Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

TRIBUNGORONTALO.COM – ShopeePay merupakan uang elektronik yang bisa dipakai untuk melakukan pembayaran online maupun offline di merchant-merchant ShopeePay.

Ketika menggunakan ShopeePay, masyarakat juga bisa melakukan transfer uang ke rekening bank.

Saat melakukan transfer uang dari ShopeePay ke rekening bank, tak menutup kemungkinan terjadinya suatu kendala, salah satunya yakni transfer yang tak kunjung masuk ke rekening.

Cara atasi kendala transfer ShopeePay ke rekening bank apabila masyarakat menemui kendala saat melakukan transfer ke bank dari ShopeePay, maka yang bisa dilakukan yakni memastikan bahwa proses transfer sudah benar.

Dikutip dari laman resmi Shopee, penyebab umum terjadinya keterlambatan dana masuk ke rekening saat transfer dari ShopeePay adalah akibat adanya kesalahan pengisian data rekening bank.

Jika hal demikian terjadi, maka otomatis proses transfer dibatalkan.

Sehingga selanjutnya dana akan masuk ke saldo ShopeePay.

Selanjutnya, pengguna juga bisa melihat status transfer ke bank yang telah dilakukan.

Adapun cara untuk mengecek history transfer ke bank bisa dilakukan dengan mengakses ke halaman ShopeePay.

Pastikan saldo ShopeePay mencukupi

Pada pilihan berikutnya pengguna bisa memilih “Transaksi Terakhir” dan memilih transaksi yang ingin dilihat.

Tahapan selanjutnya pengguna akan diarahkan ke halaman “Rincian transfer” yang akan menunjukkan status transaksi tersebut.

Selain itu, ketika melakukan transfer ke bank dari ShopeePay, maka pastikan Anda sudah meng-upgrade akun menjadi ShopeePay Plus.

Hal penting lainnya, pastikan pula ketika melakukan transfer, jumlah minimal transfer adalah Rp 5.000.

Shopee merupakan salah satu ecommerce terbaik di Indonesia. Tidak hanya itu pihak Shopee juga memeberikan penawan terbaik untuk konsumen, oleh karena itu banyak yang menggunakan aplikasi belanja ini. Tidak hanya toko-toko yang berkualitas tapi juga layanan dari pihak Shopee memiliki beragam macam. Layanan yang sangat mempermudah transaksi yaitu ShopeePay, tetapi ada juga kendala shopeePay tidak bisa transfer ke bank.

shopeePay tersebut memang harus dilakukan pengisian saldo ketika akan membeli produk. Keuntungan menggunakan ShopeePay yaitu banyak gratis online untuk semua toko di Shopee. Top up atau pengisian saldo ShopeePay bisa dilakukan via ATM, Mobile Banking, Indomaret, Alfamart dan lain sebagainya.

Baca Juga : Cara Transfer ShopeePay ke DANA

Saldo yang berada di ShopeePay memang sudah bisa di transfer ke rekening bank yang anda miliki. Tetapi juga ada kendala kenapa ShopeePay tidak bisa transfer ke bank. Disini mungkin ada beberapa kesalahan pada jaringan atau dari pihak Shopee.

Kenapa ShopeePay Tidak Bisa Transfer Ke Bank

Dalam transaksi transfer saldo ShopeePay ke rekening bank yang tidak bisa maka jalan keluarnya kirim ke ewallet seperti Dana, OVO dan lain sebagainya. Tapi jika ke rekening tidak bisa maka ke ewallet lainnya juga tidak bisa. Adapun hal-hal yang perlu anda ketahui sebelum melakukan transaksi transfer ke rekening bank lewat ShopeePay.

Belum Aktifkan Rekening

Bila anda gagal melakukan transfer ke bank maka anda belum aktifkan rekening di akun Shopee. Oleh karena itu anda tidak bisa gunakan fitur kirim saldo ataupun tarik tunai lewat ShopeePay.

Anda harus hubungkan rekening bank yang anda miliki ke ShopeePay seperti demikian:

  • Buka aplikasi Shopee
  • Pilih ShopeePay, tap ikon gear sebelah pojok kanan atas.
  • Kemudian tap penarikan dana dan klik tambah rekening bank.
  • Setelah itu lengkapi data yang diperlukan pada formulir Shopee tersebut.

Nominal Transfer Tidak Cukup

Jika anda melakukan transfer ke rekening bank melalui ShopeePay tidak bisa maka sering kali ketentuan limit ShopeePay yang tidak sesuai. Maka transfer tidak akan di proses dan perhatikan limit minimal dan maksimal transfer yang sudah ditentukan oleh pihak ShopeePay.

Ketahuilah bahwa ada limit minimal ShopeePay yaitu Rp 5000 dan untuk limit maksimal sampai Rp 20.000.000. Adapun artian bahwa untuk transfer bisa dilakukan diatas Rp 5000 dan tidak boleh lebih dari Rp 20.000.000.

Shopee Dalam Gangguan

Bila anda sudah memenuhi persyaratan seperti aktifkan rekening dan sudah memenuhi syarat dalam transfer tapi tetap gagal. Ada kemungkinan dari pihak Shopee sedang gangguan, maka lakukan lagi setelah Shopee tidak alami gangguan.

Bila alami gangguan cukup lama maka anda bisa hubungi CS Shopee. Anda bisa langsung hubungi 1500702. Kalau lewat email gunakan [email protected], selain itu juga bisa dilakukan fitur live chat yang sudah tersedia di aplikasi Shopee.

Shopeepay merupakan salah satu e-money yang sekarang ini bisa dipakai untuk berbagai kepentingan transaksi baik membayar atau transfer. Sehingga orang itu memang sekarang sudah jauh lebih mudah dalam melakukan transaksi karena penggunaan e-money Shopeepay ini.

Akan tetapi terkadang Shopeepay tidak bisa digunakan, dan itu menjadi salah satu kendala yang sangat mengganggu saat ini. Karena di era digital seperti sekarang, penggunaan e-money ini memang sudah menjadi salah satu hal yang penting dan juga mendasar bagi banyak orang.

Penggunaan Shopeepay sekarang ini bukan hanya untuk berbelanja online di Shopee saja ya, namun lebih dari itu. Orang sekarang ini sudah bisa menggunakan Shopeepay seperti e-money, jadi orang bisa membayar transaksi, bisa transfer uang, sampai bisa order makanan online.

Shopeepay sendiri merupakan salah satu teknologi yang baru, sehingga orang masih bingung kalau sampai terjadi masalah pada Shopeepay ini. Oleh karena itu apabila terjadi eror atau mungkin Shopeepay bermasalah terus, maka orang pasti akan kesulitan dalam mengatasinya.

Salah satu hal agar supaya bisa mengatasi masalah yang terjadi pada Shopeepay ini, Anda itu perlu tahu apa saja penyebabnya. Karena kalau tidak tahu penyebab Shopeepay tidak bisa transfer, maka Anda tidak akan bisa mengatasi permasalahan yang sangat mengganggu itu.

Mengerti apa penyebabnya akan membuat Anda bisa mengatasinya sesuai dengan penyebabnya dan itu menjadi lebih efektif dan efisien. Berikut ini kami akan jelaskan beberapa penyebab dan juga cara mengatasi bila terjadi masalah pada Shopeepay agar supaya bisa menjadi panduan bagi Anda.

Daftar Isi

  • Penyebab Shopeepay Tidak Bisa Transfer
    • Server ShopeePay Down
    • Koneksi Internet Tidak Stabil
    • Akun Shopeepay Belum Diverifikasi
    • Aplikasi Shopee Mengalami Galat
    • Versi Aplikasi Shopee Belum Paling Baru
    • Data Dari Aplikasi Shopee Menumpuk
    • Cache Dan Cookies Aplikasi eror
    • Saldo Di Akun Shopeepay Tidak Cukup
    • Nomor Rekening Tujuan Salah
    • Akun Shopeepay Dinonaktifkan
    • Akun Shopeepay Anda Dibanned
  • Cara Mengatasi Shopeepay Tidak Bisa Transfer
    • Pastikan sedang tidak berada di Jam offline bank yang dituju
    • Pastikan Lagi Nomor Rekening Sudah Benar
    • Pastikan Saldo Melebihi Batas Minimal Transaksi
    • Paksa Berhenti Kemudian Buka Aplikasi Shopee Lagi
    • Coba Restart Smartphone
    • Perbarui Aplikasi Shopee
    • Izinkan Semua Fitur Aplikasi Shopee
    • Ganti Koneksi Internet
    • Hapus Data Aplikasi Shopee
    • Hapus Cookie Dan Cache
    • Pakai VPN Dan DNS Resolver
    • Install Ulang Shopee
    • Melapor Ke CS

Penyebab Shopeepay Tidak Bisa Transfer

Mencari tahu penyebab dari Shopeepay Anda tidak bisa dipakai untuk melakukan transfer itu memang jadi hal penting dan utama. Dan memang ada beberapa faktor yang bisa menjadi penyebab dari akun Shopeepay Anda tidak bisa dipakai untuk melakukan transfer.

