Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

KOMPAS.com - Kalimat majemuk merupakan kalimat yang memiliki dua pola atau lebih sebagai hasil perluasan atau penggabungan kalimat tunggal. Dalam bahasa Indonesia, kalimat majemuk tergolong dalam jenis kalimat berdasarkan jumlah klausanya.

Ada tiga jenis kalimat majemuk, yakni majemuk setara, majemuk bertingkat, serta majemuk campuran. Untuk kalimat majemuk campuran, merupakan hasil perpaduan dari majemuk setara dan bertingkat, dengan pola tersendiri.

Kalimat majemuk setara

Menurut Kurshartanti dan teman-teman dalam buku Pesona Bahasa: Langkah Awal Memahami Linguistik (2005), kalimat majemuk setara adalah susunan kalimat yang terdiri atas dua atau lebih klausa dengan hubungan setara.

Kehadiran kalimat majemuk setara dalam bahasa Indonesia ditandai dengan penggunaan konjungsi dan, atau, tetapi, serta. Konjungsi lain yang mungkin muncul dalam jenis kalimat majemuk ini adalah padahal, sedangkan, dan melainkan.

Contoh:

  1. Dia tidak sedang tidur siang, melainkan membaca buku.
  2. Kamu bisa membeli langsung gawai ini di toko atau lewat online.
  3. Adi penyuka warna hitam, sedangkan Anton penyuka warna biru.
  4. Ia memang pandai dan rajin, tetapi tidak sombong.
  5. Dinda mengatakan tidak tahu. Padahal sebenarnya dia mengetahui kejadian tersebut.

Baca juga: Pengertian Kalimat Deklaratif dan Contohnya

Kalimat majemuk bertingkat

Mengutip dari buku Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia (2017) karya Anton M. Moeliono, dkk, kalimat majemuk bertingkat sering juga disebut kalimat kompleks. Jenis kalimat ini memiliki dua klausa, tetapi salah satu klausanya menjadi bentuk perluasan suatu unsur kalimat.

Klausa yang menjadi bagian dari klausa lainnya disebut klausa subordinatif. Sedangkan klausa lainnya disebut klausa utama. Klausa subordinatif tidak bisa berdiri sendiri sebagai kalimat lepas atau mandiri, karena bergantung pada klausa utamanya.

Contoh:

  1. Kasus pencurian yang membuat heboh seisi media sosial itu ternyata dilakukan oleh seorang remaja berusia 16 tahun.
  2. Dora mengatakan bahwa ia akan datang sebelum acara peresmian dimulai.
  3. Rini tetap pergi bekerja meskipun hujan deras.
  4. Bella tidak masuk sekolah karena sedang demam, batuk, dan flu.
  5. Ia datang ketika pertandingan baru akan digelar.

Perbedaan kalimat majemuk setara dan bertingkat

Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan jika kalimat majemuk setara dan bertingkat memang mempunyai sejumlah perbedaan. Pada kalimat majemuk setara, klausanya mempunyai hubungan yang setara.

Sedangkan pada kalimat majemuk bertingkat, klausanya mempunyai hubungan bertingkat. Satu klausa sebagai klausa subordinatif, dan yang satunya sebagai klausa utama. Dikatakan majemuk bertingkat, karena ada satu klausa yang berkedudukan sebagai klausa utama.

Baca juga: Konstruksi Kalimat: Pengedepanan dan Pengebelakangan

Perbedaan lain dari majemuk setara dan bertingkat terletak pada konjungsi yang dipakai. Pada kalimat majemuk setara, konjungsinya hanya terdiri dari dan, serta, atau, tetapi. Bisa ditambahkan dengan konjungsi lainnya seperti padahal, sedangkan, melainkan.

Pada kalimat majemuk bertingkat, konjungsi yang digunakan bisa lebih beragam, contohnya sesudah, sebelum, dengan, tanpa, secara, supaya, agar, demi, bagi, meskipun, walaupun, seperti, bagai, seandainya, jika, kalau, dan masih banyak lagi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Jakarta -

Kalimat majemuk adalah kalimat yang terdiri atas dua klausa utama atau lebih yang dapat berdiri sendiri sebagai kalimat yang lepas.


Mengutip buku "Seri Penyuluhan Bahasa Indonesia: KALIMAT" oleh Sry Satriya Tjatur Wisnu Sasangka, hubungan antara klausa yang satu dan yang lain dalam kalimat ini menyatakan hubungan koordinatif.


