Bilangan berapakah yang merupakan kelipatan dari bilangan 8?

Beri tanda silang (x) pada bilangan yang merupakan kelipatan dari 8, pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 4 halaman 54 55 tepatnya pada materi KPK dan FPB meliputi faktor dan kelipatan bilangan, faktorisasi prima, menentukan KPK dan FPB, dan penerapan KPK dan FPB pada buku Senang Belajar Matematika.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, dimana kali an telah mengerjakan soal Tentukan Kelipatan Dari Bilangan-bilangan Berikut Ini 5 yang Kurang Dari 50. Sebelum mengerjakan soal, silahkan kalian pelajari terlebih dahulu materi-materinya pada buku matematika agar dapat mengerjakan soal-soal dengan benar.

Konsep kelipatan persekutuan terkecil (KPK) dan faktor persekutuan terbesar (FPB) banyak dipergunakan untuk menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari. Konsep KPK dapat digunakan untuk menentukan jadwal liburan, menghitung orbit planet, dan menentukan jumlah barang yang disusun dalam baris dan kolom.

Sedangkan konsep FPB sering digunakan untuk menyederhanakan pecahan, menentukan berapa potong kain yang terbesar, pembagian kue yang sama banyak ke beberapa bagian (kotak/plastik), dan sebagainya. Agar dapat memahami KPK dan FPB dengan baik, maka kalian harus mengingat kembali tentang perkalian, pembagian, penjumlahan dan pengurangan bilangan.

Ayo Mencoba

5. Beri tanda silang (x) pada bilangan yang merupakan kelipatan dari 8!

Bilangan berapakah yang merupakan kelipatan dari bilangan 8?

Jawaban : Kelipatan 8 = 8, 16, 24, 32, 40, 48, 56, 64, 72, 80. Silahkan beri tanda silang pada tabel di atas pada buku tulis kalian.

Ayo Mencoba
1. Beri tanda silang (x) pada bilangan yang merupakan bilangan prima.

Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 60 Beri Tanda Silang (x) Pada Bilangan yang Merupakan Bilangan Prima

Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 4 SD MI halaman 54 55 materi KPK dan FPB meliputi faktor dan kelipatan bilangan, faktorisasi prima, menentukan KPK dan FPB, dan penerapan KPK dan FPB di buku Aku Senang Belajar Matematika. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!

Jadi kelipatan dari bilangan 8 adalah 8,16,24,32,40,48, dan seterusnya

jadi kelipatan dari bilangan 7 adalah 7,14,21,28,35,42,49 , dan seterusnya

Pembahasan:

Kelipatan suatu bilangan adalah hasil perkalian bilangan itu dengan bilangan asli.

Kelipatan 8 =

8,16,24,32,40,48, dan seterusnya....

8 didapat dari 8 dikalikan 1

16 didapat dari 8 dikalikan 2

24 didapat dari 8 dikalikan 3

32 didapat dari 8 dikalikan 4

dan seterusnya....

Kelipatan 7 =

7,14,21,28,35,42,49, dan seterusnya....

7 didapat dari 7 dikalikan 1

14 didapat dari 7 dikalikan 2

21 didapat dari 7 dikalikan 3

28 didapat dari 7 dikalikan 4

dan seterusnya....

________________________________

Pelajari Lebih lanjut:

Soal Bilangan Kelipatan Lainnya:

https://brainly.co.id/tugas/4035203

Soal Bilangan Kelipatan Lainnya:

https://brainly.co.id/tugas/13922807

Soal Bilangan Kelipatan Lainnya:

https://brainly.co.id/tugas/3729445

====================================

Detail Jawaban :

Mapel : Matematika

Kelas : 4

Bab : 2 - Kelipatan dan Faktor Bilangan

Kode Kategorisasi : 4.2.2

Kata Kunci : Kelipatan Bilangan

itu kelipatan 8 adalah semua angka yang dihasilkan dari perkalian 8 dengan seluruh angka lainnya. Untuk mengidentifikasi apa yang merupakan kelipatan dari 8, perlu untuk mengetahui apa artinya bahwa satu angka adalah kelipatan dari yang lainnya.

Dikatakan bahwa bilangan bulat "n" adalah kelipatan dari bilangan bulat "m" jika ada bilangan bulat "k", sehingga n = m * k.

Bilangan berapakah yang merupakan kelipatan dari bilangan 8?

Jadi untuk mengetahui apakah angka "n" adalah kelipatan dari 8, m = 8 harus diganti dalam persamaan sebelumnya. Karena itu, Anda mendapatkan n = 8 * k.

