Apa yang dimaksud pin internet banking

Cara mengganti Pin Internet Banking BCA

ini bisa dilakukan setiap saat melalui situs resmi Internet Banking Bank BCA di www.klikbca.com. Penggantian PIN secara berkala juga sangat dianjurkan untuk melindungi akun dan dana Anda dari kemungkinan kemungkinan pencurian dan kejahatan di Internet yang dikhawatirkan akan merugikan nasabah.

Untuk mengganti PIN Internet Banking BCA lama ke yang baru, gunakanlah PIN yang mudah diingat karena jika 3 kali salah memasukkan PIN maka User ID akan terblokir sehingga kita harus datang ke kantor BCA untuk mengaktifkan kembali. Walaupun membuat PIN yang mudah di Ingat tapi jangan membiasakan membuat PIN yang mudah ditebak seperti 123456, 111111, atau tanggal lahir demi menjaga keamanan dana di rekening Anda. Intinya buatlah PIN yang mudah diingat namun sulit ditebak.

Apa yang dimaksud pin internet banking


MENGGANTI PIN LAMA DENGAN PIN BARI DI KLIKBCA

1. Kunjungi www.klikBCA.com dan login menggunakan UserID & PIN Internet Banking BCA Anda.

Apa yang dimaksud pin internet banking

2. Pilih Menu Administrasi

Apa yang dimaksud pin internet banking

3. Lalu Ganti PIN

Apa yang dimaksud pin internet banking

4. Masukkan Pin lama, kemudian Pin Baru, dan juga konfirmasi Pin baru pada kotak yang tersedia , terakhir klik kirim.

Apa yang dimaksud pin internet banking

Itulah

cara mudah mengganti Pin Internet Banking BCA

dari Pin lama menjadi Pin baru. Mengganti PIN yang dimaksud disini adalah mengganti Pin Internet Banking BCA dan bukan Pin ATM, sehingga untuk menggantinya tidak perlu datang  ke ATM.



data-matched-content-ui-type="image_sidebyside" data-matched-content-rows-num="4" data-matched-content-columns-num="1"

Klik BCA merupakan layanan internet banking yang dimiliki oleh BCA sebagai bantuk fasilitas yang akan mendukung dan memudahkan berbagai transaksi keuangan bagi nasabahnya. Di dalam layanan yang satu ini, nasabah BCA dimungkinkan untuk melakukan beragam transaksi keuangan, seperti transfer uang, pembelian (pembelanjaan), membayar tagihan, serta beragam transaksi lainnya.

Berbagai transaksi dapat dilakukan melalui layanan Klik BCA, tanpa perlu repot-repot untuk mengunjungi mesin ATM atau pun kantor cabang BCA terdekat.

Jika kamu menjadi salah satu orang yang membutuhkan beragam kemudahan dalam transaksi keuangan, maka kamu wajib menggunakan layanan yang satu ini. Selain praktis, Klik BCA akan membuat beragam transaksi keuangan juga menjadi jauh lebih cepat dan terasa nyaman.

Untuk menikmati layanan yang satu ini, segera lakukan pendaftaran dan aktivasi terlebih dahulu. Bagaimana caranya?

Bingung cari Kartu Kredit Terbaik? Cermati punya solusinya!

Bandingkan Produk Kartu Kredit Terbaik!  

Cara Registrasi Klik BCA

Apa yang dimaksud pin internet banking

Hampir sama dengan berbagam fitur lainnya yang dimiliki oleh BCA, bisa juga melakukan pendaftaran Klik BCA dengan mudah dan cepat. Simak dan pilih salah satu cara pendaftaran berikut ini, agar bisa segera mengakses layanan Klik BCA:

1. Registrasi Klik BCA Melalui Mesin ATM BCA

Kamu bisa melakukan pendaftaran Klik BCA melalui mesin ATM BCA terdekat. Cukup kunjungi ATM BCA dan ikuti langkah mudah berikut ini:

Cara Daftar dan Aktivasi KlikBCA via ATM BCA

Pertama, siapkan kartu ATM BCA dan Kunjungi ATM BCA Terdekat.

Masukkan kartu ATM BCA ke mesin ATM.

Masukkan 6 Digit PIN ATM BCA.

Pilih menu “Daftar eBanking atau Autodebet” yang muncul pada layar.

Lalu pilih menu “Internet Banking”

Buat 6 digit PIN Internet Banking yang akan digunakan.

Lakukan konfirmasi dengan mengeteik sekali lagi 6 digit PIN yang baru Anda buat tadi.

User ID KlikBCA akan tampil di layar dan struk setelah proses selesai.

2. Registrasi Klik BCA ke Kantor Cabang

Untuk registrasi Klik BCA, kamu juga bisa langsung datang ke kantor cabang BCA tedekat. Jangan lupa membawa beberapa dokumen yang disyaratkan, seperti buku tabungan dan kartu identitas (KTP). Caranya adalah:

  • Datang ke kantor cabang BCA terdekat
  • Ambil antrian untuk pelayanan customer service
  • Setelah giliran kamu, isi formulir dengan lengkap, mulai dari nama, hingga nomor telepon yang valid, dan alamat e-mail 
  • Setelah itu kamu akan menerima User ID dan PIN Anda untuk layanan internet banking

Cara Aktivasi Klik BCA


Aktivasi Klik BCA

Apabila sudah registrasi Klik BCA, pastikan juga melakukan aktivasi layanan tersebut, agar bisa segera menggunakannya. Bagaimana caranya?

