Pada waktu seorang pelompat jauh mengambil awalan makin dekat dengan balok tumpu maka larinya makin apa?

Pada waktu seorang pelompat jauh mengambil awalan, makin dekat dengan balok tumpu, maka larinya makin

  1. Lambat
  2. Tinggi
  3. Kuat
  4. Cepat
  5. semua jawaban benar

Berdasarkan pilihan diatas, jawaban yang paling benar adalah: D. Cepat.

Dari hasil voting 987 orang setuju jawaban D benar, dan 0 orang setuju jawaban D salah.

Pada waktu seorang pelompat jauh mengambil awalan, makin dekat dengan balok tumpu, maka larinya makin cepat.

Pembahasan dan Penjelasan

Jawaban A. Lambat menurut saya kurang tepat, karena kalau dibaca dari pertanyaanya jawaban ini tidak nyambung sama sekali.

Jawaban B. Tinggi menurut saya ini 100% salah, karena sudah melenceng jauh dari apa yang ditanyakan.

Jawaban C. Kuat menurut saya ini juga salah, karena dari buku yang saya baca ini tidak masuk dalam pembahasan.

Jawaban D. Cepat menurut saya ini yang paling benar, karena kalau dibandingkan dengan pilihan yang lain, ini jawaban yang paling pas tepat, dan akurat.

Jawaban E. semua jawaban benar menurut saya ini salah, karena setelah saya cari di google, jawaban tersebut lebih tepat digunkan untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan diatas, bisa disimpulkan pilihan jawaban yang benar adalah D. Cepat

Jika masih punya pertanyaan lain, kalian bisa menanyakan melalui kolom komentar dibawah, terimakasih.

KOMPAS.com - Fase awalan dalam lompat jauh amatlah penting. Sebab, awalan yang baik, benar, dan kencang dapat memberikan hasil lompatan yang jauh.

Tujuan awalan pada lompat jauh adalah untuk mendapatkan kecepatan yang setinggi-tingginya sebelum mencapai balok tolakan.

Kemudian, kecepatan tersebut membantu tolakan dan dapat menghasilkan lompatan yang jauh.

Oleh karena itu, untuk memperoleh awalan yang tepat, maka seorang pelompat akan melakukan check mark sebelum berlari.

Baca juga: Pendaratan dalam Lompat Jauh Gaya Jongkok

Mengutip Antara, check mark adalah pemberian tanda saat hendak melakukan tumpuan pada balok tumpu.

Tanda ini biasanya dibuat empat langkah sebelum kaki menumpu balok dan melompat. 

Dengan kata lain, istilah check mark dalam lompat jauh adalah pemberian tanda pada awalan.

Fungsi atau kegunaan check mark dalam lompat jauh adalah untuk menandai awalan saat akan melakukan lompatan.

Baca juga: Teknik Melayang dalam Lompat Jauh Gaya Jongkok

Adapun, sahnya lompatan yang dilakukan oleh seorang atlet saat melakukan tolakan dalam lompat jauh menurut juri adalah tolakan dilakukan tepat di papan tolak.

Teknik Awalan dalam Lompat Jauh

Awalan disebut juga dengan ancang-ancang. Teknik awalan adalah upaya yang dilakukan oleh pelompat untuk membangun momentum agar mendapatkan kecepatan maksimal.

Dalam olahraga lompat jauh, awalan umumnya dilakukan dengan cara berlari dengan jarak tertentu dari titik tolak.

Awalan dilakukan dengan jarak sekitar 30-45 meter atau 20-22 langkah.

Baca juga: Jarak Awalan yang Ideal dalam Lompat Jauh

Untuk mencapai hasil lompatan maksimal, berikut adalah cara melakukan teknik awalan yang benar!

  1. Panjang awalan untuk lompat jauh adalah kurang dari 45 meter.
  2. Awalan atau lari ancang-ancang bisa dilakukan 10 sampai dengan 20 langkah.
  3. Tambahlah kecepatan lari awalan sedikit demi sedikit sebelum menolak atau menumpu pada papan tolakan.
  4. Kecepatan ancang-ancang dipertahankan tetap maksimal sampai papan tolakan.
  5. Pinggang sedikit diturunkan pada satu langkah akhir ancang-ancang.
  6. Pada waktu seorang pelompat jauh mengambil awalan, makin dekat dengan balok tumpu maka larinya makin cepat.

Baca juga: Teknik Awalan dan Tolakan dalam Lompat Jauh

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Pada waktu seorang pelompat jauh mengambil awalan makin dekat dengan balok tumpu maka larinya makin apa?

andisetiawan21jr andisetiawan21jr

Jawaban:

Dalam lompat jauh, teknik awalan dilakukan dengan gerakan berlari dengan kecepatan penuh. Ketika melakukan teknik awalan, semakin dekat dengan balok tumpu, maka pemain harus meningkatkan kecepatan larinya. Jadi jawabannya adalah (A). Cepat.