Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022

TRIBUNJOGJA.COM - Sebelum membeli handphone (HP) baru, ada baiknya memantau harga HP terbaru lebih dulu.

Berikut informasi daftar harga HP Vivo terbaru periode November 2022 untuk Anda.

Harga HP Vivo terbaru berikut ini dirangkum Tribunjogja.com dari toko online resmi Vivo di sebuah e-commerceper Rabu, 2 November 2022 pukul 20:40 WIB.

Baca juga: REVIEW Spesifikasi Harga HP Vivo V25e, Produk Baru Vivo Unggulkan Kamera, Ini Hasil Jepretannya

Baca juga: Info Harga HP Vivo Terbaru Budget Rp 1-4 Jutaan, Ada HP Vivo Y16 dan  Vivo T1 5G

Daftar Harga HP Vivo Terbaru November 2022

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
HP Vivo Y01 (DOK. Vivo)
  • Harga HP Vivo Y01 RAM 2GB Memori Internal 32GB : Rp 1.399.000
  • Harga HP Vivo Y15s RAM 3GB Memori Internal 64GB : Rp 1.649.000
  • Harga HP Vivo Y15s RAM 3GB Memori Internal 32GB : Rp 1.699.000
  • Harga HP Vivo Y16 RAM 3GB Memori Internal 32GB : Rp 1.799.000
  • Harga HP Vivo Y16 RAM 3GB Memori Internal 64GB : Rp 1.899.000
Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
HP Vivo Y21A (DOK. Vivo)
  • Harga HP Vivo Y21A RAM 4GB Memori Internal 64GB : Rp 2.099.000
  • Harga HP Vivo Y22 RAM 4GB Memori Internal 64GB : Rp 2.399.000
  • Harga HP Vivo Y21T RAM 6GB Memori Internal 128GB : Rp 2.599.000
  • Harga HP Vivo Y21s RAM 4GB Memori Internal 128GB : Rp 2.699.000
  • Harga HP Vivo T1 5G RAM 4GB Memori Internal 128GB : Rp 2.699.000
Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
HP Vivo T1 5G (DOK. Vivo)
  • Harga HP Vivo Y33T RAM 8GB Memori Internal 128GB : Rp 2.899.000
  • Harga HP Vivo Y22 RAM 6GB Memori Internal 128GB : Rp 2.999.000
  • Harga HP Vivo Y75 5G RAM 8GB Memori Internal 128GB : Rp 3.199.000
  • Harga HP Vivo T1 5G RAM 8GB Memori Internal 128GB : Rp 3.399.000
  • Harga HP Vivo Y35 RAM 8GB Memori Internal 128GB : Rp 3.399.000
  • Harga HP Vivo V25e RAM 8GB Memori Internal 128GB : Rp 3.999.000
Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
HP Vivo V25e produk terbaru Vivo (DOK. Vivo)
  • Harga HP Vivo T1 Pro 5G RAM 8GB Memori Internal 128GB : Rp 4.299.000
  • Harga HP Vivo V25e RAM 8GB Memori Internal 256GB : Rp 4.299.000
  • Harga HP Vivo V25 5G RAM 8GB Memori Internal 256GB : Rp 5.999.000
  • Harga HP Vivo V25 Pro RAM 12GB Memori Internal 256GB : Rp 8.999.000
Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
HP Vivo X80 Pro. Harga HP Rp 15 Jutaan (DOK. Vivo)
  • Harga HP Vivo X80 RAM 12GB Memori Internal 256GB : Rp 11.999.000
  • Harga HP Vivo X80 Pro RAM 12GB Memori Internal 256GB : Rp 15.999.000

Baca juga: Update Harga Hp Samsung A Series November 2022, Harga Mulai Rp 1 hingga 6 Jutaan

Baca juga: Daftar Harga HP iPhone 14 Series Lengkap iPhone 14, iPhone 14 Pro, iPhone 14 Plus, iPhone 14 Pro Max

Demikian informasi daftar harga HP Vivo mulai dari yang paling murah sampai yang paling mahal saat artikel ini ditulis. 

Sebagai catatan, harga HP Vivo yang tertera di atas adalah harga di toko online resmi Vivo pada sebuah e-commerce per Rabu (2/11/2022) pukul 20:40 WIB.

