Kenapa iPhone 13 ada tulisan made in China?

Kabar Buruk Bagi yang Mau Beli iPhone 13, Berani Baca?

Tech - Rahajeng KH, CNBC Indonesia

29 September 2021 11:25

SHARE

Kenapa iPhone 13 ada tulisan made in China?
Foto: Antrian pembeli Iphone 13 di New York. (AP/Richard Drew)

Jakarta, CNBC Indonesia - Apple baru saja mengeluarkan model terbarunya yakni Phone 13 Mini, iPhone 13, iPhone 13 Pro dan iPhone Pro Max yang telah ditunggu oleh konsumen setianya. Sayangnya, konsumen masih harus menunggu lebih dari beberapa minggu lagi untuk bisa mendapatkan varian terbaru dari Apple ini.

Pasalnya, saat ini ada hambatan dan penundaan rantai pasok dari produsen teknologi tersebut dibarengi permintaan yang sangat tinggi. Analis JP Morgan dan Credit Suisse mengungkapkan pelanggan di seluruh dunia yang telah memesan iPhone 13 Series secara online harus menunggu lebih dari empat minggu untuk iPhone 13 Pro dan iPhone 13 Pro Max dan sekitar dua minggu untuk iPhone 13.

"Harus diakui kendala ini masalah ini karena adanya kendala di rantai pasokan, kami masih menemukan peningkatan dalam waktu tunggu di minggu 2 dibanding minggu pertama sebagai indikator permintaan yang kuat," tulis Analis JP Morgan Samik Chatterjee dilansir dari Reuters, Selasa (28/9/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca:
UE Mau Charger iPhone Bisa Dipakai HP Android, Kalian Setuju?

Pada hari Minggu, beberapa pemasok Apple dan Tesla menangguhkan produksi di beberapa pabrik China selama beberapa hari untuk memenuhi kebijakan konsumsi energi yang ketat. Hal ini pun memberikan risiko penundaan di rantai pasokan.

Pasalnya, krisis listrik di China kini telah memperlambat produksi industri. Pemasok bahan elektronik untuk Apple, Unimicron Technology mengatakan pabriknya di dua wilayah diminta untuk menghentikan produksi mulai Minggu hingga Kamis mendatang. Setidaknya 17 provinsi dan wilayah telah terjadi beberapa bentuk pemadaman listrik dalam beberapa bulan terakhir.

Dalam pengajuan ke bursa saham Taiwan, Senin (27/9/2021), lusinan perusahaan lain, termasuk pemasok suku cadang untuk produsen mobil listrik Tesla, juga diberitahu untuk menghentikan produksi minggu ini. Pabrik sabuk karat, dengan ribuan kiln semen dan peleburan baja yang memakan banyak daya listrik, termasuk yang terkena dampak terburuk.

Akibat krisis ini, Goldman Sachs memperkirakan bahwa sebanyak 44% aktivitas industri China telah dipengaruhi oleh kekurangan listrik, yang berpotensi menyebabkan penurunan 1 poin persentase dalam pertumbuhan PDB tahunan pada kuartal III-2021, dan penurunan 2 poin poin dari Oktober hingga Desember.

Dikatakan dalam sebuah catatan yang diterbitkan Selasa bahwa mereka memotong perkiraan pertumbuhan PDB 2021 untuk China menjadi 7,8%, dari sebelumnya 8,2%.

Sementara Analis di Nomura mengatakan sejumlah pabrik terpaksa berhenti beroperasi karena mandat pemerintah untuk memenuhi target karbon atau lonjakan harga akibat kekurangan batu bara. Mereka memangkas perkiraan pertumbuhan PDB tahunan menjadi 7,7%.

Hampir 60% ekonomi China mengandalkan batu bara. Namun pasokan telah terganggu oleh pandemi, yang akhirnya mendapat tekanan dari target emisi yang ketat. China juga tertekan oleh penurunan impor batu bara di tengah perselisihan perdagangan dengan Australia.

iPhone merupakan salah satu smartphone berbasis iOS yang hingga sekarang masih banyak diminati di pasaran. Selain karena bertampilan dinamis, iPhone juga memiliki kualitas kamera canggih dan desain yang minimalis. Tidak heran karena alasan itu banyak orang yang akhirnya kepincut membeli ponsel asal California ini.

