Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses dalam permainan Rangku Alu

Page 143 - Buku Paket Kelas 6 tema 2

P. 143

Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses dalam permainan Rangku Alu

Kita telah mempelajari berbagai bentuk kerja sama dalam kehidupan. Tahukah kamu, kerja sama juga diperlukan dalam setiap jenis permainan olahraga. Ayo, kita bekerja sama dalam permainan olahraga ‘Rangku Alu’! Ayo Berlatih Apakah kamu masih ingat cara bermain Rangku Alu? Apa saja keterampilan yang diperlukan untuk permainan tersebut? Jelaskan! Apakah kamu sudah dapat melakukan keterampilan tersebut dengan baik? Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses? Subtema 3: Bersatu Kita Teguh 137

Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses dalam permainan Rangku Alu
   141   142   143   144   145   
Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses dalam permainan Rangku Alu

Apakah kamu masih ingat cara bermain Rangku Alu Apa saja keterampilan yang diperlukan untuk permainan tersebut Jelaskan, pembahasan kunci jawaban tema 2 kelas 6 halaman 137 sampai 138 tepatnya pada materi pembelajaran 6 subtema 3 Bersatu Kita Teguh di buku tematik siswa sekolah dasar.

Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses dalam permainan Rangku Alu

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal Kesimpulan Teks Tersebut Pada Bagan Berikut Upaya Bangsa Indonesia Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat di Awal Masa Kemerdekaan Indonesia.

Kita telah mempelajari berbagai bentuk kerja sama dalam kehidupan. Tahukah kamu, kerja sama juga diperlukan dalam setiap jenis permainan olahraga. Ayo, kita bekerja sama dalam permainan olahraga ‘Rangku Alu’!

Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 137-138

Ayo Berlatih

Apakah kamu masih ingat cara bermain Rangku Alu?

Apa saja keterampilan yang diperlukan untuk permainan Rangku Alu tersebut? Jelaskan!

Jawaban : Permainan ini membutuhkan keterampilan melompat dan kerjasama yang baik.

Apakah kamu sudah dapat melakukan keterampilan tersebut dengan baik?

Jawaban : Sudah, saya sudah dapat melakukan keterampilan melompat dengan baik.

Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses?
Mengapa kerja sama sangat diperlukan dalam permainan tersebut?

Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 137 138 139 140 141 142 Pembelajaran 6 Subtema 3 Bersatu Kita Teguh

Demikian pembahasan kunci jawaban soal tema 2 kelas 6 SD halaman 137 sampai 138 secara lengkap. Kerjakan juga soal lain pada pembelajaran 6 subtema 3 Bersatu Kita Teguh di buku tematik siswa. Semoga bermanfaat! Lihat soal lainnya di kolom pencarian:

Bloggers.id – Materi kelas 6 tema 2 subtema 3 pembelajaran 6 – Hai Sobat bloggers, kali ini kita akan membahas Kunci Jawaban Evaluasi Pembelajaran 6 atau penilaian subtema 3 tema 2 pada kelas 6. Kunci jawaban ini bukanlah jawaban yang bersifat mutlak benar, adik-adik bisa memilih jawaban lain jika jawaban dalam sebuah pertanyaannya memiliki lebih dari 1 jawaban. Mari langsung saja kita simak materinya bersama-sama di bawah ini.

Kunci Jawaban Evaluasi Pembelajaran 6 Buku Siswa Tema 2 Halaman 137

Ayo Berlatih

1. Apakah kamu masih ingat cara bermain Rangku Alu? Apa saja keterampilan yang diperlukan untuk permainan tersebut? Jelaskan!

Jawaban: Ya, saya masih ingat. keterampilan yang diperlukan untuk permainan Rangku Alu adalah keterampilan melompat yang baik.

2. Apakah kamu sudah dapat melakukan keterampilan tersebut dengan baik?

Jawaban: Ya, saya sudah dapat melakukan keterampilan melompat dengan baik, (jika sudah)

Belim, saya belum bisa melakukan keterampilan melompat dengan baik, (jika belum)

3. Apa saja taktik yang perlu diterapkan agar dapat bermain dengan sukses?

Jawaban: Pelompat harus menghindari jepitan bamboo dan melompat-lompat sesuai irama buka-tutup bambu. Ketika bermain, bambu yang kamu gerakkan menghasilkan irama yang berpola. Kamu dapat membuat permainan tersebut lebih menarik lagi dengan menyanyi bersama-sama mengikuti pola irama suara bambu.

