Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional
Lihat Foto

SHUTTERSTOCK

Ilustrasi nasionalisme Indonesia.

KOMPAS.com - Pergerakan nasional merupakan istilah yang digunakan pada fase sejarah Indonesia dalam mencapai kemerdekaan. Pergerakan nasional terjadi dalam kurun waktu 1908-1945.

Dalam buku Sejarah Pergerakan Nasional Indonesia (2015) karya Ahmadin, 1908 dijadikan sebagai awal pergerakan nasional karena pada masa tersebut perjuangan yang dilakukan rakyat masuk dalam kategori bervisi nasional.

Pergerakan yang dilakukan untuk menentang kaum penjajah sebelum tahun ini, masih bersifat kedaerahan. Kemudian di 1908 lahir organisasi modern dengan cita-cita nasional.

Istilah pergerakan nasional juga digunakan untuk melukiskan proses perjuangan bangsa Indonesia dalam fase mempertahankan kemerdekaan.

Pergerakan masa ini untuk membendung hasrat kaum koloni yang ingin kembali merebut kekuasaan Indonesia.

Dalam buku Pergerakan Nasional Mencapai dan Mempertahankan Kemerdekaan (2004) karya Sudiyo, pergerakan nasional adalah menunjukkan sifat yang lebih aktif dan penuh menanggung risiko dalam perjuangan.

Baca juga: Istana Merdeka: Sejarah dan Tempat Kediaman Resmi Presiden

Munculnya Pergerakan Nasional

Pergerakan nasional menjadi wujud protes atas penindasan kaum kolonial kepada rakyat di Indonesia selama bertahun-tahun.

Penyebab terjadinya pergerakan nasional dibedakan dalam dua kelompok, yaitu:

  • Faktor internal (dalam negeri)

Beberapa faktor penyebab timbulnya pergerakan nasional yang bersumber dari dalam negeri antara lain:

  1. Adanya tekanan dan penderitaan yang berkelanjutan. Rakyat Indonesia harus melawan penjajah.
  2. Adanya rasa senasib yang hidup dalam cengkraman penjajah dan timbul semangat bersatu membentuk negara.
  3. Adanya rasa kedasaran nasional dan harga diri, menyebabkan kehendak untuk memiliki tanah air serta hak menentukan nasib sendiri.
  • Faktor eksternal (luar negeri)

Beberapa faktor eksternal juga mendorong proses timbulnya pergerakan nasional, di antaranya:

  1. Masuknya paham liberalisme dan human rights
  2. Diterapkannya pendidikan sistem barat dalam pelaksanaan Politis Etis pada 1902. Sehingga menimbulkan wawasan luas bagi pelajar Indonesia.
  3. Kemenangan jepang terhadap Rusia tahun 1905, yang membangkitkan rasa percaya diri bagi rakyat Asia-Afrika dan bangkit melawan penjajah.
  4. Gerakan Turki Muda pada 1896-1918 yang bertujuan menanamkan dan mengembangkan nasionalisme Turki.
  5. Gerakan Pan-Islamisme yang ditumbuhkan oleh Djamaluddin al-Afgani yang mematahkan dan melenyapkan imperialisme barat.
  6. Pergerakan nasional di Asia, seperti gerakan Nasionalisme di India, Tiongkok, dan Philipina.

Baca juga: Demokrasi: Pengertian, Sejarah Singkat dan Jenis


Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

Nyomanbagasp5if94 @Nyomanbagasp5if94

December 2019 1 386 Report

Mengapa budi utomo disebut sebagai organisasi pendobrak pergerakan nasional​


Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

wira8173

Karena pada saat itu pemuda pemuda indonesia masing bersifat kedaerahan yang terbagi menjadi kelompok kelompok atau jong jong dan di dalam organisasi budi utomo ini para pemuda dikumpulkan dan menjadi 1 dan oleh karena itu organisasi budi utomo disebut sebagai organisasi pendobrak pergerakan nasional

Maaf klo salah

Semoga membantu ^_^

10 votes Thanks 9

More Questions From This User See All


Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

Nyomanbagasp5if94 November 2019 | 0 Replies

Apa saja kelebihan dan kekurangan menggunakan parutan kelapa mesin​
Answer

Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

Nyomanbagasp5if94 November 2019 | 0 Replies

Apa kepraktisan menggunakan prutan kelapa mesin​
Answer

Mengapa budi utomo dikatakan sebagai pendobrak pergerakan nasional

Nyomanbagasp5if94 November 2019 | 0 Replies

Fungsi parutan kelapa mesin​
Answer

Recommend Questions



manullanganne May 2021 | 0 Replies

jawab dong ...........


