Resep dan cara memasak cumi

Resep dan cara memasak cumi

Ilustrasi cumi saus tiram/copyright freepik.com/Jcomp

Resep dan cara memasak cumi
Resep dan cara memasak cumi

Thanks For Rating!

Terima kasih sudah membantu banyak orang dengan ratingmu

Fimela.com, Jakarta Cumi basah menjadi salah makanan laut atau sea food yang cukup digemari oleh sebagian besar orang. Cumi basah bisa diolah menjadi berbagai masakan lezat dan menggugah selera. Salah satu masakan dari cumi basah adalah masakan tumis dengan bumbu saus tiram. 

Berikut adalah resep masak cumi basah dengan bumbu saus tiram yang enak. Tak hanya enak, masakan ini juga anti alot dan anti amis. Penasaran seperti apa resepnya? Simak yang berikut.

Bahan

Resep dan cara memasak cumi

Ilustrasi cumi-cumi. (dok. Pixabay.com/Miguelpereda/Putu Elmira)

  • ¼ kg cumi basah, iris bulat
  • 1 siung bawang bombay, iris tipis
  • 2 sdm saus tiram
  • 1 sdm kecap manis
  • 1 sdm kecap asin
  • Garam, secukupnya
  • Kaldu penyedap, secukupnya
  • 1 buah jeruk nipis

Bumbu Halus

  • 2 siung bawang putih
  • 3 siung bawang merah
  • 5 buah cabai rawit
  • Sejumput lada bubuk

Cara Membuat

Resep dan cara memasak cumi

Ilustrasi/copyrightshutterstock/lenetstan

  1. Cuci bersih cumi kemudian buang isi kepala dan tintanya. Cuci hingga benar-benar bersih. 
  2. Potong-potong cumi, kemudian aduk rata dengan perasan air jeruk nipis. Ini bertujuan agar cumi tidak terlalu amis saat dimasak nanti. 
  3. Setelah didiamkan bersama air jeruk nipis selama beberapa waktu, cuci kembali cumi hingga bersih. 
  4. Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum. 
  5. Tambahkan irisan bawang bombay ke dalam bumbu, masukkan cumi. 
  6. Tambahkan saus tiram, kecap manis, kecap asin, sedikit garam dan kaldu penyedap. Aduk rata.
  7. Masak cumi kira-kira selama 5 menit sampai matang dengan api sedang. 
  8. Koreksi rasa, angkat dan sajikan cumi saus tiram yang telah matang. 

Resep yang sangat mudah bukan? Selamat mencoba resep ini dan semoga kelurga di rumah suka.

#WomenForWomen

Resep dan cara memasak cumi
Resep dan cara memasak cumi

Thanks For Rating!

Terima kasih sudah membantu banyak orang dengan ratingmu

  • Resep dan cara memasak cumi

What's On Fimela

powered by

Resep dan cara memasak cumi

Resep dan cara memasak cumi

Cumi Saus Tiram

Cumi Saus Tiram, masakan seafood yang banyak digemari karena kelezatannya. Cumi menjadi salah satu jenis seafood yang paling banyak dimasak karena cara mengolahnya yang gampang. Apalagi dimasak dengan Saus Tiram Selera, semakin menambah cita rasa khas Indonesia. Resep seafood yang satu ini sederhana dan praktis banget! Saus tiram yang meresap pada daging cumi yang lembut bikin rasanya makin mantap. Nah, karena rasanya yang istimewa inilah yang membuat menu ini dibandrol dengan harga tinggi di restoran. Kini Bunda bisa sajikan hidangan seafood enak ala rumahan yang nggak menguras dompet! Cumi Saus Tiram pas banget menemani makan siang Bunda dengan sepiring nasi hangat.

Bahan

  • 250 gr cumi basah (cuci bersih dan beri perasan jeruk nipis)
  • 3 sendok makan minyak goreng
  • 1/2 siung bawang bombay (iris memanjang)
  • 3 siung bawang putih (cincang halus)
  • 1 sachet Saus Tiram Selera
  • 100 ml air

Cara membuat Cumi Saus Tiram

  1. Potong bagian kanan badan cumi (tidak terputus).
  2. Panaskan minyak goreng, tumis bawang bombay sampai layu.
  3. Masukkan bawang putih, masak hingga harum.
  4. Masukkan cumi dan Saus Tiram Selera. Aduk rata.
  5. Tambahkan air. Aduk rata dan masak hingga matang.
  6. Angkat dan siap disajikan selagi hangat.

Resep dan cara memasak cumi

Berapa menit untuk memasak cumi?

Cumi yang empuk bisa didapatkan melalui 2 cara, yakni: Dimasak sangat sebentar atau dimasak sangat lama. Untuk waktu memasak singkat, Anda hanya perlu memasak selama 2 menit menggunakan api besar. Sementara untuk waktu memasak lama, Anda membutuhkan waktu 30 menit hingga benar-benar empuk.

Bagaimana cara membersihkan cumi cumi?

Cara Membersihkan Cumi Besar.
Pisahkan Bagian Kepala dari Badan Cumi. Foto: thespruceeats.com. ... .
Buang Bagian Kantung Tinta. ... .
Potong Bagian Tentakel. ... .
10. Buang Paruh dan Tulang Rawan. ... .
Buang Membran Kulit Cumi. ... .
12. Cuci dengan Air Mengalir. ... .
13. Hilangkan Bau Amis..

Bagaimana proses pembuatan cumi cumi?

Cumi-cumi sebaiknya dimasak dengan panas tinggi dan cepat atau panas rendah dan lambat. Kalau memasak di antara kedua cara tersebut biasanya tekstur cumi jadi alot. Durasi masak cumi-cumi sekitar 2-3 menit. Kalau lebih dari itu, butuh waktu cukup lama untuk membuat cumi-cumi empuk lagi, kira-kira 30-60 menit.

Kenapa cumi bisa alot?

Jangan memasak cumi kurang dari suhu 50-55 derajat celcius karena ditakutkan bakteri dalam cumi tidak mati. Apabila cumi dimasak di atas suhu 50-55 derajat celcius, maka teksturnya bisa alot setelah matang. Jadi, pastikan suhu memasak antara suhu yang tepat.