Contoh program perulangan pada python

Dengan Python, Anda dapat menggunakan perulangan while untuk menjalankan tugas yang sama beberapa kali dan perulangan for untuk mengulang sekali di atas data daftar. Dalam modul ini, Anda akan mempelajari tentang dua jenis perulangan dan kapan harus menerapkan masing-masing dari perulangan tersebut.

Pada artikel ini, kita akan melihat beberapa contoh penggunaan perulangan dengan for memanfaatkan fungsi range().

Perulangan For di Python

Perulangan for mengulang suatu blok kode selama beberapa waktu.

Seperti yang didiskusikan oleh , perulangan for bekerja dengan cara yang sedikit berbeda dengan bahasa seperti JavaScript atau C.

Perulangan for mengatur variabel iterator untuk setiap nilai yang ada di dalam list, array atau string dan melakukan proses di dalam badan perulangan for yang bersangkutan.

Pada contoh di bawah, kita gunakan perulangan for untuk mencetak setiap angka di dalam array.

# Contoh perulangan loop for loop
for i in [1, 2, 3, 4]:
    print(i, end=", ") # hasil: 1, 2, 3, 4,

Kita juga bisa menambahkan kode yang lebih kompleks di blok for. Pada contoh berikut kita cetak hasil dari sebuah perhitungan dari variabel iterator.

# Contoh dengan blok kode yang lebih kompleks
for i in [1, 3, 5, 7, 9]:
    x = i**2 - (i-1)*(i+1)
    print(x, end=", ") # hasil: 1, 1, 1, 1, 1, 

Apabila array untuk perulangan for akan diisi dengan bilangan yang berurutan, kita bisa menggunakan fungsi range() daripada menuliskan isi array sendiri.

Fungsi Range di Python

Fungsi range() memberikan bilangan-bilangan yang berurutan sesuai denagn argumen yang diberikan. Informasi lebih lengkap bisa diliaht di .

range(stop)
range(start, stop[, step])

Argumen

# Contoh dengan blok kode yang lebih kompleks
for i in [1, 3, 5, 7, 9]:
    x = i**2 - (i-1)*(i+1)
    print(x, end=", ") # hasil: 1, 1, 1, 1, 1, 
7 adalah bilangan pertama yang diinginkan. Tapi, Jika range() dipanggil hanya dengan satu argumen, maka Python akan mengasumsikan
# Contoh dengan blok kode yang lebih kompleks
for i in [1, 3, 5, 7, 9]:
    x = i**2 - (i-1)*(i+1)
    print(x, end=", ") # hasil: 1, 1, 1, 1, 1, 
9.

Argumen

range(stop)
range(start, stop[, step])
0 adalah batas akhir dari nilai yang diinginkan. Penting untuk diingat bahwa nilai dari stop tidak termasuk ke dalam nilai yang dibuatkan oleh fungsi range().

Pada contoh di bawah ini kita meminta nliai dari

range(stop)
range(start, stop[, step])
2 sampai dengan
range(stop)
range(start, stop[, step])
3 (bilangan sebelum
range(stop)
range(start, stop[, step])
4) karena nilai yang diberikan (
range(stop)
range(start, stop[, step])
4) tidak diikutsertakan sesuai dengan penjalasan sebelumnya.

# Contoh dengan satu argumen
for i in range(5):
    print(i, end=", ") # hasil: 0, 1, 2, 3, 4, 

Pada contoh berikut, kita meminta nilai yang dimulai dari bilangan negatif dengan

range(stop)
range(start, stop[, step])
6 sampai nilai sebelum
range(stop)
range(start, stop[, step])
4.

# Contoh dengan dua argumen
for i in range(-1, 5):
    print(i, end=", ") # hasil: -1, 0, 1, 2, 3, 4, 

Variabel

range(stop)
range(start, stop[, step])
8 yang bersifat opsional, akan menentukan nilai increment. Jika tidak diatur, maka
range(stop)
range(start, stop[, step])
9.

Pada contoh terakhir, kita minta bilangan yang dimulai dari

# Contoh dengan satu argumen
for i in range(5):
    print(i, end=", ") # hasil: 0, 1, 2, 3, 4, 
0 sampai sebelum
range(stop)
range(start, stop[, step])
4 namun dengan
# Contoh dengan satu argumen
for i in range(5):
    print(i, end=", ") # hasil: 0, 1, 2, 3, 4, 
2.

# Contoh dengan tiga argumen
for i in range(-1, 5, 2):
    print(i, end=", ") # prints: -1, 1, 3, 

Kesimpulan

Pada artikel ini kita mempelajari perulangan for di Python dan fungsi range().

Perulangan for mengulang blok kode berdasarkan nilai dari list, array, string atau range().

Kita bisa menggunakan range() untuk menyederhanakan penulisan perulangan for. Nilai variabel

range(stop)
range(start, stop[, step])
0 pada fungsi range() harus ditentukan, tapi kita juga bisa memodifikasi nilai
# Contoh dengan blok kode yang lebih kompleks
for i in [1, 3, 5, 7, 9]:
    x = i**2 - (i-1)*(i+1)
    print(x, end=", ") # hasil: 1, 1, 1, 1, 1, 
7 dan
range(stop)
range(start, stop[, step])
8 antara bilangan pada fungsi range().

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT


Contoh program perulangan pada python
Author: Jeremy L Thompson (English)

I am a computational scientist, software developer, and educator. I work in C, Rust, Julia, Python, and Fortran, among other languages. I am passionate about open source software and open education.

Contoh program perulangan pada python
Translator: Bagus Aji Santoso

Read more posts.


If you read this far, tweet to the author to show them you care. Tweet a thanks

Learn to code for free. freeCodeCamp's open source curriculum has helped more than 40,000 people get jobs as developers. Get started