budaya yang Terjadi Setelah Revolusi Mei 1998, Foto Unsplash Mika Baumeister

Pada akhirnya, Tragedi Mei 1998 menandakan berakhirnya era Orde Baru dan berganti menjadi era Reformasi. Pergantian era ini menjadi salah satu sejarah yang tidaka akan dilupakan oleh Indonesia. Namun dibalik itu, tidak hanya sejarah yang berubah namun juga kehidupan sosial budaya.

Perubahan sosial budaya setelah revolusi Mei 1998 adalah rakyat mulai berani berpendapat karena sebelumnya di Orde Baru, rakyat tidak seberani sekarang dalam mengungkapkan pendapat. Buntut dari keberanian tersebut, rakyat menjadi berpikiran terbuka terhadap konsep demokrasi dan kebebasan berbicara. Rakyat pun mulai menjadi lebih kritis terhadap permasalahan-permasalahan yang dihadapi negara.

Demikian perubahan sosial budaya setelah Orde Baru. Semoga dapat menambah wawasan Anda akan dampak sejarah Indonesia kepada masyarakat. (LOV)