Apakah TikTok Lite masih bisa menghasilkan uang

Apakah TikTok Lite masih bisa menghasilkan uang

Pixabay

Cara dapat uang belanja dari TikTok Lite

CERDASBELANJA.ID – Jika cerdas, ada banyak cara dapat uang dari internet untuk kita lakukan sebagai penghasilan tambahan dan bisa dipakai belanja.

Misalnya TikTok Lite, yang merupakan aplikasi TikTok dengan versi lebih ringan dan juga bisa jadi solusi cara dapat uang untuk belanja.

Sama seperti aplikasi TikTok biasanya, cara dapat uang belanja dari TikTok Lite ini bisa dilakukan dengan beberapa pilihan.

Cara dapat uang dari TikTok Lite ini bisa bahkan bisa dilakukan tanpa syarat minimal followers lho.

Nah dilansir dari Kompas.com, berikut ini 3 cara dapat uang dari TikTok Lite yang bisa kita coba.

1. Menyebar Kode Referral

Setiap pengguna yang baru saja mendaftarkan diri di aplikasi TikTok Lite pasti akan langsung mendapatkan kode referral khusus.

Kita bisa bagikan link kode referral tersebut ke banyak orang untuk mengajak bergabung dan mendaftar di TikTok Lite.

Semakin rajin kamu menyebar link referral tersebut, kamu akan terus mendapatkan bonus koin dalam jumlah yang banyak.

Koin yang kita kumpulkan nantinya bisa ditukarkan dalam bentuk pulsa maupun saldo DANA.

2. Menonton Video Secara Rutin

Baca Juga: Cara Dapat Uang dari YouTube dengan 1.000 Subscriber, Segini Gajinya

Rutin menonton video di aplikasi TikTok Lite juga bisa menjadi salah satu cara termudah untuk mendapatkan bonus koin setiap harinya.

Saat sedang menonton video di TikTok Lite, kita akan diberikan batas waktu tertentu yang harus diikuti.

Jadi usahakan untuk menonton video tersebut sampai batas waktunya habis sehingga kita bisa mendapatkan penghasilan.

3. Membuat dan Mengunggah Konten

Cara terakhir yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan uang di aplikasi TikTok Lite adalah dengan membuat dan mengunggah kontenmu sendiri.

Setiap satu video yang kamu posting, mendapatkan sekitar 3.000 poin atau bahkan bisa lebih banyak tergantung rutin atau tidaknya kamu membuat konten.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apakah Tiktok Lite Bisa Menghasilkan Uang? Simak Cara Mudah Mencari Cuan Lewat Aplikasinya Berikut Ini". (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Apakah TikTok Lite masih bisa menghasilkan uang

Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan

Parapuan, KG Media. Ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.

Video Pilihan

TikTok Lite merupakan versi sederhana dari TikTok, aplikasi video ini makin terkenal di Internet berkat potensi viralnya. TikTok Lite memerlukan lebih sedikit ruang di ponsel kamu ketimbang versi aplikasi induknya yang menghabiskan memori 60 MB.

Mirip dengan aplikasi induknya, pengguna dapat mengakses semua video yang tersedia dari tombol beranda aplikasi. Selain itu, aplikasi ini mempunyai fitur pencarian, profil, unggahan, dan notifikasi di layar utama. Fungsi yang hilang di TikTok Lite hanyalah fungsi untuk mengunggah dan mengedit video.

Pengguna Hasilkan Uang di TikTok 

TikTok Lite juga disebut-sebut dapat menghasilkan uang bagi penggunanya. Untuk itu, pengguna harus menyelesaikan beberapa tugas yang diberikan. Ketika tugas terpenuhi, pengguna pun dihadiahi poin yang nilainya bervariasi. Poin-poin tersebut bisa dikonversi ke dalam rupiah dan dapat ditarik oleh penggunanya kapan saja.

Untuk tahu detail tugas, kamu buka aplikasi TikTok Lite lalu klik ikon uang koin emas di bagian kiri atas layar lalu menuju halaman Referral Rewards. Di halaman ini, jumlah poin yang diperoleh pun muncul beserta konversinya dalam rupiah.

Selain itu, kamu akan diberi bonus senilai 60.000 jika berhasil mengundang teman. Jika ada teman yang menggunakan kode rujukan milikmu, kamu pun otomatis dapat poin sebesar 100.000. Jika kamu bagikan halaman Referral Rewards itu, kamu dapat poin tambahan 1.000.

Jika mengunggah video, kamu akan dihadiahi poin sebesar 3.000. Kamu pun dapat menambah lebih banyak poin dengan menonton lebih banyak video pula dalam durasi tertentu.

Misalnya, kamu sebagai pengguna baru menonton video selama 10 menit lalu kamu akan memperoleh poin 15.000. Jika sebagai pengguna lama kamu menonton video 5 menit, kamu akan memperoleh poin 1.000. Poin yang ditawarkan TikTok Lite terbukti lebih besar ketimbang TikTok biasanya. Detail perolehan poin dan tugas pun dapat kamu ketahui di bagian Settings TikTok.

Bagaimana Cara Dapat Uang dari TikTok Lite?

TikTok Lite menyediakan tiga pilihan untuk menarik uang, yaitu melalui rekening bank, OVO, dan DANA. Cara menarik uang di TikTok Lite adalah klik kolom Saldo Uang, lalu pilih nominal uang yang ingin ditransfer ke dompet digital atau rekening bank. Setelah itu, klik Tarik Saldo dan tambahkan Metode Penarikan Uang Baru untuk memasukkan metode penarikan lainnya.

Setelah memilih metode penarikan, kamu klik Tarik Uang Sekarang lalu pilih Konfirmasi untuk menarik uangnya. Saldo uang di TikTok Lite pun akan ditransfer ke tujuan sesuai metode yang telah dipilih. Kamu juga dapat mengeceknya untuk memastikan uangmu benar-benar terkirim.

Untuk lebih jelasnya, kamu dapat melihat cara dapat uang berikut ini:

Apakah TikTok Lite sekarang bisa menghasilkan uang?

Sama seperti aplikasi biasa, aplikasi Tiktok Lite dapat diunduh di perangkat Android atau iOS. Menggunakan aplikasi ini pengguna bisa mendapatkan penghasilan hingga jutaan rupiah dengan menonton video atau mengajak teman.

Apakah TikTok Lite masih bisa menghasilkan uang 2022?

Aplikasi Tiktok masih tetap eksis sebagai aplikasi penghasil uang 2022. Pendapatan yang diperoleh merupakan misi atau tugas dari Tiktok melalui event harian atau khusus.

Kenapa tidak ada koin di TikTok Lite?

Penyebab Dan Mengatasi Koin TikTok Lite Tidak Muncul Koin tiktok yang menghilang atau tidak muncul dikarenakan memang event ini sudah berakhir. Pada 9 juni kemarin merupakan batas terakhir kita untuk mendapatkan poin. Jadi setelah tanggal tersebut maka kita tidak akan memperoleh poin dari misi yang sudah kita kerjakan.

Bagaimana cara mendapatkan uang dari aplikasi TikTok Lite?

Nah dilansir dari Kompas.com, berikut ini 3 cara dapat uang dari TikTok Lite yang bisa kita coba..
Menyebar Kode Referral. Setiap pengguna yang baru saja mendaftarkan diri di aplikasi TikTok Lite pasti akan langsung mendapatkan kode referral khusus. ... .
Menonton Video Secara Rutin..
Membuat dan Mengunggah Konten..