Kalimat majemuk juga diartikan oleh KBBI sebagai kalimat yang terjadi dari dua klausa atau lebih yang dipadukan menjadi satu. Lantas apa saja jenis-jenisnya?


Melansir dari buku "Intisari Lengkap Bahasa Indonesia Untuk SD, SMP, SMA, dan Umum" oleh Moh. Kusnadi Wasrie, kalimat majemuk dibagi menjadi 4 jenis, di antaranya:

1. Kalimat Majemuk Setara

Kalimat majemuk setara adalah kalimat majemuk yang klausanya berkedudukan sederajat. Kedua klausa itu tidak saling bergantung, tetapi dapat dihubungkan dengan penghubung intrakalimat.


Kata yang menjadi penghubung dalam kalimat majemuk setara adalah konjungtor koordinatif, seperti dan, atau, tetapi, sedangkan, lalu, dan kemudian.


Contoh kalimat majemuk setara:


- Guru berbicara di depan kelas dan seorang murid bertanya dengan lantang.

- Saya bersedia memaafkannya, tetapi dia tidak mengakui kesalahannya.

- Ceramah yang kedua menarik, sedangkan ceramah yang pertama tidak begitu menarik.

2. Kalimat Majemuk Bertingkat

Kalimat majemuk bertingkat adalah jenis kalimat yang memiliki anak kalimat (kalimat yang bergantung pada kalimat lainnya) dan induk kalimat (kalimat yang tidak bergantung pada kalimat manapun). Kalimat majemuk bertingkat sering juga disebut kalimat kompleks.


Jenis kalimat majemuk ini biasanya menggunakan kata penghubung tidak setara, seperti meskipun, walaupun, supaya, agar, karena, sebab, sehingga, maka, ketika, setelah jika, apabila, bahwa, dan sebagainya.


Contoh kalimat majemuk bertingkat:


- Meskipun agak sulit, soal matematika itu tetap dapat dijawab Andi.

- Dia sering marah karena bawahannya selalu mengecewakan hatinya.

- Ibu Asni berkata kepada saya bahwa Pak Rahmat tidak dapat menghadiri rapat koperasi.

3. Kalimat Majemuk Campuran

Kalimat majemuk campuran adalah jenis kalimat yang merupakan gabungan dari kalimat setara dan kalimat bertingkat.


Salah satu dari jenis-jenis kalimat majemuk ini memiliki tiga klausa karena kalimat majemuk memiliki dua klausa yang tak setara.


Contoh kalimat majemuk campuran:


- Keinginan itu selalu tertunda karena Dedi lebih berkonsentrasi ke lembaga pendidikan di luar negeri, sedangkan orang tuanya memilih pendidikan di dalam negeri.

- Ketika malam mulai mencekam, kutarik selimut itu dan kupejamkan mata ini, tetapi rasa takut itu tidak juga pergi dari hati dan pikiranku.

4. Kalimat Majemuk Rapatan

Kalimat majemuk rapatan merupakan kalimat majemuk yang terdiri dari beberapa kalimat tunggal yang digabungkan menjadi satu, tanpa menyebutkan kata-kata yang sama.


Dalam kalimat majemuk rapatan, klausa yang digabung dipisahkan dengan tanda baca koma (,). Konjungsi yang biasa digunakan meliputi dan, juga, serta, dan lain-lain.


Contoh kalimat majemuk rapatan:


- Diah membeli buah. Diah membeli sayur. Diah membeli sembako.

Digabung menjadi kalimat majemuk rapatan: Diah membeli buah, sayur, dan sembako.


- Ani sedang duduk di teras. Ani sampai melamun.

Digabung menjadi: Ani sedang duduk di teras bahkan sampai melamun.


- Pengungsi meninggalkan rumah yang terendam banjir. Pengungsi menuju barak pengungsian dan beristirahat.

Digabung menjadi: Pengungsi meninggalkan rumah yang terendam banjir lalu menuju barak pengungsian dan beristirahat.

Contoh Kalimat Majemuk Lainnya


Adapun beberapa contoh lain agar lebih memahami kalimat majemuk, yaitu:


1. Ayah membaca koran dan ibu membuat kopi.

Penjelasan: jenis kalimat majemuk ini terdiri dari dua klausa. Klausa pertama adalah ayah membaca koran dan klausa kedua adalah ibu membuat kopi.


2. Sekolahnya mewah, tetapi siswanya bodoh.

Klausa pertama adalah sekolahnya mewah. Klausa kedua siswanya bodoh.


3. Dia sedang belajar atau malah tidur di kamar depan. Klausa pertama dia sedang tidur. Klausa kedua adalah malah tidur di kamar depan.