4. Mengapa kerja sama sangat diperlukan dalam permainan tesebut?

Jawaban: Kerja sama sangat diperlukan dalam permainan karena dapat membuat permainan berjalan dengan lancar.

Baca Juga: Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat di Awal Masa Kemerdekaan Indonesia

Kunci Jawaban Evaluasi Pembelajaran 6 Buku Siswa Tema 2 Halaman 138-139

Ayo Membaca

Pada Pembelajaran 4 kamu telah menyelesaikan buku mini yang menceritakan tentang manfaat persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan rakyat beserta contohnya.

Baca Juga  Link Twibbon HUT IKS.PI Kera Sakti ke-42 Tahun 2022

Tukarkan buku mini tersebut dengan salah seorang temanmu! Baca buku tersebut dalam hati. Kemudian, lengkapi peta pikiran berikut berdasarkan cerita dalam buku mini!

Jawaban:

1. Apa

Apa yang dimaksud dengan sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan? (Pertanyaan)

Sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan adalah menciptakan suasana rukun. (Jawaban)

2. Mengapa

Mengapa diperlukan pembangunan yang baik? (Pertanyaan)

Pembangunan yang berjalan baik akan meningkatkan ksejahteraan rakyat. (Jawaban)

3. Siapa

Siapa yang bertugas menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)? (Pertanyaan)

Menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) adalah tugas kita bersama. (Jawaban)

4. Bagaimana

Bagaimana usaha yang harus kita lakukan dalam menjaga keutuhan NKRI? (Pertanyaan)

Usaha dalam menjaga keutuhan NKRI dapat dilakukan dengan cara memelihara ketertiban dan keamanan. (Jawaban)

5. Kapan

Kapan bangsa Indonesia harus bersatu? (Pertanyaan)

Bangsa Indonesia harus selalu bersatu setiap waktu. (Jawaban)

6.Di mana

Di mana kita harus menegakkan persatuan dan kesatuan di Indonesia? (Pertanyaan)

Kita harus menegakkan persatuan dan kesatuan di Indonesia di mana pun kita berada. (Jawaban)

Baca Juga: Mengapa Persatuan dan Kesatuan Penting Untuk Kesejahteraan Umum?

Kunci Jawaban Evaluasi Pembelajaran 6 Buku Siswa Tema 2 Halaman 140-142

Evaluasi

1. Apa yang kamu ketahui tentang kalimat efektif? Tuliskan ciri-ciri kalimat efektif!

Jawaban: Kalimat efektif adalah kalimat yang mengandung gagasan pembicara/ penulis yang terdiri atas kata-kata yang mempunyai unsur SPOK.

Ciri-ciri kalimat efektif

a. Memiliki unsur penting atau pokok (minimal unsur subjek dan predikat),

b. Menggunakan struktur bahasa yang tepat,

c. Memenuhi kaidah ejaan yang berlaku,

d. Menggunakan pilihan kata (diksi) yang tepat dan sesuai kebutuhan.

2. Tuliskan 5 contoh kalimat efektif menggunakan kosakata baku!

Jawaban:

a.Perjuangan dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia tidak dapat dilakukan sendiri-sendiri.

b. Tenaga gajah dimanfaatkan untuk mengangkut kayu.

c. Industri banyak memanfaatkan tanaman untuk kebutuhan manusia.

d. Salah satu contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan adalah menciptakan suasana rukun.

e. Menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) adalah tugas kita bersama.

3. Apakah kaitan antara ciri khusus makhluk hidup dengan karakteristik habitatnya? Jelaskan!

Baca Juga  Percobaan Lampu Hemat Listrik Kelas 6

Jawaban: Ciri khusus makhluk hidup sangat berkaitan erat dengan karakteristik habitatnya. Ciri khusus makhluk hidup biasanya menentukan jenis habitat atau tempat tinggal makhluk hidup tersebut. Sebagai contoh ciri khusus ikan adalah insang, sehingga karakteristik habitatnya ada perairan.

