Berapa harga xiaomi redmi 3

Network
Technology GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE
2G bands GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
  CDMA 800 / 1900
3G bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
  TD-SCDMA
  CDMA2000 1xEV-DO
4G bands 1, 3, 7, 38, 39, 40, 41
Speed HSPA, LTE, EV-DO Rev.A 3.1 Mbps
Launch
Announced 2016, January. Released 2016, January
Status Discontinued
Body
Dimensions 139.3 x 69.6 x 8.5 mm (5.48 x 2.74 x 0.33 in)
Weight 144 g (5.08 oz)
Build Glass front, aluminum back, aluminum frame
SIM Hybrid Dual SIM (Micro-SIM/Nano-SIM, dual stand-by)
Display
Type IPS LCD
Size 5.0 inches, 68.9 cm2 (~71.1% screen-to-body ratio)
Resolution 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio (~294 ppi density)
Platform
OS Android 5.1 (Lollipop), MIUI 7
Chipset Qualcomm MSM8939v2 Snapdragon 616 (28 nm)
CPU Octa-core (4x1.5 GHz Cortex-A53 & 4x1.2 GHz Cortex-A53)
GPU Adreno 405
Memory
Card slot microSDXC (uses shared SIM slot)
Internal 16GB 2GB RAM, 32GB 3GB RAM
  eMMC 4.5
Main Camera
Single 13 MP, f/2.0, PDAF
Features LED flash, HDR, panorama
Video 1080p@30fps
Selfie camera
Single 5 MP, f/2.2
Video 1080p@30fps
Sound
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
Comms
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 4.1, A2DP
Positioning GPS, GLONASS, BDS
NFC No
Infrared port Yes
Radio FM radio
USB microUSB 2.0
Features
Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass
Battery
Type Li-Ion 4100 mAh, non-removable
Misc
Colors Gold, Dark Gray, Silver, Classic Gold
Models 2015816
SAR 0.90 W/kg (head)     0.56 W/kg (body)    
SAR EU 1.33 W/kg (head)    
Price About 160 EUR
Tests
Camera Photo / Video
Battery life

Endurance rating 107h

Disclaimer. We can not guarantee that the information on this page is 100% correct. Read more

Spesifikasi dan Harga

Harga $ 199
Harga Update Rp1.299.000,-
Platform
Chipset Qualcomm MSM8939v2 Snapdragon 616
CPU Octa-core 1.5 GHz
GPU Adreno 405
Sistem Operasi Android 5.1 Lollipop (Miui 7), up to MiUI 9
Memori
RAM 2 GB RAM
Internal 16 GB
Eksternal microSD up to 256 GB
Bodi
Dimensi 139.3 x 69.6 x 8.5 mm
Berat 144 gram
Slot SIM Hybrid Dual SIM (Micro-SIM/Nano-SIM, dual stand-by)
Layar
Tipe IPS LCD
Ukuran 5.0 inci
Resolusi 720 x 1.280 piksel, 16:9 rasio (~294 ppi density)
Kamera
Belakang 13 MP (f/2.0)
Depan 5 MP (f/2.2)
Video 1080p@30fps
Fitur Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR, panorama
Jaringan
Data GSM / HSPA / 4G
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 4.1, A2DP
GPS A-GPS, GLONASS, BDS
NFC -
Lainnya
Sensor Accelerometer, gyro, proximity, compass
USB MicroUSB v2.0
Jack audio Ya
Baterai 4100 mAh

Xiaomi Redmi 3 yang resmi diluncurkan pada Januari 2016 menjadi pencetus smartphone Android murah dengan tampilan dan desain elegan. Harga yang ditawarkan pun sangat terjangkau untuk kantong pengguna di Indonesia. Tidak hanya mengutamakan dari sisi fisik saja, spesifikasi yang diusung Redmi 3 juga tidak kalah menarik karena ditunjang seperangkat hardware yang mumpuni.

Hardware lebih menjanjikan dari Redmi 2

RAM berkapasitas 2 GB pada Xiaomi Redmi 3 diduetkan dengan prosesor octa-core 1,5 GHz Snapdragon 616 yang lebih dirancang untuk multimedia kelas menengah, bukan menjalankan game berat. Untuk ruang penyimpanan, Redmi 3 dibekali storage 16 GB plus microSD yang bisa dimaksimalkan hingga 128 GB sebagai penyimpanan eksternal. Sementara di sisi grafis, Xiaomi Redmi 3 menggunakana GPU Adreno 405.