Tentu harga bisa berubah sewaktu-waktu mengikuti kebijakan Vivo dan program promosi yang berlaku.

Jika ingin membeli HP di toko online, pastikan anda beli HP di toko resmi, ya. (Tribunjogja.com/ANR)

Telset.id – Vivo Indonesia termasuk vendor yang aktif merilis smartphone baru setiap bulannya. Smartphone terbaru Vivo cukup beragam menyasar berbagai segmen. Nah, berikut ini daftar HP Vivo terbaru 2022, lengkap dengan spesifikasi dan update harga terbaru di Indonesia.

Sedang mencari HP Vivo terbaru di tahun 2022 ini? Kalau Anda masih bingung menentukan pilihan, kami akan merekomendasikan smartphone terbaru Vivo yang bisa Anda pilih.

Daftar HP Vivo terbaru yang kami pilihkan ini terdiri dari semua kelas dan kategori harga, mulai dari yang low-end hingga yang kelas flagship. Vivo sendiri termasuk vendor yang memiliki portofolio produk yang cukup komplit.

Pertimbangan spesifikasi dan harga yang “worth it” tentunya menjadi salah satu point penting dalam mempertimbangkan HP Vivo mana yang akan Anda pilih, apakah sekadar terbaru, paling cocok dengan kebutuhan atau sekadar “menempati” daftar HP yang ingin Anda miliki dimasa depan.

Berikut ini adalah daftar 10 HP Vivo terbaru di 2022 yang masuk dalam rekomendasi kami bulan ini, lengkap dengan harga dan spesifikasi lengkapnya. Check this out!

Baca juga:

  • 10 HP 4 Jutaan Terbaik 2022, Sudah 5G dan NFC
  • 10 HP 5 Jutaan Terbaik 2022, Dibawah 6 Juta Spek Kencang

1. Vivo V25e 

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022

Vivo V25e melengkapi V25 Series yang sudah terlebih dahulu rilis di Indonesia. Meski harganya terjangkau HP Vivo kamera terbaik ini memiliki spesifikasi kamera yang unggul.

Spesifikasi kamera Vivo V25e terdiri dari kamera utama 64 MP OIS Night Camera, 2 MP Bokeh Camera, dan 2 MP Super Macro Camera. Sementara untuk kamera depannya, HP ini memiliki 32 MP Front Camera.

Layarnya AMOLED 6,44 inci dengan refresh rate 90Hz. Layar pada smartphone dapat memberikan tingkat kecerahan hingga 1.300 nits dengan rasio kontras 6.000.000:1. Sementara kapasitas RAM 8 GB dengan memori 128 GB dan 256 GB. Harga Vivo V25e lebih murah ketimbang seri V25 lainnya mulai dari Rp 3 jutaan saja.

SPESIFIKASI VIVO V25e

  • Rilis: Oktober 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/
  • Layar: AMOLED 6,44 inci, Full HD+ dan refresh rate 90Hz
  • OS: Android 12, Funtouch 12
  • Chipset: MediaTek Helio G99 (6nm)
  • CPU: Octa-core (2×2.2 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU: Mali-G77 MC9
  • RAM: 8 GB
  • Memori: 128 GB & 256 GB
  • Dimensi: 159,2 x 74,2 x 7,8 mm dan bobot 183 gram
  • Kamera Utama: 64 MP (wide) dengan OIS, 2 MP (bokeh), 2 MP (macro)
  • Kamera Depan: 32 MP
  • Baterai: Li-Po 4500 mAh, 44W Flash Charge
  • NFC: Yes
  • Warna: Diamond Black, Sunrise Gold
  • Harga: Rp3.999.000 (8 GB/128 GB); Rp4.299.000 (8 GB/256 GB).

2. Vivo Y16

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo Y16

HP Vivo terbaru di bulan ini adalah Vivo Y16, yang hadir dengan layar IPS LCD berukuran 6.51 Inch HD+ dengan desain waterdrop. Namun sayangnya, layar tersebut tidak mendukung refresh rate cepat.

