Cara menggunakan apa itu bool php?

Sekarang kita akan berkenalan dengan tipe data baru yaitu Boolean. Jika temen temen tidak tahu tipe data itu apa ? tipe data itu merupakan jenis nilai pada variabel yang kita buat. Ini contoh variabel string dimana string ini kita bisa berupa kalimat, huruf atau angka tetapi angka tersebut tidak akan bisa di operasikan karena string ini sifatnya tulisan biasa.

Sedangkan contoh variabel INT dan nilai tersebut tanpa tanda kutip itu perbedaan dari tipe data string dan Int pada PHP

Sekarang kita akan membahas tipe data yang sangat berguna yaitu tipe data Boolean. Nilai Boolean cuma ada dua nilai yaitu TRUE dan FALSE. Contoh sederhananya sebagai berikut

Artinya variabel tersebut syaratnya benar maka akan tercetak pesan benar sedangkan syaratnya salah maka akan tercetak tulisan salah. Sekian dalam artikel kali ini. Terima kasih

Boolean adalah salah satu tipe data scalar di PHP yang mengungkap nilai kebenaran, bisa berupa true atau false.

Jika kita membutuhkan tipe data yang hanya bernilai benar atau salah (ya atau tidak), boolean merupakan tipe data yang tepat.

Meskipun tipe data boolean cukup mudah dipelajari dan sederhana, kita akan sering menggunakannya saat kita menulis kode PHP.

Biasanya, nilai boolean diteruskan ke struktur kontrol untuk menentukan tindakan berdasarkan nilai kebenaran (jika benar lakukan ini, jika salah lakukan yang lain).

Berikut beberapa topik yang akan kita bahas terkait tipe data boolean:

Sintaks

Untuk membuat tipe data boolean, kita bisa langsung menulis true atau false.

Sebagai contoh, kita ingin membuat variabel $lulus yang mengungkap lulus tidaknya seseorang, jika lulus gunakan true jika tidak false.

<?php

$lulus = true;

var_dump($lulus); // bool(true)

Konversi Tipe Data Lain ke Boolean

Dalam kebanyak kasus, konversi tipe data secara eksplisit tidak diperlukan, karena nilainya akan dikonversi secara otomatis (implisit) jika operator, fungsi, atau struktur kontrol tempat tipe data boolean digunakan memerlukan nilai boolean.

Tapi, agar kita tahu apa hasilnya, mari kita lakuakn konversi secara eksplisit. Untuk melakukannya, kita perlu menulis (boolean) atau

<?php

var_dump((bool) "");        // bool(false)
var_dump((bool) "0");       // bool(false)
var_dump((bool) "foo");     // bool(true)
var_dump((bool) "false");   // bool(true)
var_dump((bool) 1);         // bool(true)
var_dump((bool) -2);        // bool(true)
var_dump((bool) 2.3e5);     // bool(true)
var_dump((bool) [12]);      // bool(true)
var_dump((bool) []);        // bool(false)
0 sebelum nilai yang ingin dikonversi.

Contoh:

<?php

var_dump((bool) "");        // bool(false)
var_dump((bool) "0");       // bool(false)
var_dump((bool) "foo");     // bool(true)
var_dump((bool) "false");   // bool(true)
var_dump((bool) 1);         // bool(true)
var_dump((bool) -2);        // bool(true)
var_dump((bool) 2.3e5);     // bool(true)
var_dump((bool) [12]);      // bool(true)
var_dump((bool) []);        // bool(false)

Singkatnya, saat kita mengkonversi nilai ke nilai boolean, nilai-nilai berikut akan menghasilkan false:

Apa itu bool PHP?

Pengertian Tipe Data Boolean PHP Tipe data boolean adalah tipe data paling sederhana dalam PHP dan juga dalam bahasa pemograman lainnya. Tipe data ini hanya memiliki 2 nilai, yaitu true (benar) dan false (salah). Tipe data boolean biasanya digunakan dalam operasi logika seperti kondisi if, dan perulangan (looping).

Bagaimana menuliskan tipe data boolean?

Secara umum, mendefinisikan tipe data boolean ke dalam variabel cukup mudah karena tinggal menulis nama variabel itu dan mengatur nilai yang tersimpan, apakah True atau False. Contohnya: var a = true; var b = false;. Meskipun hanya bisa menerima dua nilai, tapi peran tipe data boolean sangat krusial.

Apa itu boolean dan contohnya?

Boolean adalah sebuah tipe data yang memang hanya memiliki dua nilai, yaitu benar atau salah (true or false). Dalam bahasa pemorgraman nilai true atau benar dapat digantikan atau dialihkan menjadi 1, sedangkan nilai false atau salah dialihkan menjadi 0.

Apa itu bool dalam bahasa pemrograman?

Boolean (bool) Boolean merupakan tipe data yang mewakili nilai benar (true) tau salah (false) dalam suatu variabel. Penggunaan jenis data ini dalam bilangan biner direpresentasikan dengan 1 (true) dan 0 (false). Dengan begitu Boolean (bool) hanya dapat menyimpan dua jenis nilai: benar atau salah.