Lihat Seri Xiaomi Redmi Paling Populer

  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 4X
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 4
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 4 (MediaTek)
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 4A
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 4 Prime
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 3 Pro

Cantik dan elegan bak perangkat flagship

Tidak bisa dimungkiri, desain unibody dengan balutan material metal pada Xiaomi Redmi 3 membuat perangkat ini jauh dari kesan murah meskipun dibanderol di harga dibawah 2 jutaan. Motif plaid (garis kotak-kotak diagonal) di bagian belakangnya kian mempercantik dan menambah kesan elegan penampilannya. Xiaomi Redmi 3 tersedia dalam tiga pilihan warna menarik, yaitu dark grey, silver, dan gold yang selama ini kerap hanya bisa kita temukan pada perangkat flagship sekelas iPhone 6s.

Semakin tipis, namun baterai lebih besar

Dengan ketebalan hanya 8,5 mm yang membuatnya lebih tipis dari seri terdahulu Redmi 2, namun Xiaomi mampu membekali smartphone mereka ini dengan baterai berdaya lebih besar yakni 4.100 mAh. Secara keseluruhan Xiaomi Redmi 3 memiliki dimensi 139,3 x 69,6 x 8,5 mm. Tidak hanya ringan dari sisi harga, bobotnya pun tergolong ringan hanya 144 gram saja. Sebuah perangkat gadget yang memang ukurannya ideal bagi rata-rata pengguna di Indonesia.

Kamera layak untuk dibanggakan

Begitu juga di sektor kamera, meskipun harga Xiaomi Redmi 3 hanya dibanderol Rp1,5 jutaan. Namun untuk kebutuhan memotret, Xiaomi menyematkan kamera beresolusi 13 MP yang turut didukung PDAF (phase detection autofocus) sebagai kamera utama sama seperti yang digunakan untuk varian Redmi Note 3. Sementara di sisi depan, tersedia kamera beresolusi 5 MP.

Jaringan 4G LTE

Xiaomi Redmi 3 sendiri telah menjalankan sistem operasi Android 5.1 yang dipadukan dengan interface MIUI 7.1. Varian ini memiliki layar paling besar dari semua Redmi series, yakni berukuran 5 inci dengan resolusi 1.280 x 720 piksel. Untuk jaringan, tersedia dua slot nanoSIM dan microSIM card dengan jaringan 4G LTE.

Lihat Smartphone Flagship Xiaomi

  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Mi 6
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Mi Note 2
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi Pro
  • Harga dan Spesifikasi Xiaomi Mi 5

Harga Xiaomi Redmi 3

Pertama kali diluncurkan pada 12 Januari 2016 lalu di India, harga Xiaomi Redmi 3 dibanderol pada kisaran US$106. Redmi 3 saat ini sudah tersedia di Indonesia, dan tersebar di beberapa toko online dengan harga Rp 1.299.000.

Dengan desain jauh lebih unggul dan membawa hardware lebih tinggi dari Redmi 2, diyakini Xiaomi Redmi 3 kembali meraih sukses dipasaran, atau bahkan jauh lebih sukses dari pendahulunya tersebut.

Bacaan menarik

  • Beli yang Mana, vivo S1 Pro atau realme 5s?
  • 6 Hal yang Patut Kalian Tahu Sebelum Beli ASUS ZenFone 6
  • Punya SoC Sama, Pilih Redmi Note 8, realme 5 atau OPPO A9 2020?
  • 1 Tahun di Indonesia, realme Gelontorkan 10 Seri Smartphone
  • 10 Ponsel yang Punya Kamera Belakang Terbaik Versi DxOMark
  • Rp3 Jutaan, Pilih Samsung Galaxy A30s, realme 5 Pro atau OPPO A9 2020?

Redmi 3 pasaran berapa?

Harga terbaik untuk Xiaomi Redmi 3 di Indonesia adalah Rp 1.380.000.

Redmi 3 android berapa?

Xiaomi redmi 3 Smartphone - Gold [Ram 2GB/Rom 16GB], hadir dengan layar 5.0 Inch dan dibekali dengan sistem operasi Android OS, v5.1 (Lollipop) serta prosesor Octa-core (4x1.5 GHz Cortex-A53 & 4x1.2 GHz Cortex-A53).

Berapa harga Redmi 3S RAM 3?

Dapatkan Xiaomi Redmi 3S Ram 3Gb Dengan Harga Promo Diskon Hanya Di Blibli.com.

HP Xiaomi Redmi Note 3 ram berapa?

Pada Redmi note 3 versi standar, RAM yang digunakan adalah sebesar 2 GB dengan memori internal sebesar 16 GB. Sedangkan pada Redmi note 3 versi spesial, Xiaomi menyediakan RAM sebesar 3 GB dan memori internal sebesar 32 GB.

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA