Mata uang turki 1 lira berapa rupiah

Mata uang turki 1 lira berapa rupiah
Foto: Recep Tayyip Erdogan. AP/

Jakarta, CNBC Indonesia - Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) bergerak melemah hingga perdagangan jelang tengah hari ini. Namun dibandingkan mata uang lain, kinerja rupiah masih jauh lebih baik.

Pada Rabu (10/8/2022) pukul 11:00 WIB, US$ 1 setara dengan Rp 14.873. Rupiah melemah 0,15% dibandingkan posisi penutupan perdagangan hari sebelumnya. Sepanjang 2022, depresiasi rupiah ada di 4,2% secara point-to-point. 

Meski begitu, kinerja rupiah masih lebih baik ketimbang mata uang negara-negara tetangga. Di level Asia, rupiah hanya kalah dari dolar Hong Kong yang hanya melemah 0,7% sepanjang 2022. Juga dolar Singapura yang terdepresiasi 2,1%.

Rupiah bahkan lebih baik ketimbang yuan China (-5,8%), rupee India (-6,4%), ringgit Malaysia (-6,6%), baht Thailand (-6,8%), hingga yen Jepang (14,8%). Oleh karena itu, boleh dibilang rupiah adalah salah satu mata uang terbaik di Benua Kuning.

Kalau rupiah masuk jajaran terbaik, manakah mana uang terlemah? Jawabannya adalah lira Turki.

Mengutip Reuters, mata uang Negeri Kebab sepanjang 2022 sudah melemah 25,7%. Di atasnya ada hryvnia Ukraina (-25,4%), peso Argentina (-23,1%), dan pound Mesir (-18%).

Mata uang turki 1 lira berapa rupiah
Sumber: Reuters

Apa yang membuat lira begitu lesu? Ada beberapa penyebab. Pertama, inflasi Turki melesat gila-gilaan.

Pada Agustus 2022, inflasi Turki tercatat 79,6% year-on-year (yoy). Ini adalah rekor tertinggi sejak September 1998. Wow...

Mata uang turki 1 lira berapa rupiah
Sumber: Refinitiv

Inflasi akan menggerus nilai tukar mata uang. Keuntungan yang didapat dengan berinvestasi di aset-aset berbasis lira langsung berkurang karena inflasi. Ini membuat kepercayaan terhadap lira semakin berkurang sehingga nilai tukarnya melemah.

Kedua, kebijakan moneter Turki yang tidak independen. Presiden Erdogan menegaskan sikapnya yang anti suku bunga tinggi. Menurut Erdogan, suku bunga tinggi adalah biangnya setan.

Ini yang membuat bank sentral Turki enggan menaikkan suku bunga acuan meski inflasi melonjak tajam. Sejak Desember 2021, suku bunga acuan ditahan di 14%, terendah sejak Oktober 2020.

Tanpa kenaikan suku bunga, plus inflasi yang tinggi, investor merasa tidak ada untungnya berinvestasi di aset-aset berbasis lira. Arus modal yang seret membuat nilai tukar lira kian jatuh.

Mata uang turki 1 lira berapa rupiah
Sumber: Refinitiv

TIM RISET CNBC INDONESIA

[Gambas:Video CNBC]

Artikel Selanjutnya

Tak Seperti Putin, Kebijakan Erdogan Bikin Lira 'Hancur'!

(aji/aji)

Dari

Lira Turki (TRY)

Paling Populer dollar Australia (AUD) Dolar Amerika (USD)Popular currencies dollar Australia (AUD) Dolar Amerika (USD) Swiss Franc (CHF) Real Brasil (BRL) Peso Chili (CLP) Peso Kolombia (COP) Koruna Ceko (CZK) Krone Denmark (DKK) Euro (EUR) Pound (GBP) Dollar Hongkong (HKD) Forint Hongaria (HUF) Rupiah (IDR) Rupee India (INR) Shekel baru (ILS) Yen jepang (JPY) Won Korea Selatan (KRW) Krone Norwegia (NOK) Dolar Selandia Baru (NZD) Peso Filipina (PHP) Zloty Polandia (PLN) Rubel Rusia (RUB) Riyal (SAR) Dolar Singapura (SGD) Krona Swedia (SEK) Baht Thailand (THB) Lira Turki (TRY) Dolar Taiwan (TWD) Dong Vietnam (VND) Rand Afrika Selatan (ZAR) Yuan Cina (CNY) Ringgit Malaysia (MYR) Leu Baru Rumania (RON) Dirham Emirat (AED) Peso Meksiko (MXN) Dolar Kanada (CAD)