Baca juga:

  • vivo Y16 Debut di Pasar Indonesia Hari Ini, Harga Rp1,7 Jutaan
  • Vivo V25e Resmi Masuk Indonesia, Harga Lebih Terjangkau

Smartphone terbaru ini ditenagai prosesor MediaTek Helio P35 dengan RAM/ROM yang besar, mulai dari 3GB RAM/32GB ROM. Kapasitas ROM ini didukung dengan triple slot memori eksternal hingga 1TB. Kapasitas baterainya 5.000 mAh.

HP terbaru Vivo ini menyematkan AI Triple Mode Camera dengan 13MP Main Camera, 2MP Macro Camera serta mode Bokeh. Sedangkan pada kamera depan, ada resolusi 5MP. Dalam daftar harga hp vivo Y16 dibanderol Rp 1,799,000.

SPESIFIKASI VIVO Y16

  • Rilis: September 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE
  • Layar: IPS LCD Colorful 6,51 inci 720 x 1600 pixels, 20:9 ratio
  • OS: Android 12, Funtouch 12
  • Chipset: Mediatek MT6765 Helio P35 (12nm)
  • CPU: Octa-core (4×2.3 GHz Cortex-A53 & 4×1.8 GHz Cortex-A53)
  • GPU: PowerVR GE8320
  • RAM: 3 GB
  • Memori: 32 GB
  • Dimensi: 164 x 75.6 x 8.2 mm, 184 g
  • Kamera Utama: 13MP, f/2.2 (wide), 2MP f/2.4 (macro)
  • Kamera Depan: 5 MP f/2.4
  • Baterai: 5.000 mAh
  • NFC: No
  • Warna: Drizzling Gold, Stellar Black
  • Harga: Rp 1,799,000

3. Vivo Y22

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo Y22

HP Vivo terbaru berikutnya adalah vivo Y22, yang hadir dengan layar IPS LCD 6,55 inci dengan resolusi HD+ (720 x 1612 pixels), aspek rasio 20:9. Layarnya menggunakan teknologi Sunlight Screen, untuk menyesuaikan kecerahan layar di bawah sinar matahari.

Smartphone vivo terbaru ini ditenagai chipset Helio G85 dengan teknologi MediaTek HyperEngine, kapasitas RAM 4GB + 4GB Extended RAM, dengan penyimpanan internal 64 GB yang bisa diperluas hingga 1 TB. Kapasitas baterai 5000mAh dengan pengisian cepat 18 W FastCharge.

Untuk sektor fotografi, Vivo Y22 membawa dua kamera belakang, dengan konfigurasi kamera utama 50MP Night Camera, dan kamera makro 2MP. Sedangkan di depan ada kamera 8MP untuk selfie. Dalam daftar harga hp vivo Y22 dibanderol Rp 2.399.000.

SPESIFIKASI VIVO Y22

  • Rilis: September 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE
  • Layar: IPS LCD 6,55 inci, resolusi HD+
  • OS: Android 12, Funtouch 12
  • Chipset: MediaTek Helio G85 (12nm)
  • CPU: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
  • GPU: Mali-G52 MC2
  • RAM: 4GB, 6GB
  • Memori: 64GB, 128GB
  • Dimensi: 164.3 x 76.1 x 8.4 mm, 190 g
  • Kamera Utama: 50MP f/1.8 (wide), 2MP f/2.4 (macro)
  • Kamera Depan: 8MP f/2.0
  • Baterai: 5.000 mAh, Fast Charging 18W
  • NFC: No
  • Warna: Starlite Blue, Metaverse Green, Summer Cyan
  • Harga: Rp 2.399.000

4. Vivo V25 Pro 5G

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo V25 Pro 5G

Vivo V25 Pro 5G mengusung konsep desain yang unik berbentuk 3D Curved Screen disertai Punch Hole Display. Layarnya berbahan AMOLED berukuran 6,56 inci resolusi 1080 x 2376 pixels atau Full HD+ dengan refresh rate 120Hz.

HP 5G terbaru Vivo ini ditenagai chipset MediaTek Dimensity 1300 (6nm), yang dipadukan dengan RAM 12 GB yang bisa ditambah hingga 8 GB melalui fitur Extended RAM, dengan kapasitas penyimpanan internal 256 GB, dan baterai 4830 mAh dengan FlashCharge 66W.