Yaitu, kelipatan 8 adalah semua angka yang dapat ditulis sebagai 8 dikalikan dengan beberapa bilangan bulat. Sebagai contoh:

- 8 = 8 * 1, maka 8 adalah kelipatan dari 8.

- -24 = 8 * (- 3). Artinya, bahwa -24 adalah kelipatan dari 8.

Apa kelipatan dari 8?

Algoritma pembagian Euclid mengatakan bahwa diberi dua bilangan bulat "a" dan "b" dengan b ≠ 0, hanya ada bilangan bulat "q" dan "r", sehingga a = b * q + r, di mana 0≤ r < |b|.

Ketika r = 0 dikatakan bahwa "b" membagi "a"; yaitu, bahwa "a" dapat dibagi dengan "b".

Jika b = 8 dan r = 0 diganti dalam algoritma pembagian, kami memperoleh bahwa a = 8 * q. Artinya, angka-angka yang dapat dibagi oleh 8 memiliki bentuk 8 * q, di mana "q" adalah bilangan bulat.

Cara mengetahui apakah angka merupakan kelipatan dari 8?

Kita sudah tahu bahwa bentuk angka yang merupakan kelipatan dari 8 adalah 8 * k, di mana "k" adalah bilangan bulat. Dengan menulis ulang ungkapan ini Anda dapat melihat bahwa:

8 * k = 2³ * k = 2 * (4 * k)

Dengan cara terakhir ini menulis kelipatan 8, disimpulkan bahwa semua kelipatan 8 adalah bilangan genap, sehingga membuang semua angka ganjil.

Ekspresi "2³ * k" menunjukkan bahwa untuk angka yang merupakan kelipatan dari 8 ini harus dapat dibagi 3 kali antara 2.  

Artinya, ketika membagi angka "n" dengan 2, hasil dari "n1" diperoleh, yang pada gilirannya dapat dibagi dengan 2; dan bahwa setelah membagi "n1" dengan 2, hasil "n2" diperoleh, yang juga habis dibagi 2.

Contoh

Dengan membagi angka 16 dengan 2 hasilnya adalah 8 (n1 = 8). Ketika 8 dibagi 2, hasilnya adalah 4 (n2 = 4). Dan akhirnya, ketika 4 dibagi 2, hasilnya 2.

Jadi 16 adalah kelipatan 8.

Di sisi lain, ungkapan "2 * (4 * k)" menyiratkan bahwa, agar angka menjadi kelipatan dari 8, itu harus dapat dibagi dengan 2 dan kemudian oleh 4; yaitu, ketika membagi angka dengan 2, hasilnya habis dibagi 4.

Contoh

Dengan membagi angka -24 dengan 2 menghasilkan hasil -12. Dan ketika membagi -12 dengan 4 hasilnya adalah -3.

Oleh karena itu, angka -24 adalah kelipatan dari 8.

Beberapa kelipatan 8 adalah: 0, ± 8, ± 16, ± 32, ± 40, ± 48, ± 56, ± 64, ± 72, ± 80, ± 88, ± 96, dan lainnya.

Pengamatan

- Algoritma pembagian Euclid ditulis untuk bilangan bulat, jadi kelipatan 8 adalah positif dan negatif.

- Jumlah angka yang merupakan kelipatan dari 8 tidak terbatas.

Referensi

  1. Barrantes, H., Diaz, P., Murillo, M., & Soto, A. (1998). Pengantar Teori Angka. EUNED.
  2. Bourdon, P. L. (1843). Elemen aritmatika. Toko Buku Anak-anak Para Tuan dan Putra Calleja.
  3. Guevara, M. H. (s.f.). Teori Bilangan. EUNED.
  4. Herranz, D. N., & Quirós. (1818). Aritmatika universal, murni, testis, gerejawi, dan komersial. pencetakan itu dari Fuentenebro.
  5. Lope, T., & Aguilar. (1794). Kursus matematika untuk pengajaran para ksatria seminari di Royal Noble Seminary of Madrid: Universal Arithmetic, Volume 1. Pencetakan nyata.
  6. Palmer, C. I., & Bibb, S. F. (1979). Matematika praktis: aritmatika, aljabar, geometri, trigonometri dan aturan slide (cetak ulang ed.). Kembalikan.
  7. Vallejo, J. M. (1824). Aritmatika anak-anak ... Imp. Itu milik Garcia.
  8. Zaragoza, A.C. (s.f.). Teori angka. Buku Visi Editorial.

BANGKAPOS.COM - Materi pembelajaran kelas 4 SD yaitu kelipatan bilangan ialah menghitung angka kelipatan dari angka-angka yang sudah tersedia.

Definisi Faktor bilangan ialah pembagi dari suatu bilangan, yaitu bilangan-bilangan yang membagi habis bilangan tersebut.