  • Kunjungi situs resmi BCA di http://www.klikbca.com/
  • Klik “Login”
  • Ketikkan User ID dan PIN internet banking yang sudah didapatkan saat registrasi dan klik Login
  • Ketik Alamat E-Mail yang sudah didaftarkan sebelumnya
  • Pilih Bahasa yang diinginkan
  • Lalu klik “Kirim-Submit”
  • Setelah itu klik “Setuju”
  • Berikutnya akan muncul pemberitahuan bahwa aktivasi internet banking berhasil

Baca Juga: Cara Blokir ATM BCA yang Hilang via 'Internet Banking'

Cara Mengaktifkan KlikBCA di Kantor Cabang dan via Halo BCA

Selain mengaktifkan melalui situs resmi BCA ada juga cara lain yang bisa dilakukan jika kamu sedikit bingung dengan prosedur aktivasinya secara online. cara tersebut adalah mendatangi langsung kantor cabang BCA terdekat atau melalui Halo BCA. 

Cara Aktivasi KlikBCA di Kantor Cabang:

  • Datang ke  Customer Service di kantor cabang BCA terdekat.
  • Bawa beberapa dokumen seperti buku Tahapan, kartu ATM BCA, KTP asli dan nomor handphone yang sudah didaftarkan internet banking.
  • Selanjutnya, Customer Service akan mengaktifkan fitur finansial KlikBCA kamu.

Cara Aktivasi KlikBCA via Halo BCA:

  • Hubungi Halo BCA di 1500888 untuk permohonan aktivasi finansial KlikBCA.
  • Berikan informasi mengenai nomor rekening dan nomor HP yang dapat dihubungi BCA.
  • Halo BCA akan memverifikasi permohonan kamu.
  • Kamu akan diminta untuk mengirim kelengkapan dokumen pengajuan melalui email dengan ukuran email tidak lebih dari 5MB.
  • Dokumen yang diperlukan adalah Foto KTP, Foto diri dengan KTP,  dan permohonan pengajuan KeyBCA KlikBCA yang tandatangani. 

Tips Aman Menggunakan Layanan Klik BCA


Ilustrasi transaksi layanan internet banking

Sebagaimana layanan internet banking lainnya, Klik BCA juga harus digunakan dengan hati-hati. Simak beberapa tips cara aman menggunakan layanan klik BCA, yakni:

  • Selalu jaga kerahasiaan User ID dan juga password Klik BCA dari siapapun, termasuk orang terdekat
  • Hindari menggunakan perangkat elektronik/komputer/gadget umum atau milik orang lain saat mengakses layanan internet banking
  • Ganti password secara berkala
  • Hindari penggunaan Wifi ketika mengakses layanan Klik BCA atau internet banking
  • Segera hubungi layanan call center BCA, jika mengalami masalah atau hal yang mencurigakan saat menggunakan layanan ini

Baca Juga: Cara Buat Rekening di Bank BCA, Berapa Saldo Minimalnya?

Manfaatkan Kemudahakan Layanan Klik BCA

Layanan perbankan yang lengkap dan mudah menjadi idaman banyak orang, bahkan hampir semua nasabah perbankan. Bagi  kamu nasabah BCA, pastikan menikmati layanan Klik BCA untuk berbagai kebutuhan transaksi keuangan. Gunakan dengan aman dan tepat, agar semua kemudahan yang diberikan Klik BCA bisa dinikmati dengan maksimal.

Baca Juga: BCA Mobile: Keuntungan, Cara Registrasi, dan Aktivasinya

Apa yang dimaksud pin internet banking
Apa yang dimaksud pin internet banking

  • #InternetBanking
  • #TransaksiOnline
  • #ATMBCA
  • #RegistrasiKlikBCA
  • #AktivasiKlikBCA

Apakah Anda mencari informasi lain?

Apakah PIN internet banking sama dengan PIN ATM?

MPIN sebenarnya sama saja dengan PIN, hanya saja istilah MPIN digunakan untuk PIN Mobile Banking milik bank BNI. MPIN tidak ada hubungannya dengan PIN ATM, artinya kalian bisa membuat MPIN yang sama seperti PIN ATM atau MPIN yang berbeda dengan PIN ATM.

Berapa angka PIN internet banking BCA?

PIN BCA ID adalah kode sandi pribadi yang diciptakan Pengguna BCA ID, yang terdiri dari 6 (enam) digit numerik dan digunakan untuk melakukan transaksi-transaksi tertentu sesuai ketentuan yang berlaku di BCA.

Internet banking BRI itu apa?

Internet Banking BRI merupakan layanan perbankan online yang bisa dimanfaatkan untuk berbagai transaksi keuangan (non-tunai) melalui laptop atau ponsel yang terkoneksi jaringan internet.

Apa artinya internet banking BCA?

Sebagai informasi, internet banking BCA atau KlikBCA adalah layanan yang dihadirkan untuk memudahkan nasabah dalam transaksi. Dengan mengaktifkan internet banking BCA, nasabah dapat melakukan berbagai transaksi kapan saja dan dimana saja secara mudah.