Untuk fitur kamera, smartphone Vivo terbaru ini dibekali tiga kamera belakang, dengan komposisi kamera utama 64MP, f/1.9 (wide), 8MP, f/2.2 (ultrawide), 2 MP, f/2.4 (macro). Sementara di depan kamera 32MP, f/2.5 (wide) untuk selfie. Harga hp vivo terbaru ini dibanderol Rp 8.999.000.

SPESIFIKASI VIVO V25 PRO 5G 

  • Rilis: September 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/ 5G
  • Layar: AMOLED 6.56 inci, Full HD+ dan refresh rate 120Hz
  • OS: Android 12, Funtouch 12
  • Chipset: MediaTek Dimensity 1300 (6 nm)
  • CPU: Octa-core (1×3.0 GHz & 3×2.6 GHz & 4×2.0 GHz)
  • GPU: Mali-G77 MC9
  • RAM: 12GB
  • Memori: 256GB
  • Dimensi: 158.9 x 73.5 x 8.6 mm, 190 g
  • Kamera Utama: 64MP f/1.8 (wide), OIS, 8MP f/2.2 (ultrawide), 2MP f/2.4 (macro)
  • Kamera Depan: 32MP f/2.5
  • Baterai: Li-Po 4830 mAh, 66W Flash Charge
  • NFC: No
  • Warna: Pure Black, Sailing Blue
  • Harga: Rp 8.999.000

5. Vivo V25 5G

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo V25 5G

Vivo V25 5G hadir dengan ukuran yang lebih kecil dan layar lebih ringkas dengan bahan AMOLED berukuran 6,44 inci resolusi Full HD+ dan refresh rate 90Hz. Desainnya mengusung konsep Flat Frame Design yang bergaya minimalis.

Dapur pacu smartphone vivo terbaru ini ditenagai chipset MediaTek Dimensity 900, RAM 8GB yang bisa ditambah 8GB dengan fitur Extended RAM. Sementara kapasitas memori internalnya 256GB, baterai 4500 mAh dengan teknologi pengisian cepat 44W Flash Charge.

Untuk fitur kamera, smartphone Vivo terbaru ini dibekali tiga kamera belakang, dengan komposisi kamera utama 64MP, f/1.9 (wide), 8MP, f/2.2 (ultrawide), 2 MP, f/2.4 (macro). Sementara di depan kamera 50MP, f/2.5 (wide) untuk selfie. Harga hp vivo terbaru ini dibanderol Rp 5.999.000.

SPESIFIKASI VIVO V25 5G

  • Rilis: September 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/ 5G
  • Layar: AMOLED 6.44 inci, Full HD+, refresh rate 90 Hz
  • OS: Android 12, Funtouch 12
  • Chipset: MediaTek MT6877 Dimensity 900 (6 nm)
  • CPU: Octa-core (2×2.4 GHz Cortex-A78 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
  • GPU: Mali-G68 MC4
  • RAM: 8GB
  • Memori: 256GB
  • Dimensi: 159.2 x 74.2 x 7.8 mm, 186 gram
  • Kamera Utama: 64MP f/1.8, (wide), OIS, 8MP f/2.2 (ultrawide), 2MP f/2.4 (macro)
  • Kamera Depan: 50 MP f/2.0 (wide)
  • Baterai: 4.500 mAh, 44 Flash Charge
  • NFC: No
  • Warna: Diamond Black, Aquamarine Blue
  • Harga: Rp 5.999.000.

6. Vivo T1 5G

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo T1 5G

HP Vivo terbaru di bulan ini adalah Vivo T1 5G, yang hadir dengan layar berukuran 6,58 inci beresolusi Full HD+. Sayangnya, layar tersebut tidak mendukung refresh rate cepat di atas 60Hz.

Baca juga:

  • Kelebihan Vivo T1 dan Vivo T1 Pro 5G
  • Spesifikasi dan Harga Vivo T1 5G & T1 Pro 5G di Indonesia
  • Vivo X80 Series Debut, Spesifikasi Kameranya Makin Impresif

Smartphone terbaru ini ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 810 5G, RAM 4 GB/8 GB, memori penyimpanan 128 GB, baterai berkapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 18W. HP 5G murah ini juga sudah mendukung fitur RAM virtual hingga 4 GB.

