Mylanta apakah aman untuk ibu hamil

Ahlinya Lambung31 March 2020 - 3 menit membaca

Sakit maag adalah penyakit yang dapat mendera siapa saja tanpa pandang usia, tak terkecuali ibu hamil. Saat sedang hamil, khususnya bagi Anda yang baru hamil untuk pertama kalinya, tentu membuat rasa yang tak nyaman. Namun jangan terlalu lama dibiarkan, karena dikhawatirkan secara tidak langsung dapat berpengaruh terhadap kesehatan kehamilan. Jika Anda mengalami gejala maag yang mengganggu, mungkin Anda berpikir untuk minum obat maag. Namun, apakah benar ibu hamil boleh minum obat maag? Simak penjelasannya lebih lanjut berikut ini.

Alasan ibu hamil rentan mengalami gejala maag

Ibu hamil boleh minum obat maag atau tidak, sering dipertanyakan. Namun, sebelumnya pahami dulu mengapa kehamilan menjadi salah satu kondisi yang dapat meningkatkan risiko mengalami nyeri ulu hati. Kondisi tersebut biasanya terjadi pada kehamilan trimester pertama dan ketiga. 

Penyebab terjadinya nyeri ulu hati pada trimester pertama akibat pengaruh hormon sehingga kadang menyebabkan napsu makan menurun dan akhirnya sakit maag.

Sementara itu, pada trimester ketiga, nyeri ulu hati terjadi karena pertumbuhan bayi di dalam kandungan membuat perut semakin besar sehingga mendorong makanan atau asam lambung kembali ke kerongkongan. Kondisi ini akan menghilang setelah wanita hamil melahirkan karena dorongan perut ke arah kerongkongan sudah tidak ada. 

Jika selama kehamilan ibu hamil mengalami gejala maag, Anda bisa mengatasinya dengan mengonsumsi obat maag. Jangan khawatir karena ibu hamil boleh minum obat maag asal sesuai aturan. 

Lalu, ibu hamil boleh minum obat maag jenis apa dan apa yang harus dihindari?

Kandungan obat maag yang aman untuk ibu hamil

Ibu hamil boleh minum obat maag, bahkan ibu hamil boleh langsung membelinya di apotek. Akan tetapi, kandungan pada tiap-tiap obat tetap harus diperhatikan. 

Menurut Gerald Briggs, seorang ahli farmasi pada Baby Center, ibu hamil boleh minum obat maag seperti antasida, termasuk yang memiliki kandungan magnesium hidroksida atau magnesium oksida. Akan tetapi, Anda juga tetap harus tetap berhati-hati untuk mengonsumsi obat maag yang mengandung magnesium. 

Pada trimester ketiga, kandungan magnesium di dalam obat maag dapat mengganggu kontraksi saat proses bersalin. Untuk lebih jelasnya, Anda juga bisa berkonsultasi dengan dokter. Dokter akan membantu Anda mencari tahu kandungan apa saja yang boleh atau tidak boleh ada pada obat maag yang ibu hamil minum.

Jika Anda seorang ibu hamil dan mengalami gejala maag, Anda boleh minum obat Promag tablet dan cair. Di dalam kandungan obat ini terdapat magnesium hidroksida dan simethicone. Kedua kandungan obat tersebut aman dan juga tahan lama mengatasi gejala sakit maag pada ibu hamil. 

Selain itu, ibu hamil boleh minum obat maag yang satu ini karena obat ini bisa bekerja cepat atasi sakit maag dengan cara menetralkan asam lambung. Terdapat dua sediaan obat maag yang boleh ibu hamil minum, yaitu tablet dan cair. Ibu hamil yang ingin mengonsumsi Promag juga boleh minum sediaan tablet, karena obat maag ini tersedia dalam tablet yang bisa dikunyah. 

Kandungan obat maag yang tidak aman untuk ibu hamil 

Meski ibu hamil boleh minum obat maag, tapi tidak semua kandungan yang terdapat pada obat maag boleh dan aman untuk ibu hamil minum. Maka dari itu, saat hamil, Anda harus benar-benar memperhatikan tiap-tiap kandungan obat maag yang boleh Anda minum. 

