Kode r pada label price Alfamart artinya

Jawaban :

Kode r pada label price Alfamart artinya

indrawaww indrawaww

Jawaban:

label price dengan kode H atau rh-1 adalah dimana karyawan toko harus menarik barang tersebut 1 hari sebelum masa expired. H yang dimaksud disitu adalah hari. Setiap barang memiliki masa atau periode retur berbeda,

MODUL SINKRONISASI

PROGRAM KEAHLIAN PEMASARAN

PENATAAN PRODUK

(DISPLAY)

SMKN 2 KEDIRI DENGAN
DUNIA KERJA

KE-0471-2020/12/15-00

Display

INTERNAL USE ONLY | @Alfamart 2020

Tujuan Pembelajaran

Peserta training diharapkan:

• Mampu melakukan display menggunakan
planogram

• Mampu melakukan Full Display menggunakan
Aplikasi Max Display

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Display

INTERNAL USE ONLY

Display adalah Menata atau Memajang Produk Sesuai
Ketentuan Planogramnya

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Tujuan Display

1 2 3

Informasi Penempatan Produk Impulse Buying

Menampilkan informasi produk Memudakan konsumen mencari Membuat konsumen tertarik untuk
Alfamart Corporate University produk membeli produk lain

INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Ruang Lingkup Display

1 2

Kebersihan Cara
Rak & Update Melakukan

Planogram Display

(Aplikasi Max
Display)

3

Planogram
Rak Gudang

OSA

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

❶ Update Rak Sesuai
Planogram

Yang harus diperhatikan dalam Update Rak:

Kesesuaian Kebersihan Rak

Planogram dan Produk

Memastikan pendisplayan Memastikan rak (shelving) dan
produk pada rak harus sesuai produk harus selalu dalam
dengan planogram keadaan bersih

Expired Date Label Price

Memastikan tidak ada produk Memastikan label price yang
yang mendekati atau melawati terpasang adalah yang paling
expired date ter-update

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Simulasi
Kebersihan Rak dan
Update Planogram

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

❷ Cara Melakukan Display

Saksikan Video

► Display Barang [Max Display]

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Tahapan dalam melakukan display

1. Buka Tablet untuk melihat permintaan display
2. Ambil barang yang akan di display digudang dan periksa kelayakannya
3. Display barang dengan metode FEFO
4. Konfirmasi satu persatu barang setelah didisplay
5. Pastikan merek barang menghadap ke depan
6. Lakukan facing out untuk menjaga kerapihan rak

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Simulasi
Display Menggunakan
Aplikasi Max Display

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INGAT !!!

Selalu Lakukan Full Display Pada Jam – jam senggang menggunakan aplikasi MAX
DISPLAY yaitu :

10:00 14:00 21:00

03:00 18:30

Untuk Toko 24 Jam Rak Personal Care

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Aplikasi pada tablet yang
digunakan untuk mempermudah user
toko dalam melakukan monitoring
keberadaan display barang

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

MENGAPA APLIKASI

Max Display

Penting di toko ?

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

JANGAN SAMPAI KEHILANGAN SALES KARENA PRODUK
TIDAK TERDISPLAY !

Jika produk kosong,
1. Lakukan pelebaran display produk di sampingnya.
2. Cabut label price produk kosong tersebut.
3. Jika produk tersebut sudah tersedia kembali, segera display produk sesuai

planogram, dan pasang kembali label price-nya.

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

PENTING !!!

Untuk menjaga kualitas produk maka lakukan
Display dan Facing Out sesuai planogram secara

rutin !!!

jika tidak dilakukan akan menyebabkan
out of stock (OOS)

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Apa yang anda ketahui tentang
OOS (Out Of Stock)?