Kelipatan dan faktor persekutuan ialah kelipatan atau faktor yang sama dari bilangan-bilangan tersebut.

Sedangkan pengertian dari KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil) adalah Kelipatan yang sama dari dua bilangan atau lebih.

Bilangan terkecil di antara kelipatan-kelipatan persekutuannya. Sedangkan pengertian dari FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) adalah Hasil kali faktor yang sama saja dan ambil faktor dengan pangkat terkecil.

Jadi KPK disini yaitu Hasil kali semua faktor dan ambil faktor dengan pangkat terbesar untuk faktor ynag sama.

Siswa diharapkan bisa menerapkan pemahaman tentang faktor-faktor umum dan kelipatan bersama untuk memecahkan masalah matematika hari ini.

Ini adalah contoh soal dan bagaimana pembahasannya yang dapat Anda simak!

1.    Kelipatan

Kelipatan suatu bilangan bisa diperoleh dengan cara menambahkan bilangan tersebut dari bilangan sebelumnya atau mengalikan bilangan tersebut dengan 1, 2, 3, 4, dan seterusnya.Contoh:

1.    Tulislah 10 bilangan kelipatan 2!

Jawab:

Kelipatan 2  =  2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, 20, 22, …

2.    Bilangan kelipatan 8 yang kurang dari 30 adalah  . . . .

Jawab:Kelipatan 8  =  8, 16, 24, 32, 40, 48, 56, …

Kelipatan 8 yang kurang dari 50 adalah  8, 16, dan 24.

2.    Faktor

Faktor suatu bilangan bisa diperoleh dengan menentukan bilangan-bilangan yang membagi habis bilangan tersebut.

Cara lain untuk menentukan faktor dari sebuah bilangan adalah dengan menentukan perkalian dua bilangan yang hasilnya merupakan bilangan tersebut. Dengan ketentuan, bilangan yang sama hanya ditulis satu kali.

Contoh:

1.    Tentukan semua bilangan yang merupakan faktor  24 !

Bilangan prima
Bilangan prima adalah bilangan yang hanya mempunyai 2 faktor yaitu 1 dan bilangan itu sendiri.Contoh:  2, 3, 5, 7, 11, 13, ...

Bilangan prima terkecil adalah 2.


Bilangan prima yang merupakan bilangan genap adalah 2.

B.     Menentukan Kelipatan dan Faktor Persekutuan1.    Kelipatan PersekutuanKelipatan Persekutuan (KP) dari dua bilangan adalah kelipatan dari dua bilangan tersebut yang sama.Contoh:1.   Kelipatan persekutuan dari 4 dan 6 adalah  . . . .Jawab:K4  =  4, 8, 12, 16, 20, 24, 28, 32, 36, 40, …K6  =  6, 12, 18, 24, 30, 36, 42, 48, 54, 60, …KP 4 dan 6  =  12, 24, 36, … 2.    Kelipatan persekutuan 2 dan 3 yang terletak diantara 10 dan 20 adalah  . . . .Jawab:K2  =  2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, 20, 22, ...K3  =  3, 6, 9, 12, 15, 18, 21, ...

KP 2 dan 3 antara 20 dan 30 adalah 12 dan 18.

2.    Faktor Persekutuan
Faktor Persekutuan (FP) dari dua bilangan adalah faktor dari dua bilangan tersebut yang sama.

Contoh:
1.    Faktor persekutuan dari 16 dan 20 adalah  . . .

Bilangan berapakah yang merupakan kelipatan dari bilangan 8?

2.    Faktor persekutuan dari 30 dan 18 adalah  . . . .

Bilangan berapakah yang merupakan kelipatan dari bilangan 8?

C.     Menentukan Kelipatan Terkecil (KPK)Langkah-langkah menentukan kelipatan persekutuan terkecil (KPK) dari dua bilangan adalah:·         Menentukan kelipatan dari masing-masing bilangan.·         Menentukan kelipatan persekutuan dari dua bilangan tersebut.

·         Menentukan kelipatan persekutuan yang nilainya paling kecil.

Contoh:1.    Tentukan KPK dari 8 dan 12!Jawab:K8    =  8, 16, 24, 32, 40, 48, 56,  64, 72, ...K12  =  12, 24, 36, 48, 60, 72, 84, ...KP 8 dan 12  =  24, 48, 72, ...

KPK dari 8 dan 12  =  24.

D.    Menentukan Faktor Persekutuan Terbesar (FPB)Langkah-langkah menentukan faktor persekutuan terbesar (FPB) dari dua bilangan adalah:·         Menentukan faktor dari masing-masing bilangan.·         Menentukan faktor persekutuan dari dua bilangan tersebut.