Sementara di belakang disematkan tiga kamera dengan sensor 50MP sebagai kamera utama, kamera 2MP untuk makro, dan kamera depth 2MP. Vivo T1 5G dibanderol seharga Rp 2.950.000 untuk model 4/128GB dan Rp 3.399.000 untuk model 8/128GB.

SPESIFIKASI VIVO T1 5G

  • Rilis: April 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/ 5G
  • Layar: LCD Colorful 6,58 inci, resolusi Full HD+
  • OS: Android 11, Funtouch 12
  • Chipset: MediaTek Dimensity 810 5G
  • CPU: Octa-core (2,4 GHz)
  • GPU: Mali-G57 MC2
  • RAM: 4 GB/8 GB, Extended RAM 1 GB/ 8 GB
  • Memori: 128 GB
  • Dimensi: 164 x 75.8 x 8.3 mm, 187 g
  • Kamera Utama: 50MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 16MP
  • Baterai: 5.000 mAh, Fast Charging 18W
  • NFC: No
  • Warna: Starlight Black, Rainbow Fantasy
  • Harga: Rp 2.950.000 (4GB/128GB), Rp 3.399.000 (8GB/128GB).

7. Vivo T1 Pro 5G

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo T1 Pro 5G

Vivo T1 Pro 5G merupakan varian tertinggi dari HP Vivo terbaru di keluarga T1 series. Smartphone terbaru Vivo ini mengusung panel AMOLED berukuran 6,44 inci dan telah mendukung refresh rate 90Hz serta intensitas cahaya yang mencapai 1.300 nits.

Vivo T1 Pro 5G ditenagai oleh prosesor Snapdragon 778G yang disokong dengan RAM 8 GB, memori penyimpanan 128 GB, serta kapasitas baterai 4.700 mAh dengan fast charging 66W.

Untuk fitur kamera, HP 5G Vivo terbaru ini mengandalkan sensor 64MP sebagai kamera utamanya yang disandingkan dengan kamera ultrawide 8MP dan kamera makro 2MP. Sementara di depan, T1 Pro 5G memiliki kamera selfie 16MP. Harga T1 Pro 5G (8/128 GB) Rp 4.499.000

SPESIFIKASI VIVO T1 PRO 5G

  • Rilis: April 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/ 5G
  • Layar: AMOLED 6,44 inci, refresh rate 90Hz, 1.300 nits.
  • OS: Android 12, Funtouch 12
  • Chipset: Snapdragon 778G 5G (6 nm)
  • CPU: Octa-core (4×2.4 GHz & 4×1.8 GHz)
  • GPU: Adreno 642L
  • RAM: 8 GB, Extended RAM 1 GB/ 8 GB
  • Memori: 128 GB
  • Dimensi: 159.7 x 73.6 x 8.5 mm, 18,3 g
  • Kamera Utama: 64MP (wide), 8MP (ultrawide), 2MP (macro)
  • Kamera Depan: 16MP
  • Baterai: Li-Po 4700 mAh, Fast Charging 66W
  • NFC: No
  • Warna: Turbo Black, Turbo Cyan
  • Harga: Rp 4.499.000 (8/128 GB)

8. Vivo X80 Pro

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
VIVO X80 Pro

Vivo X80 Pro menjadi produk paling hot di awal tahun ini. Kemampuan HP terbaru vivo ini memang sangar, dengan tampilan layar besar 6,78 inci menggunakan panel E5 LTPO2 AMOLED yang bisa menayangkan konten di resolusi QHD+. Layarnya sudah mendukung refresh rate adaptif dari 1Hz hingga 120Hz.

Kegaharannya juga tergambar dari spesifikasi dapur pacunya yang ditenagai dua versi prosesor, Snapdragon 8 Gen 1 dan MediaTek Dimensity 9000. Meski belum terkonfirmasi, namun diprediksi Vivo X80 Pro akan menggunakan Snapdragon 8 Gen 1 untuk versi global.