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

OOS OOS

ON HAND DISPLAY

Out Of Stock On INTERNAL USE ONLY Out Of Stock
Hand adalah barang Display adalah
tidak tersedia secara barang tidak
tersedia di rak
data (OH= 0) display tetapi
barang tersedia di
AAllffaammaarrtt CCoorrppoorraate Univveersiittyy gudang, meja
kasir,dll

AAlllRRights Reserved.. @Allffaammaart 202109

OOS On Hand

Barang tidak
tersedia secara data

komputer

Barang tidak
tersedia di Gudang

Barang tidak
tersedia di rak

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

OOS Display

Barang terdapat di Barang tidak Barang terdisplay di
gudang tersedia di rak bawah backwall

Kejadian seperti contoh di atas, kami sebut dengan “Barang Tidak Tersedia di Rak
Shelving “ atau OOS (Out of Stock) Display

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Apa Dampak Barang Kosong
Terhadap Toko Dan Perusahaan ?

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Apa yang harus dilakukan jika barang kosong?

1. Jika barang di rak kosong, lakukan cek barang menggunakan Aplikasi
Max Display pada Tablet Toko Lakukan Full Display.

2. Lakukan penawaran barang subtitusi kepada konsumen untuk barang
yang kosong dengan manfaat dan fungsi yang sama

3. Informasikan barang kosong tersebut kepada COS/ACOS untuk
ditindaklanjuti.

4. Jika barang yang kosong telah tersedia kembali segera display
supaya semua rak toko dalam keadaan OSA

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Apa yang anda ketahui
tentang OSA (on shelve

Availability)?

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

OSA (On Shelve Availability) adalah ketersediaan barang di
setiap shelving rak / Full Display

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Penting !!!

Pastikan semua rak di toko sesuai planogram dan
dalam keadaan OSA

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Kendalikan item OOS & Rak Harus OSA

Speed Display & Full Display Lakukan monitoring produk dan

Menggunakan Aplikasi Max Display handling product di rak & gudang

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Thank You!

Alfamart Corporate University Product Knowledge INTERNAL USE ONLY PT. SUMBER ALFARIA TRIJAYA
Tbk.
Alfa Tower,
Jtl. J+a6l2ur2S1u8te0r8a2b1ar5a5t5ka(vhu7n-9ting)
Twawnwge.aralfnagm1a5rt1k4u3.,com
Indonesia

All Rights Reserved. @Alfamart 2015

KE-0472-2020/12/15-00

Label Price

INTERNAL USE ONLY |

Tujuan Pembelajaran

Peserta training diharapkan:

• Memahami jenis-jenis label price yang ada di
toko

• Mampu membaca planogram menggunakan label
price

• Memahami alur pembuatan label price
menggunakan PDA

• Mampu melakukan pembuatan label price
menggunakan PDA

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

Pokok Bahasan

1. Label Price
2. Pembuatan Label Price

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

Label Price

INTERINNATLERUNSEALOUNSLEY ONLY

APA YANG ANDA PAHAMI TENTANG LABEL PRICE
?

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

LABEL PRICE merupakan alat bantu yang menunjukkan keterangan
suatu produk khususnya informasi harga barang yang terdisplay di rak
toko.

Informasi yang tercakup : [H
]
▪ harga
▪ Keterangan produk
▪ PLU
▪ Barcode
▪ Kode Planogram
▪ retur hari
▪ Kode “H” untuk item rawan hilang

(Jika kode “H” muncul, menandakan item termasuk

100 item rawan hilang)

▪ Kode “R” untuk item rawan rusak

(Jika kode “R” muncul, menandakan item termasuk

100 item rawan rusak)

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Tujuan Label Price

Mempermudah konsumen mengetahui informasi

1 barang khususnya harga produk yang terdisplay di

rak.