4. Adikku bekerja di Medan, sedangkan kakakku bekerja di Yogya.

Klausa pertama adalah adikku bekerja di Medan.

Klausa kedua adalah kakakku bekerja di Yogya.

Klausa pertama dan klausa kedua dalam keempat contoh kalimat majemuk di atas dihubungkan dengan konjungsi koordinatif; dan, tetapi, atau, sedangkan.


Nah, itulah penjelasan tentang kalimat majemuk, lengkap dengan jenis-jenis beserta contohnya. Sekarang detikers bisa menggunakan kalimat majemuk untuk perbandingan, menyatakan sebuah pilihan atau sebuah penyanggahan. Selamat mencoba!

Simak Video "Heboh Juru Bahasa Isyarat HUT Ke-77 RI Ikut Joget 'Ojo Dibandingke'"



(faz/faz)

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Perjudian Jaya Hartono mengubah formasi yang diterapkannya di Sulut United berbuah manis dengan keberhasilan pasukan Hiu Utara mengantungi kemenangan perdana mereka di Liga 2 Indonesia Grup Timur musim ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Badan Pusat Statistik Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (BPS Babel) melakukan pengawasan secara berlapis untuk melindungi data pribadi penerima bantuan sosial (bansos) di Negeri Serumpun Sebalai ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    AdBell

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Online offer: Save $10/mo. for 12 mo. on an Ultimate plan + get a $50 bill credit. New activation only on an eligible 2-year plan with Bell SmartPay

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta - Jadwal balapan MotoGP Aragon di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol hari Minggu (18/09/2022). Anda bisa menyaksikan balapan MotoGP Aragon secara langsung di Trans 7 dan live streaming di Vision Plus. Adapun pembalap Ducati, Pecco Bagnaia bakal memulai balapan sebagai pole position. Ini merupakan pole position kelima pembalap Ducati itu kurun waktu lima sesi kualifikasi terakhir. Tidak bisa dimungkiri, Pecco Bagnaia merupakan unggulan untuk memenangkan balapan MotoGP Aragon yang

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta - Laga pekan kesepuluh BRI Liga 1 2022/2023 yang digelar di Stadion Brawijaya Kota Kediri, Sabtu (17/9/2022), menyajikan derbi Jawa Timur (Jatim) antara Persik Kediri kontra Arema FC. Pertandingan ini bisa disaksikan secara live streaming di Vidio. Laga ini diyakini sarat makna bagi kedua tim. Sebagai tuan rumah, Persik Kediri jelas berambisi memutus kesialan dengan meraih angka penuh pertama mereka di BRI Liga 1 musim ini. Plus, Macan Putih wajib mengejar para pesaing di papan

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta - Direktur Turnamen FIFA, Jaime Yarza menjanjikan bahwa Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia akan menjadi turnamen terbaik yang pernah digelar di sini. FIFA bersama Ketua PSSI, Mochamad Iriawan dan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali baru saja meluncurkan maskot Piala Dunia U-20. Launching maskot Piala Dunia U-20 yang bernama Bacuya itu digelar berbarengan dengan Car Free Day (CFD) di Bundaran HI hingga Monas pada Minggu (18/9/2022) pagi WIB. "Kami sangat puas d

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    AdRam Trucks Canada

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Wali Kota Samarinda Andi Harun mengungkapkan pihaknya segera melakukan peninjauan ke lapangan terkait isi volume elpiji (LPG) yang tak sesuai dengan ukuran."Dalam beberapa waktu ke depan kami ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi laga penentuan juara Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 kontra Vietnam pada Minggu (18/9/2022) di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Menang pada laga nanti seyogyanya wajib diraih Timnas Indonesia karena sejumlah pertimbangan. Dengan status juara Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023, risiko gagal lolos dengan label runner-up terbaik praktis sirna. Seperti diketahui, baik Timnas Indonesia maupun Vietnam masih memiliki peluang yang

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo melalui akun Instagram resmi miliknya menyampaikan ucapan belasungkawa atas wafatnya Ketua Dewan Pers Prof. Azyumardi Azra, Minggu.Dalam unggahannya, jenderal ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    AdClearly

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Get 30% off glasses (code ALL30) or 30% off lens upgrades for designer frames (code 30LUX)