ahmadfikrialfatah May 2021 | 0 Replies

upaya yang paling tepat untuk menkondisikan peladang menjadipetani menetap


zahra1198 May 2021 | 0 Replies

sikap yang baik ketika bermain dengan teman misalnya


IlhamLahia123 May 2021 | 0 Replies

kerajaan perlak raja2nya siapa saja?


putriwldrr May 2021 | 0 Replies

bagi perkembangan agama Hindu, Sriwijaya berperan sebagai? a. lahirnya agama hindu b. pengembangan agama hindu didunia c.pembelajaran hindu sebelum belajar ke India d.pendidikan biksu diseluruh dunia


Kesah21 May 2021 | 0 Replies

mengapa pemerintah membangjn profram KB?


indah2286 May 2021 | 0 Replies

[tex] \sqrt{8 + \sqrt{80} } [/tex]


khesyaandr May 2021 | 0 Replies

garis bujur barat dan bujur timur dibatasi oleh


alwieeysk May 2021 | 0 Replies

Apa yang dimaksud dengan valuta asing fisik dan valuta asing nonfisik


rm1778577 May 2021 | 0 Replies

Bagaimana bangsa indonesia memandang keberadaan keberadaan negara negara lain disekitarnya


hubungan moderitas jepang dengan peristiwa nagasaki Hiroshima?

dakwah Rasulullah kpd kaum jinplease jawab cepetan ​

1. pajak yang dikenakan kepada penduduk negeri yang bukan Islam disebut..A. benda B. iuran C. dirhamD. Jizyah2. yang dimaksud 'Āmul- Bi'sah adalah..A. … tahun perutusan B. tahun perdamaian C. tahun peperangan D. tahun kemenangan 3. khotbah Nabi Muhammad SAW. pada Haji Wada dilaksanakan ketika beliau sedang melakukan...A. ihram B. miqatC. jamrah D. wukuf ​

44. Perhatikan gambar berikut ini! Tokoh tersebut adalah pemimpin perlawanan terhadap Belanda yang berasal dari daerah.... A. Jawa Barat C. Aceh D. Te … rnate B. Yogyakarta 45. Budi Utomo adalah organisasi pergerakan nasional pertama di Nusantara yang lahir pada tang 1908. Hingga sekarang setiap tanggal 20 Mei kita peringati sebagai hari.... A. Kesaktian Pancasila C. Sumpah Pemuda B. Pendidikan Nasional D. Kebangkitan Nasional 46. R.A. Kartini adalah pahlawan emansipasi wanita yang dikenal dengan bukunya yang berjudul A. Habis Gelap Terbitlah Terang B. Nusantara Negara yang Terang C. Habis Gelap Terang Pasti Datang D. Bangsa yang Terang Adalah yang Berjuang 7. Lagu Indonesia Raya pertama kali dinyanyikan saat pelaksaan Kongres Pemuda ke II tanggal Oktober 1928 di kota.... A. Jakarta C. Surabaya D. Medan B. Bandung Peristiwa heroik yang terjadi di Hotel Yamato Surabaya adalah.... A. Tertembaknya Brigjen Mallaby B. Perobekan bendera Belanda menjadi merah putih C. Dinyanyikannya lagu kebangsaan Indonesia Raya D. Penyerahan tawanan pejuang Indonesia oleh Belanda Tokoh yang mewakili Indonesia pada saat Perjanjian Linggarjati adalah.... A. Ir. Soekarno C. Sutan Syahrir E. Ahmad subarjo D. M. Hatta okoh yang berjasa dalam perumusan tes proklamasi adalah..... A. Ir. Soekarno, M.Hatta, dan Ahmad Subardjo B. Ir. Soekarno, M.Hatta, dan A. Yani C. Ir. Soekarno, M.Hatta, dan Sutan Syahrir D. Ir. Soekarno, M.Hatta, dan Sayuti Melik "SELAMAT BEKERJA"​

2. Faktor terjadinya isra' mikraj please jwb cpt tannnnn​

Bagian Tina bewarna anu mangrupa informasi atau warta anu dibejakeun disebut naon?Plis jawab BHS Sunda sulitt,soalnya ini buat ulangan besok penentuan … kenaikan kls​

menjelaskan perkembangan iptek di indonesia pada masa awal kemerdekaan sampai masa reformasi di bidang transpotasi

Buatlah identifikasi mengenai pemikiran para pendiri bangsa yang tergabung PPKI dalamjalannya sidang PPKI II dan III !​

membuat 20 soal teka teki silang sejarah indonesia bab 10 tentang perkembangan politik dan ekonomi pada masa awal kemerdekaan 1945-1950​

Banyak cara yang dapat dilakukan olehseorang mukmin untuk menghindarkandiri dari sifat tercela Nifaq,yaitu...​