·         Menentukan faktor persekutuan yang nilainya paling besar.

Contoh:1.    Tentukan FPB dari 15 dan 20!Jawab:F 15 =  1, 3, 5, 15F 20 =  1, 2, 4, 5, 10, 20FP 15 dan 20 =  1, 3, 5.

FPB 15 dan 30 = 5

2.    Tentukan FPB dari 24 dan 45!Jawab:F 24 =  1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, 24F 45 =  1, 3, 5, 9, 15, 45FP 24 dan 45 =  1, 3.

FPB 24 dan 45 = 3

E.    Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan KPK atau FPB
Perhatikan soal cerita berikut ini!

1.      Rio dan Dimas suka berenang. Rio berenang setiap 6 hari sekali, sedangkan Dimas berenang setiap 3 hari sekali. Jika hari ini mereka berenang bersama, berapa hari lagi mereka akan berenang bersama?Penyelesaian:            Masalah diatas dapat diselesaikan dengan menggunakan KPK.            K6  =  6, 12, 18, 24, 30, ...            K3  =  3, 6, 9, 12, ...            KPK 6 dan 3  =  6.

Jadi, mereka akan berenang bersama 6 hari lagi.

2.    Ibu mempunyai 16 apel dan 40 jeruk. Ibu akan memasukkan buah-buahan tersebut dalam beberapa kantong plastik. Isi setiap plastik sama. Berapa jumlah plastik terbanyak yang dibutuhkan Ibu?Penyelesaian:    Masalah diatas dapat diselesaikan dengan menggunakan FPB.            F16  =  1, ,2 , 4, 8, 16            F40  =  1, 2, 4, 5, 8, 10, 20, 40            FPB  16 dan 40  =  8

            Jadi, jumlah plastik terbanyak yang dibutuhkan Ibu adalah 8.

Jika sudah mengerti, sekarang coba berlatih dengan menjawab soal di bawah ini:

1. Kelipatan bilangan 3 adalah....    a. 0,3,6,9,12                        c. 3,6,9,12

    b. 1,3,6,9,12                        d. 3,6,8,12

2. Bilangan kelipatan 4 yang lebih dari 20 dan kurang dari 40 adalah....   a. 20, 24, 28, 32,36,40                 c. 24, 28, 32,36,40

   b. 20, 24, 28, 32,36                      d. 24, 28, 32,36

3. Kelipatan persekutuan dari 6 dan 8 adalah...    a. 1,12, 24,36,48,..                c. 24,36,48,..

    b. 12, 24,36,48,..                   d. 24,48,...

4. Faktor dari 18 adalah....    a. 1,2,3,6,9,18          c.2,3,6,9

    b. 1,2,3,6,18            d. 2,3

5. Faktor persekutuan dari 20 dan 24 adalah....    a. 1,2,3,4,5,6             c. 2,4

    b. 1,2,4                      d. 2

6. Faktor persekutuan dari 32 dan 36 adalah.....    a.1,2,3,4,6                      c. 1,2,4

    b. 1,2,3,4                        d. 2,4

7. Kelipatan 3 antara 20 dan 40 yang habis dibagi 4 adalah....    a. 2,24,36                  c. 36

    b. 24,36                     d. 40

8. Yang bukan kelipatan 6 adalah....     a. 24              c. 44

     b. 30              d. 60

9. Kelipatan 8 antara 40 dan 60 adalah....    a. 40,48,52              c. 40,48,56

    b. 42,50,58              d. 48,56

10. Faktor dari 51 adalah.....    a. 1,3,21,51                    c. 1,3,5,17,51

    b. 1,3,17,51                    d. 1,3,5,15,51

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. kelipatan 9 yang kurang dari 50 adalah...2. kelipatan dari 14 adalah....3. kelipatan persekutuan dari 15 dan 18 adalah....4. kelipatan 7 yang habis dibagi 2 adalah...5. KPK dari 28 dan 36 adalah....6. faktor dari 30 adalah ....7. faktor dari 42 adalah ...8. faktor persekutuan dari 39 dan 48 adalah....9. FPB dari 60 dan 72 adalah....

10. FPB dari 64 dan 98 adalah.....

Kunci Jawaban Bagian A

1. c2. d3. d4. a5. b6. c7. b8. c9. d

10. b

Kunci Jawaban Bagian B

1. 9,18,27,36,452. 14,28,423. 90,1804. 14,28,42,...5. 2526. 1,2,3,5,6,10,15,307. 1,2,6,7,21,428. 6249. 12

10. 2

(*)

(Bangkapos.com/ Mitrya)