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta - Juventus menantang tuan rumah Monza pada giornata ke-7 Serie A Liga Italia 2022/2023. Pertandingan Liga Italia di Stadio Brianteo ini dijadwalkan kick-off Minggu (18/9/2022), jam 20:00 WIB. Juventus tanpa satu pun kemenangan dalam empat laga terakhirnya di semua ajang. Performa buruk ini membuat sang pelatih Massimiliano Allegri berada dalam tekanan. Dua pekan lalu, Juventus imbang 1-1 dengan tuan rumah Fiorentina, kemudian kalah 1-2 dari tuan rumah PSG di Liga Champions. Set

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Lille kembali ke posisi enam klasemen Ligue 1 Prancis setelah menang 2-1 atas Toulouse FC dalam laga Sabtu waktu setempat di mana Montpellier juga menang dengan skor sama atas Strasbourg.Lille ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Dinas Sosial (Dinsos) Makassar, Sulawesi Selatan, menggandeng forum RT dan RW untuk membantu pengawasan kelayakan penerima bantuan langsung tunai (BLT) bahan bakar minyak (BBM) oleh Kementerian Sosial ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    AdAmRelieve

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    This Knee Sleeve Is Helping Seniors Relieve Their Knee Pain. Get Relief Or Your Money Back.

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Merdeka.com - Merdeka.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengatakan, Kementerian BUMN saat ini tengah mendorong transformasi di seluruh BUMN, untuk menciptakan perusahaan yang berdaya saing. Salah satunya dengan memperbaiki Sumber Daya Manusia (SDM) yang akan memimpin perusahaan. "Dalam membangun BUMN tidak mungkin tranformasi berhasil tanpa transformasi human capital. Tidak mungkin kita bisa menghadapi dunia yang sedang berubah ini tanpa perbaikan manajemen," jelas Erick

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menyebut pergerakan harga komoditas pangan masih stabil di Pangkalpinang, Bangka Belitung.Moeldoko, di sela peninjauan harga komoditas pangan di Pasar Besar Ratu ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    RS Siloam Mampang di Jakarta diresmikan kembali pada Jumat (16/9) dengan menghadirkan sejumlah fasilitas kesehatan unggulan seperti layanan ortopedi hingga sports ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    AdGadgets Laboratory

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    High Resolution Light Bulb Camera Detects Activity and Alerts Homeowners Without Cloud Storage, Batteries, Adapters or Wiring.

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta - Gelandang Manchester United (MU) asal Belanda, Donny van de Beek, berpotensi meninggalkan Old Trafford pada bursa transfer musim dingin mendatang. Inter Milan dikabarkan tertarik untuk meminang jasa pemain yang jarang mendapatkan menit bermain itu. Donny van de Beek mengalami situasi yang sulit di skuad MU. Sejak direkrut dari Ajax pada 2020, gelandang asal Belanda itu kesulitan beradaptasi dengan skuad The Red Devils. Situasi ini tidak berubah setelah Erik ten Hag menjadi ma

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Keterlibatan personel Polri dan TNI dalam mengatasi pandemi COVID-19 selama 2 tahun lebih begitu terasakan masyarakat.Ketika virus tersebut mulai menyebar pada tahun 2020, polisi bukan hanya aktif ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Wali Kota Medan Bobby Nasution memboyong berbagai produk usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) dan talenta Medan ke Ibu Kota Jakarta untuk memasarkan dan mempromosikan produknya di M Blok Space, Jakarta, Sabtu ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    AdSFR Beats

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Monetize in more places, keep more royalties, and get more rights. Downloading R&B Beats is easy! Do more of what you love at SFR Beats

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Bola.com, Jakarta Jadwal lanjutan pertandingan Liga Spanyol 2022/2023 yang kini tengah memasuki matchday 6 dan akan berlangsung pada, 17 hingga 19 September 2022 mendatang. Seluruh laganya akan disiarkan live streaming melalui Vidio. Pekan ini akan tersaji duel sengit dari big match dari rival sekota antara Atletico Madrid melawan Real Madrid. Namun, sebelum laga Derby Madrid akan digelar beberapa laga terlebih dahulu. Barcelona akan menjamu Elche dalam laga pekan keenam Liga Spanyol 2022/2023 y

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Industri pengolahan mencatatkan nilai ekspor sepanjang Januari-Agustus 2022 sebesar 139,23 miliar dolar AS atau naik 24,03 persen dibandingkan periode yang sama pada tahun lalu.Sektor industri ...

  • Berikut ini merupakan kalimat majemuk bertingkat kompleks adalah

    Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Anwar Abbas mengenang Ketua Dewan Pers Prof Azyumardi Azra sebagai seorang ilmuwan yang berkelas, baik di skala nasional maupun dunia internasional.“Beliau ...