Mulai dari kesalahan sistem sampai kemungkinan kesalahan Anda sendiri yang kurang memahami mengenai akun Shopeepay ini dan sistem kerjanya. Karena itulah pada kesempatan kali ini kami akan jelaskan beberapa penyebab Shopeepay tidak bisa transfer ke rekening lain.

Server ShopeePay Down

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Penyebab yang pertama itu adalah soal server, server ini adalah hal yang sangat penting pada e-commerce dan juga e-money. Namun memang di dunia digital saat ini, sangat sering sekali server mengalami kerusakan atau mungkin down dan itu akan jadi masalah.

Sebab saat server down maka transaksi akan terganggu dan tidak bisa transfer ke bank lain.

Cek server shopeepay down atau tidak.

Koneksi Internet Tidak Stabil

Penyebab yang kedua adalah karena koneksi internet yang memang tidak stabil, itu akan mengganggu proses transaksi. Karena untuk transaksi e-money itu sudah pasti membutuhkan koneksi internet yang akan menghubungkan Anda dengan server.

Jadi bila koneksi internet tidak stabil, maka Anda akan kesulitan dan proses transfer sudah pasti akan gagal.

Akun Shopeepay Belum Diverifikasi

Penyebab yang ketiga adalah soal akun Shopeepay, di mana bila akun belum diverifikasi maka akun tersebut sebenarnya belum sepenuhnya bisa dipakai. Jadi kalau Anda belum verifikasi akun, maka sudah bisa dipastikan Anda tidak akan bisa transfer.

Untuk bisa melakukan transfer ke bank BCA, BRI, Mandiri, BNI, maka harus dilakukan dulu verifikasi pada akun Shopeepay.

Aplikasi Shopee Mengalami Galat

Penyebab yang berikutnya adalah mengalami galat, hal ini akan menyebabkan aplikasi Shopee tidak bisa bekerja dengan baik. Karena Shopeepay masih satu server dengan Shopee, maka ketika galat sudah pasti Shopeepay pun akan ikut terpengaruh.

Salah satu hal yang menjadi ciri dari aplikasi Shopee mengalami galat itu adalah tidak bisa checkout.

Versi Aplikasi Shopee Belum Paling Baru

Penyebab yang kelima itu adalah soal versi dari aplikasi Shopee, dan hal inilah yang menurut kami menjadi penyebab yang tidak banyak disadari. Pada saat aplikasi tidak yang terbaru versinya, maka akan ada banyak sekali masalah yang mungkin terjadi termasuk Shopeepay.

Data Dari Aplikasi Shopee Menumpuk

Penyebab yang berikutnya itu adalah soal data dari aplikasi Shopee yang menumpuk, ini sebenarnya berguna untuk penggunaan aplikasi. Namun apabila data terlalu menumpuk, maka akan menjadi kendala dan pada akhirnya mungkin berpengaruh pada Shopeepay.

Biasanya kalau kondisi begini maka proses penggunaan Shopeepay itu akan mengalami gagal terus meski dicoba berkali-kali.

Cache Dan Cookies Aplikasi eror

Penyebab yang ketujuh adalah soal cache dan juga Cookies dari aplikasi yang mungkin bermasalah di dalam smartphone. Cache dan cookies ini membantu agar saat menggunakan aplikasi Shopee lagi itu akan bisa berjalan dan terbuka dengan jauh lebih cepat.

Akan tetapi apabila terjadi eror pada file tersebut, maka sangat besar kemungkinan aplikasi akan eror dan Shopeepay pun jadi demikian.

Saldo Di Akun Shopeepay Tidak Cukup

Penyebab yang berikutnya adalah soal saldo di akun Shopeepay, biasanya ini terjadi karena pengguna tidak teliti saat melihat saldo. Pada dasarnya transfer dana dari Shopeepay ke rekening lain itu sudah pasti pemindahan dana, bila tidak cukup tentu tidak bisa dipindah.