4. Tuliskan 4 contoh cara makhluk hidup beradaptasi dengan lingkungannya!

Jawaban:

a. Belalang sembah sering hinggap pada daun untuk menyesuaikan warna dan bentuk tubuhnya. (kamuflase)

b. Bunglon menyesuaikan diri dengan mengubah warna kulitnya sesuai dengan tempatnya berada. (mimikri)

c. Untuk melindungi dirinya, cecak dan kadal melepaskan ekornya. (autotomi)

d. Trenggiling melakukan penyesuaian diri dengan menggulungkan tubuhnya membentuk spiral.

Baca Juga: Bermain Rangku Alu Permainan Tradisional Nusa Tenggara Timur

5. Jelaskan makna Proklamasi Kemerdekaan!

Jawaban: Peristiwa Proklamasi Kemerdekaan menjadi tonggak sejarah dimana bangsa Indonesia berhak atas kemerdekaan dan wajib mempertahankannya.

6. Jelaskan manfaat persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan rakyat NKRI!

Jawaban: Rakyat yang bersatu dalam suasana yang aman turut mendukung pelaksanaan pembangunan. Jika pembangunan berjalan dengan baik, maka kesejahteraan rakyat akan meningkat.

7. Selesaikan soal-soal di bawah ini!

Perhatikan tabel nilai IPA siswa kelas 6 SDN Nusantara berikut!

a. Nyatakan dalam bentuk pecahan, jumlah siswa yang mendapat nilai 10!

Jawaban: 4/30 disederhanakan menjadi 2/15

b. Nyatakan dalam bentuk persen, jumlah siswa yang mendapat nilai 10!

Jawaban: 13,33 %

c. Berapa rasio jumlah siswa yang mendapat nilai 10 dibanding siswa yang mendapat nilai 7?

Jawaban: 4 : 8 sehingga untuk menentukan rasionya sama-sama dibagi 4, menjadi 1 : 2

8. Selesaikan soal cerita berikut!

a. Perbandingan siswa laki-laki dan siswa perempuan di kelas 6 SD Nusantara adalah 4 : 5. Jika jumlah siswa laki-laki adalah 13 orang, berapa jumlah siswa perempuan?

Jawaban: 13/4 x 5 = 16,25; dibulatkan menjadi 16. Jadi, jumlah siswa perempuan 16 orang.

b. Perbandingan jumlah gula dan tepung untuk membuat satu loyang kue adalah 2 : 3 gelas. Jika Ibu ingin membuat 5 loyang kue, berapa gelas tepung yang diperlukan?

Jawaban: 3/5 x 5 = 3 gelas tepung

c. Perbandingan umur Ayah, Ibu, dan anak 9 : 8 : 2. Jika umur anak 10 tahun, berapa jumlah umur ketiganya?

Jawaban:

Umur anak = 10 tahun

Cara cepat à tentukan besar 1 rasio = 10 tahun dibagi rasio anak = 10 : 2 = 5 tahun

Umur Ibu = rasio Ibu x besar 1 rasio = 8 x 5 = 40 tahun

Umur Ayah = rasio Ayah x besar 1 rasio = 9 x 5 = 45 tahun

Jumlah umur ketiganya = 10 + 40 + 45 = 95 tahun

d. 1,5 liter bensin dapat menempuh jarak sejauh 30 km. Berapa jarak yang dapat ditempuh dengan bensin sebanyak 6 liter?

Jawaban: 6/1,5 x 30 = 120 km

e. Suatu minuman dibuat dengan mencampur air, sirop, dan santan dengan perbandingan 2 : 3 : 4. Jika ibu ingin membuat minuman sebanyak 4 liter, berapa liter santan yang diperlukan?

Jawaban: 4/9 x 4 = 1,78 Liter

Baca Juga: Bacaan Bersatu Kita Teguh Bercerai Kita Runtuh Kelas 6

Kesimpulan

Demikian pembahasan materi kita tentang Kunci Jawaban Evaluasi Pembelajaran 6 yang dapat kalian temukan pada Buku Siswa Kelas 6 Tema 2 Subtema 3 Pembelajaran 6. Semoga jawaban di atas dapat membantu sobat bloggers dalam memahami materi pembelajaran di buku siswa tema 2 subtema 3 ya. Terima kasih, semoga bermanfaat. [ Bloggers.id ]

Baca Juga:

Jawaban Bacaan BM Diah dan Naskah Asli Proklamasi, Bacaan Ayo Hemat Energi kelas 4 Tema 2

Pencarian Populer : kunci jawaban tema 2 kelas 6 halaman 139 beserta jawaban nya

Video yang berhubungan