Prosesornya akan disokong RAM 8GB dan 12GB, dengan memori internal 256GB dan 512GB, dengan kapasitas baterai 4700 mAh yang didukung pengisian cepat 80W.

Smartphone ini mengusung kamera utama 50MP, kamera periscope telephoto 8MP dengan OIS, 5x optical zoom, kamera telephoto 12MP, dan kamera ultrawide 48MP. Sedangkan di depan ada kamera selfie 32MP.

SPESIFIKASI VIVO X80 PRO

  • Rilis: April 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/ 5G
  • Layar: LTPO3 AMOLED 6.78 inch, 1B colors, 120Hz, HDR10+
  • OS: Android 12, Origin OS Ocean
  • Chipset: Snapdragon 8 Gen 1 (4 nm)/ MediaTek Dimensity 9000 (4 nm)
  • CPU: Octa-core (1×3.00 GHz & 4×1.70 GHz)/ Octa-core (1×3.05 GHz & 3×2.6 GHz & 4×2.0 GHz)
  • GPU: Adreno 730/ Mali-G710 MC10
  • RAM: 8 GB/ 12 GB
  • Memori: 256 GB/ 512 GB
  • Dimensi: 164.6 x 75.3 x 9.1 mm, 215 g
  • Kamera Utama: 50MP (wide), 8MP (periscope), 12MP (telephoto), 48MP (ultrawide)
  • Kamera Depan: 32MP
  • Baterai: Li-Po 4700 mAh, Fast Charging 80W
  • NFC: Yes
  • Warna: Black, Blue, Orange
  • Harga: Rp 13.300.424 (12 GB/256 GB, SD 8 Gen 1); Rp 14.852.399 (12 GB/512 GB, SD 8 Gen 1); Rp 13.300.424 (12 GB/256 GB, Dimensity 9000); Rp 14.852,399(12 GB/512 GB, Dimensity 9000); Rp 12.191.871 (8 GB/256 GB, Snapdragon 8 Gen 1)

9. Vivo X80

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo X80

Menjadi model standar, Vivo X80 mengusung spesifikasi yang tak kalah gahar. Smartphone terbaru vivo ini memiliki layar berjenis E5 AMOLED berukuran 6,78 inci yang sudah mendukung refresh rate 120Hz.

Dapur pacunya ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 9000 dengan RAM 8GB dan 12GB, serta memori internal 128 GB, dengan kapasitas baterai 4.5000 mAh dan fast charging 80W.

HP vivo terbaru ini membopong kamera utama 50MP Sony IMX866, yang dipasangkan dengan kamera telephoto 12MP dengan kemampuan 2x optical-zoom dan telah mendukung OIS. Kamera ketiga adalah ultrawide 12MP. Sementara di depan ada kamera selfie 32MP.

SPESIFIKASI VIVO X80

  • Rilis: April 2022
  • Network: GSM/ HSPA/ LTE/ 5G
  • Layar: AMOLED 6,78 inci, 120Hz, HDR, 1500 nits
  • OS: Android 12, Origin OS Ocean
  • Chipset: MediaTek Dimensity 9000 (4 nm)
  • CPU: Octa-core (1×3.05 GHz & 3×2.6 GHz & 4×2.0 GHz)
  • GPU: Mali-G710 MC10
  • RAM: 8 GB/ 12 GB
  • Memori: 256 GB
  • Dimensi: 165 x 75.2 x 8.3 mm or 8.8 mm, 203 g
  • Kamera Utama: 50MP (wide), 12MP (telephoto), 12MP (ultrawide)
  • Kamera Depan: 32MP
  • Baterai: Li-Po 4500 mAh, Fast Charging 80W
  • Warna: Black, Blue, Orange
  • Harga: Rp 8.201.078 (8 GB/128 GB); Rp 8.866.210 (8 GB/256 GB); Rp 9.753.053 (12 GB/256 GB); Rp 10.861.606 (12 GB/512 GB)

10. Vivo Y75 5G

Berapa harga hp vivo dan type terbaru 2022
Vivo Y75 5G

Vivo Y75 5G menjadi HP terbaru Vivo yang bakal bersaing dengan ponsel terbaru lainnya di segmen menengah. Vivo Y75 5G mengusung layar berukuran 6,58 inci, dengan resolusi layar Full HD+.

