Pengecekan apa saja yang harus dilakukan sebelum berkendara?

Ilustrasi Mengemudi. Foto: Pixabay

Pemilik mobil cenderung ingin langsung bergegas dan luput untuk mengecek kondisi kendaraan. Padahal mengecek komponen seharusnya jadi ritual rutin.

Berikut adalah 3 pengecekan yang wajib dilakukan sebelum berkendara, berdasarkan penuturan Kepala Bengkel Tunas Toyota Cinere, Edwin:

Ilustrasi lampu mobil Foto: MicksGarage

Komponen Lampu pada kendaraan bermotor penting karena berfungsi sebagai alat komunikasi berkendara dan menunjang keselamatan berkendara.

Menurut Edwin, pemilik mobil sering lupa memeriksa lampu rem, padahal fungsinya bisa meminimalisir kecelakaan lalu lintas. "Kadang mungkin agak susahya kalo kita sendiri ngecek lampu rem nyala atau tidak dalam keadaan nyetir sehingga harus membutuhkan bantuan." kata Edwin.

Agar bisa memeriksa lampu rem lebih mudah, triknya disarankan pada saat parkir posisi mobil membelakangi tembok. Saat akan berkendara, pastikan lampu rem di kanan-kiri menyala.

  1. Periksa Tekanan Angin Ban

Tapak ban mobil yang sudah botak Foto: Shutter stock

Ban yang tidak dikontrol secara rutin kualitasnya bisa menurun. Jangan sampai masalah ban kempes justru menghambat aktivitas karena mobil tidak bisa berjalan.

"Kita bisa lakukan pengecekan angin ban. Kalau memang kira-kira mulai kempes segera ke bengkel ban. usahakan tekanan anginnya jangan terlalu kencang, sesuaikan dengan ukuran masing-masing bannya, supaya awet," ujar Edwin.

Bagian kap depan All New BMW seri 5 Touring Foto: Helmi Afandi Abdullah/kumparan

Edwin menyarankan bagian mesin cukup lakukan pengecekan secara visual saja, terutama volume cairan-cairan mobil. Ini khususnya bagi pemilik kendaraan yang belum begitu mengerti mesin mobil.

"Jangan sampai belum mengerti mesin, lalu mengotak-atik komponen mesin sendiri," jelas Edwin.

Menurut Edwin, yang paling sering terjadi ketika pemilik mobil sekadar mengecek air radiator, lalu tutup tangkinya dibuka dan lupa menutup lagi.

Selain itu, ketika mobil dalam keadaan habis disimpan dalam jangka waktu yang lama biasanya banyak kasus tikus bersarang di bawah kap mobil. Oleh karena itu, ia menyarankan agar menaruh kamper atau kapur barus di dalam kap mobil.

"Kalau kendaraan tidak dipakai lama bisa diberikan semacam kamper atau kapur barus untuk menghindari adanya tikus yang bersarang," ucap Edwin.

Caranya, pemilik mobil bisa meletakkan kamper yang dibungkus plastik dan diikatkan di pojok-pojok komponen mesin untuk menghindari tikus yang bersarang.

Liputan6.com, Jakarta - Saat hendak bepergian menggunakan motor, melakukan pengecekan beberapa komponen adalah wajib dilakukan. Hal tersebut, berguna untuk keselamatan dan juga kenyamanan berkendara di jalan raya.

Melansir laman resmi Wahana Honda, ada lima komponen yang wajib diperiksa sebelum berkendara:

  • Mengenal Jenis Helm Serta Fungsinya
  • Jangan Sembarangan, Ini Panduan Memboceng Anak Kecil dengan Sepeda Motor
  • Tidak Semua Mobil Bisa Diasuransikan, Begini Penjelasannya

1. Tekanan ban motor

Kondisi ban motor dapat mempengaruhi pengalaman berkendara selama di jalan. Jika tekanan angin ban motor terlalu rendah, ini akan membuat roda dua berjalan lebih lambat meski dengan kecepatan yang sama.

Sedangkan, tekanan angin yang terlalu tinggi juga dapat membuat ban menjadi licin karena permukaan yang bergesekkan dengan aspal sedikit.

Ketika melakukan pengereman pun, gesekan ban dengan aspal juga akan berkurang dan tidak maksimal. Alhasil, untuk menghentikan kendaraan yang sedang berjalan, harus membutuhkan waktu sedikit lebih ekstra.