Meskipun iPhone merupakan smartphone besutan Apple yang berpusat di California, tetapi banyak pengguna awam yang mengatakan bahwa iPhone sebenarnya dibuat di China. Hal itu didasari dari label yang terdapat di dusbox maupun di belakang iPhone yang bertuliskan “Assembled in China”.

Kenapa iPhone 13 ada tulisan made in China?
Image: ibtimes.com

Berita “Assembled in China” yang diartikan dibuat di China ternyata tidak benar. Pasalnya, Assembled in China artinya bukan buatan China melainkan hanya dirakit di China. iPhone secara resmi dibuat di California namun secara komponen-komponennya rupanya dirakit di China.

Setelah dibuat dan dirakit, iPhone dipasarkan di berbagai penjuru negara. Adapun jika anda membeli iPhone di Indonesia maka tidak bisa mengklaim garansi di negara lain. Oleh sebab itu, setiap membeli iPhone baru pastikan bahwa iPhone tersebut memang benar dibuat untuk negera Indonesia. Atau kalau tidak, anda tidak akan bisa mengklaim garansi ponsel jika terjadi kerusakan-kerusakan pada iPhone yang anda beli nantinya.

Lantas bagaimana cara mengetahui apakah iPhone yang kita beli untuk negara Indonesia atau bukan? Mudah saja. Karena Apple secara umum sudah menyelipkan sebuah kode yang mendefinisikan bahwa iPhone tersebut dibuat untuk negara tertentu. Langsung saja berikut ini adalah 2 cara mengetahui negara asal iPhone anda.

Cara Mengetahui Negara Asal iPhone Melalui Nomor Kode

Kenapa iPhone 13 ada tulisan made in China?
Image: pexels.com

Cara paling mudah yang bisa dilakukan pengguna untuk mengetahui negara asal iPhone yakni adalah melalui nomor kode. Adapun nomor kode bisa dilihat pada bagian belakang kotak atau dusbox iPhone. Selain itu, nomor kode iPhone juga bisa dilihat langsung di dalam sistem iOS pengguna dengan cara;

*Baca juga: Cara Mengaktifkan 4G di Semua iPhone Beserta Kelebihan dan Kekurangannya

  1. Buka menu Settings
  2. Pilih General
  3. Pilih About
  4. Lalu geser ke bawah sampai tiba pada bagian Model
Kenapa iPhone 13 ada tulisan made in China?
Image: truesmart.com.vn

 

Nah, pada baris Model yang perlu diperhatikan adalah dua huruf sebelum tanda garis miring, contohnya model perangkat adalah ND239LL/A. Maka yang perlu diperhatikan adalah huruf LL, yang mana kode tersebut mengarah pada negara Amerika Serikat. Artinya, itu adalah iPhone yang dibuat untuk negara Amerika Serikat.

Di bawah ini merupakan daftar kode model secara lengkap beserta asal negaranya, anda bisa memeriksa kode model yang terdapat di iPhone anda untuk mengetahui asal negaranya.

  • Kode Model iPhone Beserta Negara Asalnya

A – Canada

AB – Saudi Arabia, UAE, Qatar, Jordan, Egypt

AE – Saudi Arabia, UAE, Qatar

B – UK and Ireland

BG – Bulgaria

BR – Brazil

BT – UK

BZ – Brazil

C – Canada

CH – China

CI – Paraguay

CM – Hungary, Croatia

CR – Croatia

CS – Slovakia, the Czech Republic

CN – Slovakia

CZ – Czech Republic

D, DM – Germany

DN – Austria, Germany, Netherlands

E – Mexico

EE – Estonia

EL – Estonia, Latvia

ER – Ireland

ET – Estonia

F – France

FB – France, Luxembourg

FD – Austria, Liechtenstein, Switzerland

FN – Indonesia

FS – Finland

GB – Greece

GH – Hungary

GP – Portugal

GR – Greece

HB – Israel

HC – Hungary, Bulgaria

HN – India

IP – Italy

J, JP – Japan

IP – Portugal, Italy

ID – Indonesia

K – Sweden

KH – South Korea, China

KN – Denmark and Norway

KS – Finland and Sweden

LA – Guatemala, Honduras, Colombia, Costa Rica, Peru, El Salvador, Ecuador, Nicaragua,