Jadi bila tidak bisa transfer ke nomor hp Shopeepay lain, maka Anda bisa coba cek saja saldonya itu masih ada atau tidak.

Nomor Rekening Tujuan Salah

Penyebab yang kesembilan itu adalah nomor rekening atau nomor tujuan yang akan ditransfer dananya itu salah. Ketelitian dalam menuliskan nomor rekening dan lainnya itu memang harus dilakukan, karena bila salah tentu akan gagal dalam transfer.

Akun Shopeepay Dinonaktifkan

Penyebab yang lainnya yang juga membuat Shopeepay eror itu adalah akun tersebut sudah dinonaktifkan karena berbagai sebab. Kalau akun sudah dinonaktifkan, maka sudah pasti Shopeepay Anda tidak akan lagi bisa digunakan untuk transaksi ataupun juga untuk transfer.

Jadi pastikan Anda mengaktifkan Shopeepay terlebih dahulu agar supaya bisa melakukan transfer dana.

Akun Shopeepay Anda Dibanned

Penyebab yang terakhir adalah akun Shopeepay dibanned, ada banyak penyebabnya salah satunya adalah melanggar kebijakan Shopee. Kalau akun dibanned, sudah pasti Anda tidak akan bisa mempergunakan fasilitas dari Shopeepay termasuk transfer ini.

Shopeepay tidak bisa digunakan padahal saldo cukup itu bisa jadi karena akun Shopeepay Anda itu terkena banned.

Cara Mengatasi Shopeepay Tidak Bisa Transfer

Setelah Anda sudah tahu apa saja penyebab yang mungkin membuat akun Shopeepay tidak bisa dipakai transfer, saatnya cara mengatasinya. Karena pada dasarnya saat Anda sudah tahu penyebabnya, maka Anda akan bisa mengetahui cara-cara untuk mengatasi permasalahan tersebut.

Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa digunakan saat ini untuk mengatasi beberapa permasalahan yang terjadi pada akun Shopeepay ini. Dan berikut ini kami akan jelaskan beberapa pilihan cara mengatasi Shopeepay tidak bisa transfer yang mungkin membuat orang terganggu.

Pastikan sedang tidak berada di Jam offline bank yang dituju

Ketika Shopeepay anda tidak bisa transfer ke rekening lain ada kemungkinan sedang berada di jam offline. Anda harus mengetahui jam offline bank yang dituju.

Dengan mengetahui jam offline pada masing-masing bank, maka transfer anda dari shopeepay akan jadi aman tanpa terkendala.

Pastikan Lagi Nomor Rekening Sudah Benar

Cara yang pertama itu adalah dengan memastikan dan memeriksa soal rekening sudah benar atau belum nomornya. Karena kalau nomornya salah itu sudah pasti akan gagal atau mungkin bisa jadi malah Anda akan salah kirim lho.

Pastikan Saldo Melebihi Batas Minimal Transaksi

Cara yang kedua adalah Anda periksa dulu saldo Anda, apakah memang sudah melebihi batas minimal transaksi yang dibutuhkan. Karena tentunya saldo itu harus masih bersisa, kalau tidak sisa, maka tidak bisa transfer ke Dana, OVO, Jago, Gopay.

Paksa Berhenti Kemudian Buka Aplikasi Shopee Lagi

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Apabila Anda mencoba transfer dan gagal terus, maka Anda bisa coba memaksa berhenti aplikasi Shopee dan kemudian buka lagi. Ini mungkin akan reset aplikasi, dan kemudian akan membuat Anda bisa mengakses Shopeepay seperti saat pertama lagi.

Coba Restart Smartphone

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara yang selanjutnya adalah dengan mencoba melakukan restart pada smartphone, ini akan membuat semua aplikasi terulang. Hal ini mungkin akan bisa memperbaiki terjadinya eror pada aplikasi Shopee dan juga tidak bisa checkout.

Perbarui Aplikasi Shopee

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara yang kelima adalah dengan mencoba memperbarui aplikasi Shopee, karena Shopeepay itu bergantung pada aplikasi Shopee juga. Jadi Anda bisa mencoba melakukan perbaruan pada Playstore ataupun Appstore untuk bisa memperbarui aplikasi Shopee ini.

Dan berikut cara update aplikasi di google play store.