Ibu hamil perlu memperhatikan kandungan obat maagnya, jika mengandung alumunium sebaiknya pastikan ada kandungan magnesiumnya juga sehingga efek samping aluminium yang biasanya sembelit dapat diatasi dengan kandungan magnesiumnya sehingga BAB tetap lancar.

Ibu hamil boleh minum obat maag, tetapi harus memperhatikan setiap kandungan obat yang hendak dibelinya. Jika perlu, tanyakan kepada apoteker mengenai kandungan apa saja yang terdapat pada obat maag. Dengan begitu, ibu hamil bisa mengonsumsi obat maag yang benar-benar aman.

Referensi: 

Briggs, G. Which Heartburn Medicines Are Safe During Pregnancy?. Retrieved 31 January 2020, from https://www.babycenter.com/404_which-heartburn-medicines-are-safe-during-pregnancy_1440876.bc

Story, CM. (2017). Heartburn, Acid Reflux, and GERD During Pregnancy. Retrieved 31 January 2020, from

https://www.healthline.com/health/gerd/pregnancy#safe-medications

Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) During Pregnancy. Retrieved 31 January 2020, from https://www.uofmhealth.org/health-library/aa130363

Mylanta apakah aman untuk ibu hamil
Hamil 7 Minggu Asam lambung Naik boleh minum mylanta ?


Assmlkm bunda semua salam kenal semuanya...

Mylanta apakah aman untuk ibu hamil

langsung aja ya bun...ini kehamilan pertama saya usianya 7w, sudah hampir 1 minggu terakhir ini asam lambung saya naik...mual..perut penuh gak selera makan muntah terasa asam sekali...kmrn saya minum Mylanta... dan Alhmdllah skerang lumayan reda, yg sy ingin tanyakan apakah mylanta aman untuk ibu hamil...?? dan bunda2x semuanya pernah ngerasain sperti sy gak...?

Thread lain yang berhubungan:

  • Sakit maag kronis vs hamil 9 minggu :(
  • sesak napas saat hamil muda
  • Cara minum susu &vitamin pd masa2 morning sickness
  • habis mkn mie ayam perut kenceng dan jantung berdebar...
  • obat maag untuk ibu hamil
  • apakah promah/mylanta aman untuk bumil
  • Prenagen esensis bikin perut bregbekan???
  • Apa benar bumil itu sensi dan suka nangis sendiri? ;(
  • divonis asam lambung tinggi sama dokter
  • Mual dan asam lambung tinggi usia 4 bulan kehamilan

apa boleh ibu hamil minum milanta ?, apakah mylanta aman ibu hamil, asam folat aman lambung, asam lambung naik pada ibu hamil, asam lambung naik hamil, bisakah mylanta di mnum ibuk hamil, bolehkah ibu hamil minum mylanta, hamil asam lambung naik, hamil muda asam lambung meningkat, minum mylanta hamil muda, mylanta boleh ibu hamil, mylanta bolehkah ibu hamil, mylanta ibu hamil muda, obat asam lambung ibu hamil, obat lambung ibu hamil

Apa bolehkah ibu hamil minum Mylanta?

Kandungan simetikon dalam obat ini tidak diserap secara sistemik lewat pemberian secara oral. Jadi, Mylanta Tablet tergolong aman dan tidak berisiko pada janin pada trimester I kehamilan.

Apa obat maag untuk ibu hamil?

Antasida Antasida adalah salah satu pilihan obat maag di apotek untuk ibu hamil yang bertugas menetralkan jumlah asam pada tubuh. Di samping itu, antasida juga bekerja dengan cara melapisi lapisan esofagus (kerongkongan) dari asam. Obat ini biasanya diminum satu jam setelah makan dan sebelum tidur.

Bolehkah ibu hamil minum obat asam lambung?

Ibu hamil disarankan untuk meminum obat maag yang aman untuk kandungan dan janin. Selain itu, pastikan obat ini diminum paling tidak tiga jam setelah makan atau sebelum tidur. Jika tidak, biasanya, obat maag yang Anda minum bisa mengakibatkan efek samping, seperti merasakan mual dan diare.

Mylanta apakah aman?

Mylanta merupakan salah satu obat penetralisir asam lambung sehingga mengurangi gejala yang ada. Penggunaan mylanta cair dalam jangka waktu yang lama termasuk aman.