Membantu karyawan toko untuk memastikan update 2
harga dan memudahkan dalam update planogram
personil toko tidak perlu lagi mencetak planogram

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

Jenis Label Price

✔ Label Price Reguler ✔ Label Price Promosi ✔ Label Price Double Display
Only (Sewa dan Reguler)

[H] [R] [RH]

✔ Label Price Item Irisan ✔ Label Price Sewa Only
(Tidak Memiliki Alamat
Display)

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

PEMUTARAN VIDEO
Membaca Planogram Menggunakan

Label Price

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

✔Label Price Reguler Only

Harga [H] [R] Nama Produk
Barcode
KODE
Planogram
INFORMASI BARANG

PLU

TAG

Tanggal Cetak
Harga

Hari-Retur

No Shelving Urutan Item

Nomor Rak 046-01-01-A-02-2 Tier Kiri - Kanan

No Lubang Shelving Posisi Display Item

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

✔Label Price Promosi

Harga Coret/ [H] [R] Tanggal Berakhir
Promosi Promosi

Harga Nama Produk
Barcode
KODE
INFORMASI Planogram
Tanggal Cetak
BARANG
Harga
PLU
All Rights Reserved. @Alfamart 2020
TAG

Hari-Retur

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY

✔Label Price Double Display

Harga

KODE [H] [R] Nama Produk

INFORMASI BARANG Barcode
Planogram
PLU
Tanggal Cetak
TAG Harga

Hari-Retur Planogram Rak Sewa
Planogram Rak Reguler
GDNF-04-121018
036-02-04-A-05-1

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

✔Label Price Item Irisan

(Belum Memiliki Alamat Display)

KODE [H] Nama Produk
Barcode
INFORMASI BARANG 190719
Tanggal Cetak
PLU Harga

TAG

Hari-Retur

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

✔Label Price Sewa Only

Harga [H] [R] Nama Produk

KODE Barcode
Planogram
INFORMASI BARANG
Tanggal Cetak
PLU Harga

TAG
Hari-Retur

Tempat Sewa No Shelving Periode Akhir Sewa

Alfamart Corporate University GDF-04-121018 All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

Mekanisme Pemasangan Label Price

Label Price diletakkan di tengah-tengah produk

Untuk item double tier, label price diletakkan di tengah produk yang
berada disebelah kiri

Untuk produk kosong dilakukan pelebaran tier terhadap produk yang
ada di sebelah
Kanan/kiri dan untuk label price diletakkan di tengah produk yang ada
di sebelah kiri

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Latihan Membaca
Planogram

Menggunakan Label
Price

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

PENTING !!

Label Price harus selalu UPDATE!!!

(harga sesuai antara label price dengan POS kasir)

Jika ada selisih, apa yang akan terjadi?

❑ Komplain konsumen
❑ Citra toko & perusahaan kurang baik di mata konsumen
❑ Timbul masalah baru yang lebih kompleks (masalah hukum/penipuan)

Jika terjadi hal tersebut, apa yang harus dilakukan?

❑ Sampaikan permintaan maaf kepada konsumen
❑ Konsumen berhak atas “harga paling rendah”
❑ Langsung display/ganti label price yang tidak update tersebut

Alfamart Corporate University INTERNAL USE ONLY All Rights Reserved. @Alfamart 2020

Pembuatan Label Price Menggunakan
PDA

INTERINNATLERUNSEALOUNSLEY ONLY

Membuat label price
menggunakan PDA !!!

Mengapa harus menggunakan

PDA?

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

Untuk menghemat waktu kerja serta mempermudah crew dalam
pembuatan label price

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

Alur Membuat Label Price dengan
PDA

PASANG LABEL 1 BUKA PDA
PRICE Buka aplikasi store PDA
aplication
Pasang label price pada
masing-masing barang 2 SCAN / INPUT
BARANG
4 Lakukan scan / input
barang yang akan di
3 buatkan label price

CETAK LABEL PRICE
Cetak label price pada
komputer server

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY

PEMUTARAN VIDEO
Label Price By PDA

Alfamart Corporate University All Rights Reserved. @Alfamart 2020

INTERNAL USE ONLY