Izinkan Semua Fitur Aplikasi Shopee

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara keenam adalah dengan mengizinkan semua fitur pada aplikasi Shopee di smartphone, supaya bisa mengaktifkan Shopeepay di smartphone Anda. Karena terkadang karena fitur tidak diizinkan yang membuat beberapa fitur Shopeepay seperti transfer tidak bisa dipakai.

Ganti Koneksi Internet

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara yang ketujuh adalah dengan mengganti koneksi internet, karena bisa jadi permasalahan itu pada koneksi internet. Dan apabila Shopeepay tidak bisa digunakan padahal saldo cukup, maka ada kemungkinan Anda perlu mengganti koneksi internet yang lebih baik.

Hapus Data Aplikasi Shopee

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara yang berikutnya adalah dengan menghapus data aplikasi, karena ini akan membuat aplikasi Shopee jadi restart. Namun mungkin Anda harus login lagi dari awal, jadi pastikan Anda masih ingat nama akun dan juga password untuk akun Shopee Anda.

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara kesembilan itu adalah dengan menghapus Cookie dan Cache, karena bila eror tentunya Anda harus hapus file tersebut. Sehingga aplikasi Shopee akan terbuka dari awal sebelum Anda pakai.

Pakai VPN Dan DNS Resolver

Kenapa tidak bisa transfer shopeepay ke rekening

Cara berikutnya adalah memakai VPN atau DNS Resolver yang bisa mengganti IP Anda untuk mengakses aplikasi Shopee. Karena terkadang beberapa kasus memang butuh penggantian IP agar supaya bisa memakai Shopeepay.

Daftar vpn untuk masalah ini yang perlu dicoba: vpn terbaik di hp android.

Pengubah DNS untuk masalah ini yang perlu Dicoba: aplikasi pengubah dns terbaik di hp android.

Install Ulang Shopee

Cara selanjutnya itu adalah dengan melakukan install ulang aplikasi Shopee ini, dengan begitu Anda akan bisa reset aplikasi. Ini menjadi jalan terakhir bila tidak bisa transfer ke nomor hp Shopeepay lain.

Melapor Ke CS

Cara terakhir adalah melapor ke CS apabila semua cara sudah tidak berhasil, biasanya akan memeriksa status Shopeepay Anda nantinya.

Buat tiket laporan di form untuk membuat laporan ke shopee. Bisa juga menghubungi customer service shoppe

Permasalahan transfer ini mungkin cukup mengganggu, terlebih kalau Anda butuh dana tersebut kembali ke rekening atau untuk transaksi lainnya. Oleh karena itulah beberapa cara di atas mungkin akan bisa mengatasi Shopeepay tidak bisa transfer ke bank atau ke akun lainnya. Ketahui penyebabnya dan juga cara mengatasinya, supaya efektif menyelesaikan masalah.

Kenapa saldo ShopeePay tidak bisa di transfer ke rekening?

Hal ini karena transfer saldo ShopeePay ke bank hanya bisa dilakukan jika akun sudah di-upgrade. Hal penting lainnya, pastikan pula ketika melakukan transfer, jumlah minimal transfer adalah Rp 5.000. Serta pastikan bahwa saldo ShopeePay mencukupi nominal transfer.

Bagaimana cara transfer dari ShopeePay ke rekening?

Pilih Transfer di halaman utama ShopeePay > pilih Kirim ke Rekening Bank > Transfer ke No. Rekening Baru atau No. Rekening Tersimpan > masukkan detail Penerima dan pilih Bank tujuan Penerima > masukkan nominal uang yang akan ditransfer > Lanjutkan > pilih Transfer Sekarang di halaman Konfirmasi Transaksi > masukkan PIN ...

Kenapa ShopeePay error hari ini?

Penyebab ShopeePay Error Hari Ini Pada umumnya, ShopeePay error terjadi karena adanya pembaharuan (updating) atau perbaikan (maintenance) pada server Shopee. Karena adanya perbaikan pada server, sebagian atau seluruh fitur di aplikasi Shopee sulit diakses bahkan error saat digunakan.

Apakah saldo ShopeePay bisa di transfer ke ATM?

Tak hanya menyediakan layanan pembayaran, kini ShopeePay juga menyediakan fitur transfer uang ke bank. Fitur ini memungkinkan para penggunanya mengirim saldo ShopeePay ke berbagai bank.