Sektor dapur pacunya ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 700, RAM 8 GB dan pilihan memori internal 128 GB, kapasitas baterai 5.000 mAh dengan dukungan fast charging 18W.

Masuk ke departemen kamera, Vivo membenamkan tiga kamera di bagian belakang, dengan komposisi terdiri dari kamera utama 50MP, kamera makro 2MP, dan kamera depth sensor 2MP. Sementara di depan ada kamera 16MP untuk selfie.

SPESIFIKASI VIVO Y75 5G

  • Rilis: Februari 2022
  • Network: 2G, 3G, 4G, 5G
  • OS: Android 11, OriginOS 1.0
  • Chipset: MediaTek Dimensity 700
  • CPU: Octa-core (4×2.6 GHz & 4×2.0 GHz)
  • GPU: Mali-G57 MC5
  • RAM: 8 GB
  • Memori: 128 GB
  • Dimensi: 158.8 x 74.2 x 7.4 mm, 169 g
  • Layar: 6,58 inci Full HD+
  • Kamera Utama: 50MP (wide), 2MP (makro), 2MP (depth)
  • Kamera Depan: 16 MP
  • Baterai: Li-Po 5000 mAh, Fast charging 18W
  • NFC: No
  • Warna: Glowing Galaxy dan Starlight Black
  • Harga: Rp 3.999.000 (8GB/128GB)

BACA JUGA:

  • 7 HP 5G Vivo di Indonesia 2022, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
  • 10 HP 2 Jutaan Terbaik Oktober 2022, Spesifikasi dan Harga Terbaru
  • 10 HP 3 Jutaan Terbaik Oktober 2022, Spesifikasi dan Harga Terbaru

Nah, itu dia tadi rekomendasi HP Vivo terbaru untuk bulan ini. Beberapa seri bahkan sudah mendapat potongan harga dan bisa Anda boyong dengan harga yang lebih murah. Selamat memilih, Sob! [HR/HBS]

Berapa harga HP vivo keluaran terbaru?

Harga 10 smartphones Vivo terlaris di tahun 2021 berdasarkan salah satu e-commerce di antaranya adalah; Y12s 3/32 GB yang dibanderol harga Rp 1.899.000, Y20 4/64 GB dibanderol harga Rp 2.199.000, Y1s 2/32 GB dibanderol harga Rp 1.699.000, Y20s 8/128 GB dibanderol harga Rp 2.999.000, V20 8/128 GB dibanderol harga Rp ...

Vivo keluaran 2022 Apa Saja?

10 HP Vivo Terbaru Oktober 2022, Harga dan Spesifikasi Lengkap.
Vivo V25e..
2. Vivo Y16..
3. Vivo Y22..
4. Vivo V25 Pro 5G..
Vivo V25 5G..
6. Vivo T1 5G..
7. Vivo T1 Pro 5G..
8. Vivo X80 Pro..

HP vivo apa yg paling bagus?

Vivo sendiri punya segudang HP vivo terbaik 2021 mulai dari entry-level hingga flagship..
vivo X60 Pro – Rp9,9 juta. smartprix.com. ... .
2. vivo X50 Pro – Rp8,9 juta. hindustantimes.com. ... .
3. vivo V21 5G – Rp5,7 juta. ... .
4. vivo V20 SE – Rp3,6 juta. ... .
vivo V19 – Rp3,9 juta. ... .
6. vivo Y51a – Rp3,3 juta. ... .
7. vivo Y20s G – Rp2,5 juta..

Tipe HP vivo apa saja?

Daftar HP Vivo Terbaru Oktober 2022.
Vivo V25. Spesifikasi Vivo V25: Layar: AMOLED 6.44 inci, 1080 x 2404 pixels. ... .
2. Vivo V25 Pro. Spesifikasi Vivo V25 Pro: ... .
3. Vivo Y22. Spesifikasi Vivo Y22: ... .
4. Vivo X80 Pro. Spesifikasi Vivo X80 Pro: ... .
Vivo X70 Pro. Spesifikasi Vivo X70 Pro: ... .
6. Vivo Y33s. Spesifikasi Vivo Y33s:.