Barbados, Dominican Republic, Panama, Puerto Rico

LE – Argentina

LL – US

LP – Poland

LT – Lithuania

LV – Latvia

LZ – Paraguay, Chile and Uruguay

MG – Hungary

MM – Montenegro, Albania and Macedonia

MY – Malaysia

ND – Netherlands

NF – Belgium, France, Luxembourg, Portugal

PA – Indonesia

PK – Poland, Finland

PL, PM – Poland

PO – Portugal

PP – Philippines

PY – Spain

QB – Russia

QN – Sweden, Denmark, Iceland, Norway

QL – Spain, Italy, Portugal

RO – Romania

RP – Russia

RR – Russia, Moldova

RS, RU – Russia

RM – Russia, Kazakhstan

RK – Kazakhstan

SE – Serbia

SL – Slovakia

SO – South Africa

SU – Ukraine

T – Italy

TA – Taiwan

TH – Thailand

TU – Turkey

TY – Italy

VN – Vietnam

X – Australia, New Zealand

Y – Spain

ZA – Singapore

ZD – Luxembourg, Austria, Belgium, Monaco, Germany, France, Netherlands, Switzerland

ZG – Denmark

ZO – United Kingdom

ZP – Hong Kong and Macau

ZQ – Jamaica

Cara Mengetahui Negara Asal iPhone Melalui Website iPhoneFrom

Kenapa iPhone 13 ada tulisan made in China?
Image: accessify.com

Ada alternatif lain yang bisa dilakukan untuk mengetahui negara asal iPhone milik pengguna adalah melalui website iPhoneForm.com. Caranya dengan memasukkan model iPhone anda secara lengkap sebelum garis miring pada kolom yang telah disediakan, misalnya ND239LL/A maka cukup masukan ND239LL saja.

Selain dapat mengetahui asal negara iPhone anda, dengan menggunakan website tersebut pengguna juga akan mengetahui informasi-informasi lengkap mengenai iPhone/iPad miliknya, seperti mengetahui dimana iPhone tersebut dijual resmi hingga mengetahui apakah iOS anda tergolong SU atau FU.

*Baca juga: Pengertian dan Fungsi Imei Ponsel yang Jarang Diketahui Pengguna

Software Unlocked (SU) adalah perangkat iOS yang hanya bisa menggunakan satu operator seluler saja. Artinya, pengguna tidak akan bisa berganti-ganti Simcard lain dan berpindah ke penyedia operator lain. Sedangkan FU atau Factory Unlocked mengartikan perangkat iOS anda bisa menggunakan berbagai operator seluler.

Namun sayang, sepertinya cara mengetahui negara asal iPhone melalui website iPhoneFrom.com sudah tidak bisa digunakan lagi.

*Baca juga: Cara Transfer Pulsa Semua Operator yang Wajib Diketahui

***

Perlu diketahui, Zonakuota tidak hanya menyajikan informasi-informasi bermanfaat saja, tapi kami juga menyediakan jasa pengisian pulsa, kuota internet, VCC, pulsa listrik, voucher game, dan lain-lain secara online. Jika anda berminat, maka bisa langsung buka di beranda website kami, yaitu zonakuota.com. Sekaligus jangan lupa untuk mengunjungi indoworx.com untuk membeli keperluan hosting, domain, SSL, dan lain sebagainya yang tentunya akan sangat membantu untuk kinerja website anda.

Apakah iPhone made in China itu asli?

Pasalnya, Assembled in China artinya bukan buatan China melainkan hanya dirakit di China. iPhone secara resmi dibuat di California namun secara komponen-komponennya rupanya dirakit di China. Setelah dibuat dan dirakit, iPhone dipasarkan di berbagai penjuru negara.

Kenapa iPhone 13 ada made in China?

Mengapa iPhone dirakit di China? salah satu alasannya karena Apple banyak mengandalkan komponen utama iPhone yang berasal dari pabrikan asal China atau Taiwan seperti Foxconn, Pegatron, dan Wistron.

Kenapa ada tulisan made in China di iPhone?

Kalo kamu perhatiin, di belakang iPhone kamu, ada tulisan Manufactured in China, yang artinya adalah dibuat di pabrik Apple di China. Itu benar, legal dan sudah ada lisensinya.

iPhone itu made in apa?

Seluruh iPhone generasi pertama sampai iPhone 4 dan perangkat iOS lainnya diproduksi oleh Foxconn, yang berlokasi di Taiwan.