Untuk

Rupiah (IDR)

Paling Populer dollar Australia (AUD) Dolar Amerika (USD)Popular currencies dollar Australia (AUD) Dolar Amerika (USD) Swiss Franc (CHF) Real Brasil (BRL) Peso Chili (CLP) Peso Kolombia (COP) Koruna Ceko (CZK) Krone Denmark (DKK) Euro (EUR) Pound (GBP) Dollar Hongkong (HKD) Forint Hongaria (HUF) Rupiah (IDR) Rupee India (INR) Shekel baru (ILS) Yen jepang (JPY) Won Korea Selatan (KRW) Krone Norwegia (NOK) Dolar Selandia Baru (NZD) Peso Filipina (PHP) Zloty Polandia (PLN) Rubel Rusia (RUB) Riyal (SAR) Dolar Singapura (SGD) Krona Swedia (SEK) Baht Thailand (THB) Lira Turki (TRY) Dolar Taiwan (TWD) Dong Vietnam (VND) Rand Afrika Selatan (ZAR) Yuan Cina (CNY) Ringgit Malaysia (MYR) Leu Baru Rumania (RON) Dirham Emirat (AED) Peso Meksiko (MXN) Dolar Kanada (CAD)

100 Lira Turki = 84.270,78 -36,298 (-0,04305%) Rupiah

Lira Turki untuk Rupiah conversion - Terakhir diperbarui 10th November 2022 21:07 UTC

list

  • 100 Lira Turki to Rupiah Performance
  • Bandingkan TRY IDR Harga Pasar
  • Statistik 14 Hari terakhir
  • Statistik 12 Bulan Terakhir
  • Data Historis berdasarkan Tahun
  • TRY to IDR Conversion Table
  • Convert 100 TRY to other currencies
  • Different TRY amounts to IDR
  • 100 TRY hingga IDR FAQ nilai tukar
  • Komentar

100 TRY sama dengan 84.270,78 IDR

Penjelasan:

  • 1 TRY sama dengan 842,707777 IDR
  • 100 TRY = 100 x 842,707777 = 84.270,78 IDR

100 Lira Turki to Rupiah Performance

Bandingkan TRY IDR Harga Pasar

TRY hingga IDR Riwayat Nilai Tukar

Statistik 14 Hari terakhir

Statistik 12 Bulan Terakhir

100 TRY untuk IDR, Desember 2021

100 TRY untuk IDR, November 2021

100 TRY untuk IDR, Oktober 2021

100 TRY untuk IDR, September 2021

100 TRY untuk IDR, Agustus 2021

100 TRY untuk IDR, Juli 2021

100 TRY untuk IDR, Juni 2021

100 TRY untuk IDR, Mungkin 2021

100 TRY untuk IDR, April 2021

100 TRY untuk IDR, Maret 2021

100 TRY untuk IDR, Februari 2021

100 TRY untuk IDR, Januari 2021

TRY to IDR Conversion Table

Convert 100 TRY to other currencies

100 TRY hingga IDR FAQ nilai tukar

Berapa nilai 100 Lira Turki di Rupiah hari ini?

TRY₺100 bernilai IDRRp84.270,78 hari ini, peningkatan dari 572,773 (0,68433%) selama 30 hari terakhir.

Kapan tarif diperbarui?

Tarif TRY₺100 di IDR terakhir diperbarui pada 10 November 2022 21:07 UTC.

Berapa nilai 100 Lira Turki di Rupiah pada waktu yang sama tahun lalu?

₺100 Lira Turki pada November 10, 2021 sama dengan Rp145.219,06 Rupiah.

  • Rumah
  • Mata uang
  • 100 TRY untuk IDR

Tele mata uang apa?

Turki Lira (Turki: Türk lirası; simbol: ₺; kode: TRY; biasanya disingkat sebagai TL) adalah mata uang Turki, Bakur dan Siprus Utara.

Cara Belanja di Turki pakai mata uang apa?

Mata uang Turki adalah Turkish Lira. Untuk kurs TRY1 senilai sekitar IDR2.700. Kamu bisa menukarkan Rupiah dengan Lira di beberapa money changer di Indonesia, tetapi tidak banyak yang menyediakannya. Atau, kamu juga bisa membawa Dollar atau Euro untuk ditukarkan dengan Lira di money changer di Turki.