2. Fungsi rem motor

Seperti yang kita tahu, banyak laka lantas yang terjadi dikarenakan rem kendaraan yang blong. Nah, untuk menghindari hal tersebut, perlu juga mengecek kondisi rem sebelum berkendara. Pastikan rem depan maupun belakang motor masih berfungsi secara normal.

Jika kampas rem sudah aus, sebaiknya segera diganti agar tidak membuat sistem pengereman jadi berkurang kinerjanya.

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:

Oli pada mesin mobil diibaratkan darah pada tubuh manusia. Komponen ini selain berfungsi melumasi mesin, juga berfungsi untuk membersihkan mesin dari kotoran dan sisa serbuk-serbuk besi dari komponen yang saling bergesekan.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

3. Periksa kondisi busi

Meskipun kecil, busi memiliki peranan yang cukup besar dari operasional sebuah kendaraan. Fungsinya membantu proses pembakaran sehingga motor dapat digerakkan. Jika terdapat masalah pada busi, motor Anda pun bisa mogok sewaktu-waktu.

Nah, untuk menghindari kejadian ini, mengecek kondisi busi sebelum berkendara dapat dijadikan solusi. Umumnya, busi memiliki usia pakai setelah digunakan berkendara sekitar 10,000 kilometer. Lebih dari itu, sebaiknya pemilik motor segera melakukan penggantian.

4. Cek juga kondisi aki motor

Selain busi, aki motor juga menjadi salah satu komponen penting yang lain. Fungsinya adalah menyuplai listrik ke komponen-komponen yang membutuhkan eperti starter, lampu, dan lain-lain.

Jadi, kalau aki motor soak dan dipaksa untuk berkendara, ini dapat memicu terjadinya efek domino, yaitu dapat menimbulkan kerusakan di komponen kelistrikan yang lain di kendaraan. Mulai dari kiprok hingga CDI bisa terkena dampak dari aki yang soak.

5. Lampu pada kendaraan

Selanjutnya, pemilik motor juga harus mengecek kondisi lampu. Pastikan seluruhnya bisa menyala dengan normal. Mulai dari lampu sein depan belakang, lampu rem hingga lampu depan kendaraan yang berfungsi sebagai penerangan.

Sebab, masing-masing lampu ini memiliki peranan yang tak kalah pentingnya. Seperti lampu sein yang berguna sebagai pemberi informasi pada pengendara lain di belakang kita, bahwa kita akan berbelok atau menepi ke pinggir jalan.

Pengecekan apa saja yang dilakukan sebelum berkendara?

Dirangkum dari Astra Motor, berikut beberapa hal yang perlu dipersiapkan sebelum berkendara jarak jauh..
Perhatikan Kondisi Fisik..
Perhatikan Waktu Tempuh Perjalanan..
Periksa Tekanan Angin Ban..
Periksa Rem..
Periksa Lampu Utama, Lampu Rem, dan Lampu Sen..
Perhatikan Kaca Spion..
Perhatikan Bahan Bakar..

Hal apa saja yang di perhatikan sebelum berkendara motor?

Demi Keselamatan, Cek 8 Hal Ini Sebelum Mengendarai Motor!.
Aki motor. Bagian terpenting lain pada motor adalah aki. ... .
Busi motor. Apa itu busi? ... .
Rantai motor. Sama seperti sepeda biasa, sepeda motor juga menggunakan rantai yang menghubungkan revolusi putaran mesin dengan ban. ... .
Oli. ... .
Rem. ... .
Lampu-lampu. ... .
Karburator motor..

Sebutkan pemeriksaan rutin kendaraan meliputi apa saja?

Ini 11 Poin Pemeriksaan Kendaraan Sebelum Mudik.
Periksa oli mesin transmisi dan gardan. ... .
Periksa kelistrikan dan air aki. ... .
Membersihkan filter udara. ... .
Periksa tekanan angin pada ban. ... .
Pengecekan air radiator. ... .
Pemeriksaan bilah wiper. ... .
Pemeriksaan peredam kejut. ... .
Pemeriksaan volume minyak rem dan minyak kopling..

Mengapa pengendara harus memeriksa kendaraannya sebelum digunakan?

Hal ini dilakukan agar pengendara bisa tetap stabil saat melaju sehingga tetap nyaman dan aman ketika melakukan perjalanan.